Cara Dewi Sandra Hadapi Pandemi Agar Hidup Tetap Terlihat Keren dan Indah

Reporter

Antara

Kamis, 1 Oktober 2020 13:00 WIB

Dewi Sandra. TEMPO/Eka Wahyu Pramita

TEMPO.CO, Jakarta -Selebritas Dewi Sandra membagikan resep agar tak galau menghadapi pandemi Covid-19 yang saat ini belum mereda. Ia memegang prinsip positivity atau mengacu pada konsep menjaga pikiran.

Menurut Dewi, sikap tetap positif bisa menjadi kunci orang-orang bertahan di situasi pandemi COVID-19 saat ini sembari tetap tersenyum. "Bahkan di pandemi COVID-19 ini ada yang orang-orang yang asik-asik saja, senyum-senyum aja. Padahal, memang bisnisnya jalan? You can't lie with the positivity, positivity is there and that's it. Semuanya jadi kelihatan keren dan indah," kata dia dalam konferensi pers virtual Wardah Beauty Fest 2020, Rabu, 30 September 2020.

Menurut dia, positivity salah satunya bisa didapatkan dari Sang Maha Kuasa dalam bentuk hidayah atau petunjuk dari-Nya, lalu dijalankan dalam keseharian secara optimal. Dari sinilah muncul optimisme dalam diri seseorang sehingga siap menghadapi dunia, bahkan di situasi pandemi Covid-19.Bertrand Antolin bersama Dewi Sandra memwakafkan ribuan Al Quran. Instagram.com

Dewi juga mengaitkan konsep pikiran dan sikap positif dengan kecantikan. Kecantikan, kata dia tak terbatas pada penampilan, tetapi lebih luas dan dalam dari itu. Dia mengutip, pendiri mahzab fikih Syafi'i, Imam Syafi'i menuturkan, ada seni dalam melihat dan perlunya mendidik mata untuk bisa melihat, termasuk dalam hal kecantikan.

"If can you see the beauty in everything, maka kita juga bisa mengoptimalkan keindahan tersebut. Untuk masalah keindahan di sini buat aku lebih ke positivity. Because segala sesuatu yang positif pasti akan kelihatan cantik," kata Dewi Sandra.

Advertising
Advertising

Berita terkait

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

2 hari lalu

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

3 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

3 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

4 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

5 hari lalu

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo wafat. Berikut kisah jatuh bangunnya membangun usaha kecantikan Mustika Ratu, modal awal Rp 25 ribu.

Baca Selengkapnya

Pasca Pandemi, Gaya Belanja Offline Tetap Digemari Masyarakat

6 hari lalu

Pasca Pandemi, Gaya Belanja Offline Tetap Digemari Masyarakat

Riset menyatakan bahwa preferensi konsumen belanja offline setelah masa pandemi mengalami kenaikan hingga lebih dari 2 kali lipat.

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

8 hari lalu

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

Fungsi utama antibodi itu untuk mencegah infeksi virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19 pada 2020.

Baca Selengkapnya

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

11 hari lalu

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa

Baca Selengkapnya

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

11 hari lalu

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

"Terbukti secara sah dan meyakinkan," kata jaksa KPK di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat saat membacakan surat tuntutan pada Kamis, 18 April 2024.

Baca Selengkapnya

Pesan PB IDI agar Masyarakat Tetap Sehat saat Liburan dan Mudik di Musim Pancaroba

17 hari lalu

Pesan PB IDI agar Masyarakat Tetap Sehat saat Liburan dan Mudik di Musim Pancaroba

Selain musim libur panjang Idul Fitri, April juga tengah musim pancaroba dan dapat menjadi ancaman bagi kesehatan. Berikut pesan PB IDI.

Baca Selengkapnya