Asri Welas Dukung Pertunjukan Musikal Keluarga Cemara yang Akan Tayang Juni 2024

Reporter

Tempo.co

Jumat, 17 Mei 2024 11:31 WIB

Teater Musikal Keluarga Cemara. Foto: Visinema.

TEMPO.CO, Jakarta - Aktris dan model, Asri Welas, memuji pertunjukan musikal Keluarga Cemara. "Bagus banget, aku merinding," ujar dia setelah melihat sesi penampilan cuplikan pertunjukan musikal Keluarga Cemara di Ciputra Artpreneur, Rabu, 15 Mei 2024. Kedatangannya untuk mendukung pertunjukan musikal Keluarga Cemara yang akan tampil pada 21 Juni - 14 Juli nanti di Ciputra Artpreneur, Jakarta.

Asri Welas merupakan salah-satu aktor yang bermain di film Keluarga Cemara pada 2018 dan sekuelnya di 2022. Ia berperan sebagai Ceu Salmah, karakter di cerita Keluarga Cemara. Ceu Salmah adalah tetangga Abah dan Emak yang kocak. Kesehariannya bekerja sebagai orang yang suka memberi pinjaman uang. Namun, setelah kedatangan keluarga abah dan emak di kampungnya di Bogor, ia pun beralih profesi sebagai rekan bisnis penjual opak bareng Emak.

Pertunjukan Musikal Keluarga Cemara dalam Format Baru

Pertunjukan musikal Keluarga Cemara menjadi format baru dalam perjalanan cerita karya mendiang Arswendo Atmowiloto. Sebelumnya cerita pendek yang Arswendo terbitkan di Majalah Hai secara berkala itu lebih dulu dimuat menjadi sebuah novel pada 1981.

Kemudian pada 1996, cerita itu dijadikan sinetron dan baru tamat pada 2005. Di versi sinetron, sosok Ceu Salmah dulu diperankan oleh aktor lawas, Rochmah Usman. Asri Welas juga memuji sosok Siti Nursanti yang memainkan peran sebagai Ceu Salmah di pertunjukan Musikal Keluarga Cemara.

Menurutnya, tidak gampang menggambungkan tarian, ekspresi hingga menghafal tiap dialog secara bersamaan. "Kalau saya yang ikut casting pasti nggak lolos," ujar dia sembari tertawa kecil.

Dua Tim di Teater Musikal Keluarga Cemara

Advertising
Advertising

Nantinya akan ada dua tim yang akan bermain selama pertunjukan berlangsung. Tim tersebut bergantian setiap hari untuk memainkan pertunjukan musikal Keluarga Cemara. Berikut daftar pemainnya:

Tim Satu: Simhala Avadana (Abah), Galabby Tahira (emak), Quinn Salman (Ara), AIsha Fadhila (Euis) dan Sita Nursanti (ceu Salmah). Lalu ada tim dua: Taufan Purbo (Abah), Andrea Miranda (emak), Amira Karin (Euis), Fazka (Ara) dan Sita Nursanti (ceu Salma)

Pertunjukan ini disutradai langsung oleh Pasha Prakasa dan Anggia Kharisma sebagai eksekutif produser. Anggi juga merupakan produser dari film Keluarga Cemara sebelumnya.


JIHAN RISTIYANTI

Pilihan Editor: Cerita Keluarga Cemara akan Dikemas Panggung Musikal, Ada 30 Show dalam Sebulan

Berita terkait

Menghidupkan Kembali Kenangan dengan Teater Musikal "Joshua oh Joshua"

22 hari lalu

Menghidupkan Kembali Kenangan dengan Teater Musikal "Joshua oh Joshua"

Salah satu film yang berhasil menciptakan jejak tak terlupakan di benak generasi 90-an adalah "Joshua oh Joshua".

