Lisa Blackpink Dapat Ancaman, YG Entertainment Janji Lindungi

Reporter

Marvela

Sabtu, 9 Mei 2020 04:01 WIB

Lisa Blackpink saat menghadiri acara temu penggemar yang diselenggarakan oleh brand makeup Moonshot. (Koreaboo)

TEMPO.CO, Jakarta - Lisa Blackpink mendapat banyak ancaman dari para pembenci. Hal ini diungkapkan oleh Kedutaan Besar Thailand di Korea Selatan yang menerima berbagai laporan berupa bukti ancaman-ancaman melalui media sosial kepada Lisa.

"Dari tanggal 2 hingga 6 Mei, kami telah menerima banyak email dan pesan langsung (DM) mengenai ancaman yang dilakukan secara online terhadap kehidupan Lisa," tulis Kedutaan Besar Thailand di Twitter pada Kamis, 7 Mei 2020.

Dalam cuitannya itu, mereka mengatakan sudah melaporkannya kepada agensi yang dinaungi Lisa, YG Entertainment. Kedutaan Besar Thailand juga menjelaskan bahwa mereka telah turun tangan untuk menawarkan bantuan karena Lisa adalah warga negara Thailand yang bekerja di Korea. Sehari setelahnya pihak YG Entertainment langsung menanggapinya dan menindak serius kasus yang menimpa artisnya tersebut.

Satu personel girlgroup asal Korea, Lisa Blackpink, meraih gelar sebagai wanita tercantik di Asia, dalam versi menurut daftar Asia Most Beautiful Faces 2019 oleh TC Candler. Instagram/@lalalalisa_m

"Di YG Entertainment, kami melakukan yang terbaik untuk keselamatan dan perlindungan artis dan penggemar kami," kata YG Entertainment dikutip dari Soompi pada Jumat, 8 Mei 2020.

Mereka juga mengatakan akan berusaha mengumpulkan seluruh bukti yang dibantu oleh para penggemar serta berjanji akan menindak tegas terhadap pelaku yang sudah mengancam artisnya.

"Kami menyadari situasi saat ini, dan tidak hanya melakukan pemantauan konstan kami sendiri, tetapi kami juga mengumpulkan dan melalui informasi yang dikirimkan kepada kami oleh penggemar. Kami akan mengambil tindakan tegas terhadap ancaman-ancaman ini," katanya.

MARVELA

Berita terkait

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Ajak Turis Wisata Pagi dan Sore

8 jam lalu

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Ajak Turis Wisata Pagi dan Sore

Cuaca yang terik membuat warga Thailand, terutama warga lanjut usia, enggan bepergian.

Baca Selengkapnya

Suhu Panas di Thailand, Petani Pakai Boneka Doraemon untuk Berdoa agar Turun Hujan

12 jam lalu

Suhu Panas di Thailand, Petani Pakai Boneka Doraemon untuk Berdoa agar Turun Hujan

Sejumlah negara Asia Tenggara, termasuk Thailand, mengalami panas ekstrem beberapa pekan ini. Suhu 40 derajat Celcius terasa 52 derajat Celcius.

Baca Selengkapnya

Gelombang Panas Serbu India sampai Filipina: Luasan, Penyebab, dan Durasi

1 hari lalu

Gelombang Panas Serbu India sampai Filipina: Luasan, Penyebab, dan Durasi

Daratan Asia berpeluh deras. Gelombang panas menyemai rekor suhu panas yang luas di wilayah ini, dari India sampai Filipina.

Baca Selengkapnya

5 Negara Ini Sedang Alami Cuaca Panas Ekstrem, Waspada Saat Mengunjunginya

2 hari lalu

5 Negara Ini Sedang Alami Cuaca Panas Ekstrem, Waspada Saat Mengunjunginya

Sejumlah negara sedang mengalami cuaca panas ekstrem. Mana saja yang sebaiknya tak dikunjungi?

Baca Selengkapnya

Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

3 hari lalu

Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

Asia alamai dampak krisis perubahan iklim. Beberapa negara dilanda cuaca panas ekstrem. Ada yang mencapai 48,2 derajat celcius.

Baca Selengkapnya

5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

5 hari lalu

5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

Negara-negara Asia Tenggara tengah berjuang melawan gelombang panas yang mematikan tahun ini.

Baca Selengkapnya

Piala Thomas 2024: Fajar / Rian Akui Tak Bisa Bermain dengan Nyaman saat Dikalahkan Wakil Thailand

5 hari lalu

Piala Thomas 2024: Fajar / Rian Akui Tak Bisa Bermain dengan Nyaman saat Dikalahkan Wakil Thailand

Kekalahan Fajar / Rian dari Peeratchai Sukphun / Pakkapon Teeraratsakul membuat skor Indonesia vs Thailand di fase grup Piala Thomas 2024 sementara imbang 1-1.

Baca Selengkapnya

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

5 hari lalu

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

Sejumlah nelayan dari negara tetangga beberapa kali terlibat pencurian ikan di perairan Indonesia

Baca Selengkapnya

Menteri Luar Negeri Thailand Mengundurkan Diri

6 hari lalu

Menteri Luar Negeri Thailand Mengundurkan Diri

Menteri Luar Negeri Thailand memutuskan mengundurkan diri setelah kehilangan posisi sebagai wakil perdana menteri dalam sebuah perombakan kabinet.

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

7 hari lalu

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

Timnas U-23 Indonesia akan berduel melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024 pada senin malam WIB, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya