Mark Zuckerberg Takut Penguntit

Reporter

Editor

Selasa, 8 Februari 2011 13:25 WIB

Mark Zuckerberg. AP/Paul Sakuma

TEMPO Interaktif, Jakarta - Mark Zuckerberg si anak muda penggagas Facebook mengatakan saat ini ia dilanda ketakutan oleh penguntitnya lewat Facebook.

Mengutip TMZ, pendiri situs jejaring sosial itu menyampaikan keberatannya akan kelakuan Pradeep Manukonda, si penguntit sudah mengontak Zuckerberg berulang-ulang lewat pesan-pesan pribadinya. Manukonda juga menyampaikan keinginannya untuk mengunjungi Zuckerberg di beberapa kantor Facebook di California.

"Manukonda mencoba untuk menguntit, mengamat-amati, dan mengontak Zuckerberg dan menggunakan bahasa yang mengancam keamanan pribadinya," demikian dikutip dai TMZ.

Polisi sudah mengunjungi rumah Manukonda, 31 tahun, tanggal 24 Januari dan menyampaikan peringatan untuk tidak mengganggu Zuckerberg. Manukonda sendiri mengatakan usahanya untuk menghubungi Zuckerberg sekadar untuk meminta bantuan bagi dirinya dan keluarganya.

Namun Zuckerberg mengatakan ia masih diganggu oleh Manukonda yang tetap menghubunginya, lewat telepon dan kiriman bunga, meski polisi telah melakukan intervensi. Padahal hakim juga sudah melarang Manukonda untuk berada 91,4 meter dari Zukerberg, adik perempuan dan kekasihnya.

Advertising
Advertising

"Tolonglah saya, maka saya akan bersedia mati untukmu. tolong pahami penderitaan saya," demikian salah satu pesan Manukonda pada Zuckerberg.

I DIGITALSPY / UTAMI 

Berita terkait

Pimpinan MPR RI Akan Bangun Komunikasi Politik

4 hari lalu

Pimpinan MPR RI Akan Bangun Komunikasi Politik

Menjelang transisi politik kepemimpinan nasional, MPR RI akan melakukan Silaturahmi Kebangsaan ke berbagai tokoh bangsa.

Baca Selengkapnya

Sosok Al-Kindi yang Disebut Sebagai Filsuf Pertama dalam Peradaban Islam

46 hari lalu

Sosok Al-Kindi yang Disebut Sebagai Filsuf Pertama dalam Peradaban Islam

Mengenal Al-Kindi, filsuf muslim yang telah menulis banyak karya dari berbagai bidang ilmu, dengan jumlah sekitar 260 judul.

Baca Selengkapnya

Inilah 10 Tokoh yang Paling Banyak Dicari di Google Indonesia pada 2023

31 Desember 2023

Inilah 10 Tokoh yang Paling Banyak Dicari di Google Indonesia pada 2023

YouTuber Nadia Fairuz Omara menempati posisi pertama tokoh yang banyak dicari di Google Indonesia sepanjang 2023.

Baca Selengkapnya

Ratusan Tokoh Deklarasikan Gerakan Masyarakat untuk Kawal Pemilu 2024: Dari Goenawan Mohamad hingga Ketua BEM UI

21 November 2023

Ratusan Tokoh Deklarasikan Gerakan Masyarakat untuk Kawal Pemilu 2024: Dari Goenawan Mohamad hingga Ketua BEM UI

Gerakan tersebut diawali dari kepedulian sekelompok orang yang tidak berpartai dan independen terhadap perhelatan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Musra Relawan Jokowi Akan Dihadiri Peserta dari Sabang - Merauke, Undang Tokoh & Pejabat

11 Mei 2023

Musra Relawan Jokowi Akan Dihadiri Peserta dari Sabang - Merauke, Undang Tokoh & Pejabat

Ketua Panitia Musra Indonesia Panel Barus menuturkan para relawan Joko Widodo alias relawan Jokowi akan hadir di Istora Senayan.

Baca Selengkapnya

10 Tokoh Nahdlatul Ulama yang Bergelar Pahlawan Nasional, Salah Satunya Jadi Bapak Film Indonesia

13 Februari 2023

10 Tokoh Nahdlatul Ulama yang Bergelar Pahlawan Nasional, Salah Satunya Jadi Bapak Film Indonesia

Nahdlatul Ulama merupakan organisasi masyarakat Islam terbesar di Indonesia yang beberapa tokohnya mendapatkan gelar pahlawan nasional.

Baca Selengkapnya

Lima Tokoh Tempo 2022

28 Desember 2022

Lima Tokoh Tempo 2022

Kami memilih lima pendamping korban kekerasan seksual-satu tema yang makin marak belakangan ini-sebagai Tokoh Tempo 2022.

Baca Selengkapnya

Tokoh Tempo 2022 Lima Perempuan Pemberani

25 Desember 2022

Tokoh Tempo 2022 Lima Perempuan Pemberani

Siapa saja lima perempuan Tokoh Tempo 2022?

Baca Selengkapnya

Kumpulan Kata-kata Bijak Populer untuk Motivasi Hidup dari Tokoh dan Film

14 November 2022

Kumpulan Kata-kata Bijak Populer untuk Motivasi Hidup dari Tokoh dan Film

Berikut kumpulan kata-kata bijak dari tokoh dan film untuk motivasi hiudp Anda lebih baik

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Dirikan Galeri 15 Tokoh di TPU Karet Bivak, Ada Fatmawati dan Mohammad Natsir

13 Oktober 2022

Anies Baswedan Dirikan Galeri 15 Tokoh di TPU Karet Bivak, Ada Fatmawati dan Mohammad Natsir

Anies Baswedan mendirikan galeri berisi informasi digital 15 tokoh bangsa yang dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Karet Bivak.

Baca Selengkapnya