Baca Selengkapnya

Teater Musikal Keluarga Cemara akan Bawakan 30 Lagu dan Live Musik saat Pentas

29 hari lalu

Teater Musikal Keluarga Cemara akan Bawakan 30 Lagu dan Live Musik saat Pentas

Pertunjukan panggung musikal Keluarga Cemara akan membawakan sekitar 30 lagu saat pentas secara langsung.

Baca Selengkapnya

Cerita Anggia Kharisma di Balik Penggarapan Pertunjukan Teater Musikal Keluarga Cemara

29 hari lalu

Cerita Anggia Kharisma di Balik Penggarapan Pertunjukan Teater Musikal Keluarga Cemara

Penggarapan pertunjukan panggung Keluarga Cemara itu, kata Anggia, berawal dari diskusinya bersama Cristian Immanuell, yang saat ini menjadi produser.

Baca Selengkapnya

Tiket Early Bird Pertunjukan Teater Musikal Keluarga Cemara Dijual Mulai Besok, Ini List Harganya

30 hari lalu

Tiket Early Bird Pertunjukan Teater Musikal Keluarga Cemara Dijual Mulai Besok, Ini List Harganya

Seperti yang dijelaskan Anggia Kharisma, tiket early bird pertunjukan musikal Keluarga Cemara hanya berlaku hingga 6 Juni saja.

Baca Selengkapnya

Cerita Keluarga Cemara Dikemas Jadi Teater Musikal, Janjikan Sajian Pentas Berbeda

58 hari lalu

Cerita Keluarga Cemara Dikemas Jadi Teater Musikal, Janjikan Sajian Pentas Berbeda

ksekutif Produser Musikal Keluarga Cemara, Anggia Kharisma mengatakan, kisah keluarga hangat ini tak lekang oleh zaman.

Baca Selengkapnya

Cerita Keluarga Cemara akan Dikemas Panggung Musikal, Ada 30 Show dalam Sebulan

58 hari lalu

Cerita Keluarga Cemara akan Dikemas Panggung Musikal, Ada 30 Show dalam Sebulan

Teater musikal dengan tajuk 'Pertunjukan Panggung Musikal Keluarga Cemara' ini akan digelar selama hampir satu bulan.

Baca Selengkapnya

Buah Jatuh Tak Jauh dari Pohonnya, Bakat Widuri Puteri Seperti Kombinasi Orang Tuanya

30 April 2024

Buah Jatuh Tak Jauh dari Pohonnya, Bakat Widuri Puteri Seperti Kombinasi Orang Tuanya

Widuri Puteri dikenal memiliki bakat akting dan bernyanyi. Kombinasi kemampuan dari orang tuanya.

Baca Selengkapnya

Akting Apik Widuri Putri Sasono di Film Siksa Kubur, Ini Filmografinya

20 April 2024

Akting Apik Widuri Putri Sasono di Film Siksa Kubur, Ini Filmografinya

Widuri Putri tunjukan akting apik dalam perannya sebagai Sita remaja di film Siksa Kubur besutan Sutradara Tanah Air Joko Anwar

Baca Selengkapnya

Dana Indonesiana Bantu Seniman Mendapatkan Akses Pendanaan

11 Maret 2024

Dana Indonesiana Bantu Seniman Mendapatkan Akses Pendanaan

Dana Indonesiana yang dikucurkan dari Dana Abadi Kebudayaan, mendorong seniman khususnya pelaku kesenian pertunjukan untuk mendapatkan akses pendanaan yang mudah.

Baca Selengkapnya

Transformasi Jo Jung Suk dan Yoo Yeon Seok Main Teater Musikal Hedwig Terbaru

23 Januari 2024

Transformasi Jo Jung Suk dan Yoo Yeon Seok Main Teater Musikal Hedwig Terbaru

Jo Jung Suk dan Yoo Yeon Seok kembali menjadi pemeran utama pertunjukan teater musikal Hedwig and the Angry Inch musim ke-14 mendatang.

Baca Selengkapnya