Dua Kali Positif Covid-19, Hesti Purwadinata: Kali Ini Tidak Bergejala

Reporter

Tempo.co

Editor

Marvela

Minggu, 13 Februari 2022 13:58 WIB

Hesti Purwadinata. Instagram/@hestipurwadinata

TEMPO.CO, Jakarta - Presenter, Hesti Purwadinata mengabarkan terpapar Covid-19 kedua kalinya dan saat ini sudah dinyatakan sembuh. Hesti dan dua anak laki-lakinya dinyatakan positif Covid-19 pada Sabtu, 5 Februari 2022.

"5 feb me and kidoss ternyaata kena kopit (again) edo sama nopika amann," tulis Hesti di Instagram pada Jumat, 11 Februari 2022. Bersyukurnya suami Hesti, Edo Borne dan anak perempuannya tidak ikut terpapar.

Hesti merangkum momen selama ia menjalani isolasi di rumah bersama anak-anaknya. Setelah dinyatakan negatif, Hesti membuat perayaan layaknya acara kelulusan. Ketiganya menggunakan topi toga dan bergantian menghampiri Edo yang berperan sebagai rektor. "Di wisuda sama suami, aku dan anak anak s2 kopit," tulis Hesti.

Berbeda dari yang pertama, kali ini Hesti tidak mengalami gejala yang berarti. Mereka dinyatakan negatif Covid-19 hanya berselang dua hari setelah pertama kali di tes. "Alhamdulilahh kali ini tidak bergejala sama sekali, bahkan anak anak 2 hari kemudian sudah negatif, akupun demikian, dia cuman mampir sekejap sajah, hasil pcr ku di tanggal 10 sudah negatif .. nanti akuk cek ulang lagi," tulisnya.

Meski telah dinyatakan negatif Covid-19, Hesti tetap berjaga-jaga dengan istirahat di rumah selama beberapa hari sebelum kembali meneruskan aktivitas pekerjaannya. "Eikee istirohat duyu beberapa hari ini biar bisa beraktifitas lagi tanpa hawatir. Demikian cerita kopitku. Sehat sehat selalu ya," tulisnya di akhir unggahan.

Advertising
Advertising

Hesti Purwadinata pertama kali terpapar Covid-19 bersama keluarga besarnya pada Mei 2021. Sahabat dari Vincent Rompies, Desta, dan Enzy Storia ini menjalani isolasi mandiri terpisah dengan anggota keluarganya yang lain selama lebih dari sepekan. Karena kondisinya menurun, Hesti sampai harus dirawat di rumah sakit. "Kebetulan isolasi mandiri saya terpisah dengan keluarga karena harus dirawat intensif di rumah sakit," tulisnya di Instagram Story pada Rabu, 19 Mei 2021.

Baca juga: Hesti Purwadinata Bagikan Puluhan Paket Vitamin ke Pasien Covid-19 yang Isoman

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Cerita Niken Anjani Mencari Jati Diri: Main Film, Sinetron hingga Presenter

18 Januari 2024

Cerita Niken Anjani Mencari Jati Diri: Main Film, Sinetron hingga Presenter

Niken Anjani menceritakan perjalanannya karienya di industri hiburan hingga akhirnya bisa menentukan apa yang paling disukai.

Baca Selengkapnya

Kasus Positif Covid-19 di Rusia Naik

18 Januari 2024

Kasus Positif Covid-19 di Rusia Naik

Kasus positif Covid-19 di Rusia mengalami kenaikan, namun begitu kampanye imunisasi vaksin virus corona dianggap belum perlu.

Baca Selengkapnya

Cara Unik Kiky Saputri Beritahu Hamil Anak Pertama ke Keluarga Besarnya

11 Januari 2024

Cara Unik Kiky Saputri Beritahu Hamil Anak Pertama ke Keluarga Besarnya

Kiky Saputri mengumumkan kehamilan anak pertamanya diikuti suasana haru dari suami, keluarga besar, dan rekan artis.

Baca Selengkapnya

Kasus Covid-19 di Tangsel Tembus 135 Orang, Lima Pasien Sembuh

17 Desember 2023

Kasus Covid-19 di Tangsel Tembus 135 Orang, Lima Pasien Sembuh

Masyarakat Tangsel diminta tidak panik menghadapi lonjakan Covid-19, meski di beberapa wilayah lain juga meningkat.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI: Pancaroba Jadi Salah Satu Penyebab Naiknya Kasus Covid-19

17 Desember 2023

Dinkes DKI: Pancaroba Jadi Salah Satu Penyebab Naiknya Kasus Covid-19

Peralihan musim atau pancaroba menjadi salah satu penyebab naiknya kasus Covid-19. Imunitas tubuh menurun.

Baca Selengkapnya

Perlunya Sosialisasi Prokes untuk Cegah Kenaikan Kasus Covid-19

15 Desember 2023

Perlunya Sosialisasi Prokes untuk Cegah Kenaikan Kasus Covid-19

Sosialisasi protokol kesehatan perlu digalakkan kembali di media untuk menekan kasus COVID-19 yang akhir-akhir ini naik.

Baca Selengkapnya

Covid-19 Kembali Mengancam, Ini Pesan Guru Besar UI

14 Desember 2023

Covid-19 Kembali Mengancam, Ini Pesan Guru Besar UI

Guru Besar UI mengatakan orang dengan gejala flu, yang dia nilai mirip gejala COVID-19, perlu memakai masker untuk mencegah penularan.

Baca Selengkapnya

Satu Pasien Positif Covid-19 di Solo, Gibran Yakin Tidak Seganas Dulu

14 Desember 2023

Satu Pasien Positif Covid-19 di Solo, Gibran Yakin Tidak Seganas Dulu

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengingatkan agar masyarakat berhati-hati terhadap merebaknya kembali kasus positif Covid-19.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Imbau Masyarakat Tak Perlu Panik Meski Ada 271 Kasus Positif Covid-19 dalam Sepekan

14 Desember 2023

Dinkes DKI Imbau Masyarakat Tak Perlu Panik Meski Ada 271 Kasus Positif Covid-19 dalam Sepekan

Dinkes DKI mencatat ada 271 kasus baru positif Covid-19 pada 4-10 Desember di Jakarta. Masyarakat diminta tak perlu panik.

Baca Selengkapnya

4 Langkah Dinas Kesehatan DKI Jakarta Mengerem Kasus Covid-19

11 Desember 2023

4 Langkah Dinas Kesehatan DKI Jakarta Mengerem Kasus Covid-19

Dinas Kesehatan DKI Jakarta kembali mengintensifkan vaksinasi sebagai langkah pencegahan lonjakan baru kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya