BTS di Tokopedia Jadi Trending Topic Dunia

Reporter

Tempo.co

Rabu, 29 Juli 2020 22:05 WIB

BTS saat menjadi bintang tamu di #BTSdiTokopediaWIB, Rabu, 29 Juli 2020. Foto: Twitter

TEMPO.CO, Jakarta - Kemunculan grup K-Pop BTS sebagai penampil utama dalam acara Waktu Indonesia Belanja menjadi trending topic nomor satu di seluruh dunia. Perhatian Army, sebutan penggemar BTS, di seluruh dunia terpusat dengan acara yang menggunakan tagar #BTSdiTokopediaWIB itu.

Army rela mengunduh aplikasi Tokopedia dan dua stasiun televisi yang menyiarkan secara langsung, yakni SCTV dan Indosiar. Selain menonton, pasukan penggemar BTS ini juga menggemakan acara itu dengan mencuitkan potongan-potongan penampilan BTS dengan tagar tersebut.

"Terima kasih supportnya semua, #BTSdiTokopediaWIB udah jadi trending no. 1 worldwide nih. Yuk, kita jagain biar no. 1 terrus!," cuit akun resmi Tokopedia.

BTS. Big Hit Entertainment

Akun Twitter penggemar BTS, K-Charts & Translations terus mencuitkan dan menukilkan potongan wawancara eksklusif BTS dengan Hansol Jang. Selebgram asal Korea Selatan yang dibesarkan di Malang ini mengajak Jungkook BTS mencicipi minuman susu kotak asal Indonesia. "Indonesia, kami cinta kamu," teriak BTS yang dikomandoi RM, leader grup yang mendunia ini.

Advertising
Advertising

Di aplikasi Tokopedia, kehadiran BTS ini menjadi pemikat ampuh sehingga ditonton 775 ribu orang saat disiarkan secara langsung. Jumlah ini belum termasuk penonton di SCTV dan Indosiar.

Selain BTS, acara yang dipandu Luna Maya, Raffi Ahmad, dan Tiara Andini ini menghadirkan Syakir Daulay, Wali, Project Pop, Raisa, Noah, dan Weird Genius.

Berita terkait

Vira Widiyasari Menjabat Sebagai Country Manager Visa Indonesia

7 jam lalu

Vira Widiyasari Menjabat Sebagai Country Manager Visa Indonesia

Vira akan memimpin inisiatif strategis dan bisnis Visa di Indonesia, termasuk mendorong strategi perluasan pasar Visa.

Baca Selengkapnya

Pencapaian Lagu Seven Jungkook BTS

2 hari lalu

Pencapaian Lagu Seven Jungkook BTS

Lagu Seven dari Jungkook BTS menduduki peringkat teratas dalam daftar The Hottest Hits Outside the US yang dirilis oleh Billboard, pekan ini

Baca Selengkapnya

Berperan Sebagai Anggota Boy Band, Nicholas Galitzine Terinpirasi BTS hingga Backstreet Boys

3 hari lalu

Berperan Sebagai Anggota Boy Band, Nicholas Galitzine Terinpirasi BTS hingga Backstreet Boys

Bagi Nicholas Galitzine tantangan dalam film The Idea of You adalah saat harus tampil di atas panggung

Baca Selengkapnya

Album Solo RM BTS, Wajib Militer hingga Lukisan Yun Hyong-keun

6 hari lalu

Album Solo RM BTS, Wajib Militer hingga Lukisan Yun Hyong-keun

RM BTS akan meluncurkan album solo kedua

Baca Selengkapnya

Biaya Layanan Tokopedia, Shopee dan Lazada Naik sampai 6,5 Persen, UMKM Diminta Tak Naikkan Harga?

10 hari lalu

Biaya Layanan Tokopedia, Shopee dan Lazada Naik sampai 6,5 Persen, UMKM Diminta Tak Naikkan Harga?

Tokopedia, Shopee dan Lazada menaikkan biaya layanan hingga 6.5 persen untuk mitra penjual, pelaku UMKM diminta tidak naikkan harga.

Baca Selengkapnya

Alasan Tokopedia Naikkan Biaya Layanan Merchant: Lebih Banyak Campaign untuk Jangkau Konsumen

10 hari lalu

Alasan Tokopedia Naikkan Biaya Layanan Merchant: Lebih Banyak Campaign untuk Jangkau Konsumen

Platform e-commerce Tokopedia membeberkan alasan menaikkan biaya layanan merchant pada 1 Mei 2024 mendatang

Baca Selengkapnya

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

10 hari lalu

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

E-Commerce Communications Director Shop Tokopedia, Nuraini Razak mengungkap tren belanja sepanjang Ramdan dan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Hari Kartini, Jumlah Pelaku Usaha Perempuan di Sejumlah Wilayah Naik 2,5 Kali Lipat

15 hari lalu

Hari Kartini, Jumlah Pelaku Usaha Perempuan di Sejumlah Wilayah Naik 2,5 Kali Lipat

Hari Kartini diperingati masyarakat dalam berbagai cara. Semakin tingginya jumlah pelaku usaha perempuan, bisa jadi cara apresiasi perjuangan Kartini.

Baca Selengkapnya

4 Cara Isi Saldo E-Toll Menggunakan HP

27 hari lalu

4 Cara Isi Saldo E-Toll Menggunakan HP

Mengisi saldo e-toll tidak lagi memerlukan penggunaan uang tunai. Berikut caranya.

Baca Selengkapnya

Tren Belanja Online Jelang Lebaran 2024, Penjualan Baju Muslim Meningkat 12 Kali Lipat

28 hari lalu

Tren Belanja Online Jelang Lebaran 2024, Penjualan Baju Muslim Meningkat 12 Kali Lipat

Peningkatan belanja online berkaitan erat dengan perayaan Lebaran.

Baca Selengkapnya