Hindari Kontroversi, Kim Tae-hee Keluar Negeri  

Reporter

Senin, 7 Januari 2013 16:07 WIB

Kim Tae-hee. Wikipedia.org

TEMPO.CO, Seoul - Aktris Kim Tae-hee bepergian untuk merayakan ulang tahun ayahnya hanya beberapa hari setelah skandal hubungannya dengan Rain terungkap ke publik. “Kim Tae-hee sudah pergi menemui keluarganya. Dia diam-diam ke luar negeri untuk sebuah perjalanan,” kata juru bicara Kim, 3 Januari 2013.

Kabar dua selebritas top Korea Selatan ini berkencan menjadi pembuka tahun 2013 yang menghebohkan. Keduanya ternyata sudah menjalin hubungan lebih dari sebulan. Ketika berita itu terbongkar, keduanya diketahui kerap bertemu setidaknya sepekan sekali dan timbul kontroversi bahwa Rain mendapatkan perlakuan khusus sebagai selebritas selama dia mengikuti wajib militer.

Pada hari yang sama Kim Tae-hee dikabarkan pergi, pejabat di Kementerian Pertahanan memastikan Rain melakukan tindakan indisipliner. “Benar bahwa Rain membuat beberapa pelanggaran. Mengendarai mobil Kim Tae-hee adalah pelanggaran bagi seorang prajurit. Meskipun dia meninggalkan markas, kalau ia datang kembali dari acara pribadi juga pelanggaran. Dan mengenakan seragam tanpa topi itu juga pelanggaran. Kami akan melihat kembali pelanggaran ini dan akan mengumumkan hukuman untuknya pekan depan.”

Kemungkinan besar, hukuman yang akan dijatuhkan kepada penyanyi bernama asli Jeong Ji-hoon ini tidak terlalu berat.

SOOMPI | ISTIQOMATUL

Berita terkait

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

5 jam lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

1 hari lalu

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

Para penggemar K-Pop akan segera dimanjakan dengan pameran K-Pop D'Festa, di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

1 hari lalu

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

2 hari lalu

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

Wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka mengganti gaya rambutnya menjadi curtain haircut. Berikut informasi mengenai curtain haircut.

Baca Selengkapnya

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

3 hari lalu

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

Zico aktif membagikan cuplikan lagu barunya dengan Jennie di media sosial

Baca Selengkapnya

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

4 hari lalu

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

Salah satu anggota TWICE yang berbakat adalah Chaeyoung TWICE, yang dikenal karena bakatnya dalam bernyanyi, menari, dan bahkan memasak.

Baca Selengkapnya

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

7 hari lalu

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

Sebagai anggota B.A.P, Himchan B.A.P di industri K-Pop memegang peran penting sebagai sub-vokalis, rapper, dan visual.

Baca Selengkapnya

Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

8 hari lalu

Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

Anggota grup K-Pop 2PM, Nichkhun akan fan meeting di Jakarta pada 27 April 2024

Baca Selengkapnya

Profil Lee Areum Bintang K-Pop Eks Member T-Ara yang Menapaki 30 Tahun Hari Ini

8 hari lalu

Profil Lee Areum Bintang K-Pop Eks Member T-Ara yang Menapaki 30 Tahun Hari Ini

Diketahui bahwa Lee Areum, bintang K-Pop dari T-ARA yang menikah sejak 2019 juga mengalami KDRT sepanjang pernikahannya.

Baca Selengkapnya

Konser TVXQ, 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Menjelang Acara

8 hari lalu

Konser TVXQ, 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Menjelang Acara

Jadwal penukaran tiket konser TVXQ pada Jumat, 19 April (13.00-20.00 WIB) dan Sabtu, 20 April (09.00-14.30 WIB)

Baca Selengkapnya