Meghan Markle Berharap Anaknya Ikuti Jejaknya Menjadi Feminis

Reporter

Antara

Editor

Aisha Shaidra

Sabtu, 9 Maret 2019 13:10 WIB

Duchess of Sussex Meghan Markle dan Pangeran Harry saling berpandangan saat menyapa pengunjung di atas panggung WE Day UK di SSE Arena di Wembley, London, Inggris, Rabu, 6 Maret 2019. REUTERS/Peter Nicholls

TEMPO.CO, Jakarta - Meghan Markle berharap buah hatinya bersama Pangeran Harry yang akan dilahirkan pada musim semi, bakal mengikuti jejaknya sebagai feminis.

Mantan aktris "Suit" itu mengatakannya di panel diskusi Hari Perempuan Internasional di King's College, London. Saat ditanya kabar kehamilannya, Meghan menjawab, "sangat baik".

"Saya menonton dokumenter di Netflix tentang feminisme dan satu hal yang mereka sebut saat mengandung adalah 'saya merasakan embrio feminisme'," kata dia seperti dilansir Reuters, Jumat, 8 Maret 2019.

"Jadi aku menyukainya. Laki-laki atau perempuan, itulah yang kuharap dari anakku."

Baca: Tekanan Terhadap Meghan Markle Mengingatkan Kisah Putri Diana

Perempuan 37 tahun yang menikahi Harry Mei silam sudah lama dikenal sebagai orang yang memperjuangkan perempuan, dan pada Januari lalu Meghan Markle menjadi patron kerajaan Smart Works, badan amal yang menolong perempuan tanpa pekerjaan.
Panel diskusi yang membahas kesetaraan gender dan kendala yang dihadapi perempuan diisi juga oleh penyanyi Annie Lennox, model Adwoa Aboah dan mantan Perdana Menteri Australia Julia Gillard.

ANTARA

Berita terkait

Syuting Serial Netflix, Pangeran Harry dan Meghan Markle Fokus Olahraga Polo

12 hari lalu

Syuting Serial Netflix, Pangeran Harry dan Meghan Markle Fokus Olahraga Polo

Pangeran Harry sedang bekerja keras untuk serial Netflix baru yang berfokus pada olahraga polo

Baca Selengkapnya

Kate Middleton Umumkan Sakit Kanker, Pangeran Harry dan Meghan Markle Doakan Kesembuhan

35 hari lalu

Kate Middleton Umumkan Sakit Kanker, Pangeran Harry dan Meghan Markle Doakan Kesembuhan

Pangeran Harry-Meghan Markle terakhir terlihat bersama Kate Middleton dan Pangeran William pada September 2022 setelah Ratu Elizabeth II meninggal.

Baca Selengkapnya

Pangeran Harry Kalah Lawan Pemerintah Inggris, Minta Pengawalannya Dibiayai Negara

58 hari lalu

Pangeran Harry Kalah Lawan Pemerintah Inggris, Minta Pengawalannya Dibiayai Negara

Pemerintah Inggris menolak membiayai pengawalan Pangeran Harry dan keluarganya selama di negara itu.

Baca Selengkapnya

Selain Perlindungan Polisi, Ini Hak Istimewa yang Tak lagi Dinikmati Pangeran Harry

59 hari lalu

Selain Perlindungan Polisi, Ini Hak Istimewa yang Tak lagi Dinikmati Pangeran Harry

Pangeran Harry akan mengajukan banding setelah dia kalah dalam gugatan hukum pencabutan perlindungan polisi ketika dia berada di Inggris.

Baca Selengkapnya

Pangeran Harry Yakin Kanker yang Diidap Raja Charles III Dapat Satukan Keluarga

17 Februari 2024

Pangeran Harry Yakin Kanker yang Diidap Raja Charles III Dapat Satukan Keluarga

Meski begitu, Pangeran Harry meyakini penyakit ayahnya dapat menyatukan hubungan keluarga yang retak.

Baca Selengkapnya

Pangeran Harry Pertimbangkan Jadi Warga Negara Amerika Serikat

17 Februari 2024

Pangeran Harry Pertimbangkan Jadi Warga Negara Amerika Serikat

Usai menemui ayahnya, Raja Charles III di London, Pangeran Harry mengungkapkan dia menikmati kehidupannya di luar istana.

Baca Selengkapnya

Bahasa Tubuh Pangeran Harry dan Meghan Markle saat Rayakan Valentine di Kanada

15 Februari 2024

Bahasa Tubuh Pangeran Harry dan Meghan Markle saat Rayakan Valentine di Kanada

Penampilan Pangeran Harry dan Meghan Markle saat rayakan Valentine mengartikan sesuatu, salah satunya keadaan Kerajaan Inggris saat ini.

Baca Selengkapnya

Hari Valentine, Pangeran Harry dan Meghan Markle Liburan di Resor Ski Mewah di Kanada

15 Februari 2024

Hari Valentine, Pangeran Harry dan Meghan Markle Liburan di Resor Ski Mewah di Kanada

Tempat liburan Hari Valentine Pangeran Harry dan Meghan Markle di Kanada ini memiliki lebih dari 170 restoran.

Baca Selengkapnya

Harry Bezoek Raja Charles III, Kenapa Pangeran William Tak Mau Temui Adiknya?

7 Februari 2024

Harry Bezoek Raja Charles III, Kenapa Pangeran William Tak Mau Temui Adiknya?

Pangeran Harry terbang menemui Raja Charles III begitu ada kabar ayahnya itu menderita kanker, kakaknya Putra Mahkota Pangeran William tidak hadir.

Baca Selengkapnya

Pangeran Harry Langsung Terbang Dengar Raja Charles III Kena Kanker, Bertemu Ayahnya 30 Menit

7 Februari 2024

Pangeran Harry Langsung Terbang Dengar Raja Charles III Kena Kanker, Bertemu Ayahnya 30 Menit

Raja Charles III menghabiskan 30 menit dengan putranya yang terasing, Pangeran Harry dalam pertemuan pertama mereka selama 16 bulan terakhir.

Baca Selengkapnya