Curahan Hati Inna Kamarie Sepeninggal Beben Jazz

Reporter

Tempo.co

Selasa, 6 Juli 2021 21:20 WIB

Pasangan suami istri, Beben Jazz dan Inna Kamarie. Foto: Instagram Inna Kamarie.

TEMPO.CO, Jakarta - Sepeninggal musisi, Beben Jazz, penyanyi Inna Kamarie mencurahkan kesedihannya. Melalui laman Instagramnya, Inna Kamarie membagikan foto pemakaman Beben Jazz yang meninggal pada Senin, 5 Juli 2021 karena Covid-19.

“Duhai sahabatku yang disayangi Allah. Bila kau berduka dalam kesedihan yang teramat dalam karena kehilangannya, sesungguhnya tiada duka yang melebihi dukaku ini....tiada satupun kata yang mampu mewakili dukaku ini ya allah ya rabb,” tulis Inna pada keterangan unggahannya, Selasa, 6 Juli 2021.

Musisi Beben Jazz yang bernama asli Beben Supendi Mulyana meninggal pada Senin, 5 Juli 2021 setelah berhari-hari kritis akibat Covid-19 di ruang ICU RS Bhakti Kartini, Kota Bekasi, Jawa Barat. Kakak kandung musisi, Dik Doank ini meninggal pada usia 54 tahun dan meninggalkan seorang anak dan istri Inna Kamarie, mantan personel Dewi Dewi. Beben dikenal sebagai pendiri komunitas Jazz Kemayoran.

Dalam unggahan sebelumnya, Inna juga sempat menyampaikan bagaimana perasaannya setelah mengetahui Beben Jazz meninggal. “Selamat jalan kekasihku, cintaku, suamiku, guruku Om @beben_jazz. Insyaallah kita bertemu di kehidupan selanjutnya, kau selalu hidup dalam hatiku selamanya selamanya selamanya,” tutur Inna.

Sebagai seorang ibu, ia juga menyampaikan doa dan harapan untuk anaknya agar tetap tegar dan menjadi anak yang saleh meskipun tanpa sosok ayah.
“Bennnn anakku insyaallah kau bisa jadi anak yang soleh, soleh, soleh, kuat, tegar, dan terus belajar ilmu Allah, lanjutkan amalan dan kebaikan ayahmu kepada umat,” ujar Inna. Postingan tersebut, dibanjiri ucapan belasungkawa dan doa dari para rekan, sahabat dan orang terdekat Beben Jazz dan Inna Kamarie.

Advertising
Advertising

#jagajarak #pakaimasker #cucitangan #diamdirumah

FAHIRA NOVANRA

Baca juga: Musikus Beben Jazz Meninggal karena Covid-19

Berita terkait

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

1 jam lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

7 jam lalu

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

MUI sempat mengharamkan vaksin AstraZeneca. Namun dibolehkan jika situasi darurat.

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

10 jam lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

21 jam lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

6 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

7 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

7 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

11 hari lalu

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

Fungsi utama antibodi itu untuk mencegah infeksi virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19 pada 2020.

Baca Selengkapnya

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

14 hari lalu

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa

Baca Selengkapnya

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

15 hari lalu

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

"Terbukti secara sah dan meyakinkan," kata jaksa KPK di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat saat membacakan surat tuntutan pada Kamis, 18 April 2024.

Baca Selengkapnya