Sanur Village Festival Kembali Digelar

Reporter

Editor

Jumat, 8 Agustus 2008 19:50 WIB

TEMPO Interaktif, Denpasat: Event tahunan yang sudah berlangsung untuk ketigakalinya, Sanur Village Festival (SVF) kembali digelar pada 6-10 Agustus. Tahun ini, panitia menambahkan tema "Going Green" melengkapi tema tetap "The New Spirit of Heritage".Menurut Ketua Panitia Ida Bagus Shidarta Putra, tematambahan itu karena kesadaran bahwa heritage atau warisan budaya hanya bisa bertahan dengan kelestarian lingkungan. Dia mencontohkan budaya bahari masyarakat Sanur akan bertahan bila terumbu karang sebagai tempat bersarangnya ikan tetap terjaga. "Jadi kaitannya sangat jelas bagi kita," ujarnya dalam acara pembukaan yang berlangsung Rabu malam lalu.Adapun tahun ini SVF akan diisi dengan puluhan kegiatan diantaranya lomba jukung tradisional, lomba layang-layang, festival dan lomba memasak Bali Cullinary Challenge 2008, pentas kesenian tradisional, pameran lukisan, yoga masal, dan lain-lani. Juga tiga kegiatan yang lumayan spektakuler yakni Pameran Kartun Internasional, Pameran Lukisan untuk memperingati 50 tahun meninggalnya pelukis legendaris Le Majeur dan yoga massal.Pameran Kartun Internasional diikuti 120 kartunis dari 43 negara antara lain Argentina, Australia, Brazil, Finlandia, Rusia, dan puluhan negara asing lainnya. Menurut Sekjen Persatuan Kartunis Indonesia (PAKARTI), Putu Ebo, pameran kali ini merupakanpameran yang paling banyak melibatkan kartunis negara asing. Sebab yang tercatat dalam Museum Rekor Indonesia (MURI) adalah pameran kartun Canda Laga Manca Negara tahun 1987 di Semarang yang hanya melibatkan kartunis dari 37 negara.Sementara itu Panitia Pameran Le Majeur, Arif B Prasetyo menyebut, keberadaan Le Majeur di Sanur sangat layak untuk diperingati. "Dia salah satu artis asing yang mempopulerkan Sanur sebagai daerah wisata internasional," ujarnya. Pelukis asal Belgia yang mempunyai nama lengkap Adrien Jean Le Majeur itu tinggal di Bali antara 1930-1950 dan memperistri wanita Bali Ni Polok.Mantan Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Gde Ardika memuji penyelenggaraan SVF. "Kode etik pembangunan kepariwisataan dunia menyebut pariwisata bukan hanya bisnis tapi juga aktivitas budaya," sebutnya. Di SVF, aktivitas itu digerakkan oleh masyarakat lokal maupun warga asing yang tinggal di Sanur. ROFIQI HASAN

Berita terkait

Hasto Akui Terima Pesan Pengurus Ranting yang Tolak Wacana Pertemuan Megawati dan Jokowi

1 menit lalu

Hasto Akui Terima Pesan Pengurus Ranting yang Tolak Wacana Pertemuan Megawati dan Jokowi

Megawati, tutur Hasto, berterima kasih kepada pengurus dan kader hingga tingkat ranting dan anak ranting atas capaian mereka dalam Pemilu tahun ini.

Baca Selengkapnya

Brigadir RA Tewas dalam Alphard di Mampang, Kapolresta Manado: Keluarga Terima sebagai Kasus Bunuh Diri

7 menit lalu

Brigadir RA Tewas dalam Alphard di Mampang, Kapolresta Manado: Keluarga Terima sebagai Kasus Bunuh Diri

Brigadir Ridhal Ali Tomi ditemukan tewas dengan luka tembak di kepala dalam Mobil Alphard di sebuah rumah Mampang. Polisi sebut sebagai bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

14 menit lalu

Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

Iran mengatakan akan membebaskan awak kapal berbendera Portugal yang disita pasukannya bulan ini.

Baca Selengkapnya

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

14 menit lalu

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

Konser Sheila on 7 diadakan di Lanud Roesmin Nurjadin yang merupakan salah satu pangkalan TNI AU yang paling berpengaruh di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Brigadir Ridhal Ali Tomi Tewas dengan Luka Tembak, Kepala RS Polri: Keluarga Sudah Menerima Kematiannya

24 menit lalu

Brigadir Ridhal Ali Tomi Tewas dengan Luka Tembak, Kepala RS Polri: Keluarga Sudah Menerima Kematiannya

Keluarga disebut telah melihat kondisi jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi di RS Polri Kramat Jati. Polisi menyebut Ridhal tewas bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Gibran Hadiri Halalbihalal Golkar Solo

35 menit lalu

Gibran Hadiri Halalbihalal Golkar Solo

"Ya semuanya teman, halalbihalal yo ditekani kabeh (ya didatangi semua)," ujar Gibran.

Baca Selengkapnya

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

36 menit lalu

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

Sebuah laporan terbaru dari Korea Selatan mengungkapkan fitur sensor kesehatan penting yang dapat dimiliki Samsung Galaxy Watch 7.

Baca Selengkapnya

Berhasil Jadi Raja Slam Dank IBL All Star 2024, Pandu Wiguna: Bukti Pemain Lokal Juga Bisa

44 menit lalu

Berhasil Jadi Raja Slam Dank IBL All Star 2024, Pandu Wiguna: Bukti Pemain Lokal Juga Bisa

Prawira Harum Bandung, Pandu Wiguna, berhasil memenangi Slam Dunk Contest IBL All Star 2024.

Baca Selengkapnya

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

47 menit lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

50 menit lalu

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

Ponsel Vivo X100 Ultra akan menggunakan satelit Tiantong untuk komunikasinya.

Baca Selengkapnya