Sleep, Film Terakhir Lee Sun Kyun Bakal Diputar di Viu Bulan Ini

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Rabu, 3 Januari 2024 09:15 WIB

Poster film Sleep. Foto: MyDramaList.

TEMPO.CO, Jakarta - Awal tahun 2024, Viu meyiapkan berbagai tontonan menarik. Salah satunya, karya terakhir mendiang aktor Lee Sun Kyun, film Sleep, yang akan diputar 29 Januari 2024.

Selain itu ada beberapa pilihan tontonan lainnya. Seperti drama romantis Thailand, drama cinta segitiga dari Indonesia, drama romantic comedy Korea, hingga film horror dan romantis Korea. Berikut sinopsis tontonan yang disiapkan Viu bulan ini.

1. Sleep

Film Sleep adalah film terakhir Lee Sun Kyun. Aktor yang meninggal pada 27 Desember 2023. Sleep merupakan film horror Korea yang membahas tentang peliknya gangguan tidur. Dalam film ini, Lee Sun Kyun berperan sebagai Soo Jin. Dia beradu akting dengan Jung Yu Mi, yang berperan sebagai Hyun Soo, istrinya.

Pasangan pengantin baru ini sedang menanti kelahiran anak pertama mereka. Namun Hyun Soo mengkhawatirkan suaminya, yang tiba-tiba mengalami gangguan tidur sleepwalking. Hyun Soo juga takut suaminya akan tidak sadar menyakitinya dalam tidur. Ditambah lagi, dia jadi kurang tidur karena terganggu oleh pergerakan Soo Jin. Tapi, ternyata keadaan sleepwalking Soo Jin ini bukan penyakit biasa karena ada misteri yang menakutkan di balik itu.

2. Club Friday the Series: Hot Love Issue - Love Superstitions

Drama Thailand Club Friday the Series merupakan adaptasi dari acara program radio ternama di Thailand bernama Club Friday. Program radio ini mengumpulkan cerita cinta dari para penggemarnya. Lalu, cerita ini yang menjadi inspirasi kisah drama Club Friday the Series. Jadi, setiap edisi akan menceritakan kisah yang berbeda-beda. Nah, seri Club Friday yang akan tayang di bulan Januari 2024 berjudul Club Friday the Series: Hot Love Issue - Love Superstitions.

Advertising
Advertising

Berkisah tentang pasangan pengantin baru, Namfon yang diperankan Toon Pimpawee Kograbin dan Oat, diperankan Pangpond Akalavut Mankalasut, yang sangat percaya dengan ramalan. Namfon yang setelah menikah dengan Oat pun sering meminta peramal untuk meramalkan hubungannya dengan Oat.

Ketika peramal meramalkan nasib buruk dalam hubungan mereka, Namfon pun jadi kepikiran. Ditambah lagi ada banyak wanita yang mengelilingi Oat. Hal ini semakin menambah kecurigaan Namfon dan membuat dia malah bertengkar dengan Oat.

Dear Jo diadaptasi dari film

Berita terkait

Tissa Biani dan Jihane Almira Berebut Harta Sang Ayah di Serial Alpha Girls, Tayang di Viu

12 jam lalu

Tissa Biani dan Jihane Almira Berebut Harta Sang Ayah di Serial Alpha Girls, Tayang di Viu

Serial Alpha Girls akan mempertemukan Tissa dan Jihane untuk pertama kalinya dalam proyek yang sama.

Baca Selengkapnya

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

3 hari lalu

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

Distributor film Korea Selatan menghadapi dilema atas karya-karya mendiang Lee Sun Kyun yang sampai saat ini belum dirilis.

Baca Selengkapnya

Konser B.I di Jakarta 15 Juni 2024: Harga Tiket dan Benefitnya

3 hari lalu

Konser B.I di Jakarta 15 Juni 2024: Harga Tiket dan Benefitnya

Rapper Korea Selatan, Kim Han Bin atau B.I akan kembali konser di Jakarta. Tiket dijual dengan harga mulai Rp 1 jutaan dengan beragam benefit.

Baca Selengkapnya

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

3 hari lalu

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

Bukan di Filmapik, berikut ini daftar tempat nonton film legal yang bisa Anda pilih. Umumnya tempat film ini ada biaya langganan dan masih terjangkau.

Baca Selengkapnya

Serial Secret Ingredient Dibantu 3 Alih Bahasa

12 hari lalu

Serial Secret Ingredient Dibantu 3 Alih Bahasa

Nicholas Saputra menceritakan berbagai hal menarik soal proses syuting "Secret Ingredient". Salah satunya soal penggunaan beberapa alih bahasa.

Baca Selengkapnya

Lee Sang Heon Minta Maaf Batal Hadiri Meet and Greet Secret Ingredient di Jakarta

13 hari lalu

Lee Sang Heon Minta Maaf Batal Hadiri Meet and Greet Secret Ingredient di Jakarta

Lee Sang Heon membuat video dan meminta maaf karena tidak bisa menyapa penggemarnya di Jakarta secara langsung.

Baca Selengkapnya

5 Hal tentang Drakor Missing Crown Prince

22 hari lalu

5 Hal tentang Drakor Missing Crown Prince

Suho EXO berperan sebagai Pangeran Lee Gon dalam Missing Crown Prince. Kisah hidup pangeran terbalik setelah diculik oleh Choi Myung Yoon (Hong Ye Ji)

Baca Selengkapnya

Sinopsis Under the Gun yang Dibintangi oleh Zuho SF9

24 hari lalu

Sinopsis Under the Gun yang Dibintangi oleh Zuho SF9

Drama Under the Gun menceritakan anak SMA yang mempunyai keahlian dalam bermain poker.

Baca Selengkapnya

Drama Suho EXO dan Nicholas Saputra Tayang di Viu April 2024

36 hari lalu

Drama Suho EXO dan Nicholas Saputra Tayang di Viu April 2024

Libur Lebaran Viu menghadirkan beragam tayangan baru

Baca Selengkapnya

Bukan LK21, Ini 13 Situs Nonton Online yang Aman untuk Menemani Sahur

43 hari lalu

Bukan LK21, Ini 13 Situs Nonton Online yang Aman untuk Menemani Sahur

Ada banyak situs nonton online film baik secara legal maupun ilegal contohnya seperti LK21.

Baca Selengkapnya