Bertengger di Puncak Billboard, BTS Ucapkan Terima Kasih ke ARMY

Selasa, 4 September 2018 18:49 WIB

Boybanda BTS. allkpop.com

TEMPO.CO, Jakarta - Grup K-Pop Bangtan Boys alias BTS sukses menduduki puncak tangga lagu Billboard 200 lewat album baru mereka, Love Yourself: Answer. Melalui akun Twitter, BTS mengucapkan terima kasih kepada para penggemarnya yang disebut ARMY.

Grup yang beranggotakan Rap Monster, Jin, Suga, J-Hope, Jimin, V, dan Jungkook ini menjadi artis Korea pertama yang menempati posisi tersebut. BTS juga menjadi satu-satunya artis Korea yang meraih peringkat pertama di Billboard dua kali.

"Sebuah kehormatan bisa mendapatkan peringkat pertama di chart (Billboard) 200 untuk kedua kalinya,Terima kasih kepada kalian semua, dan kami akan terus bersyukur dengan melanjutkan kegembiraan ini. Terima kasih," cuit Para Personil BTS di akun Twitter resmi mereka.Boyband BTS. soompi.io

BTS juga mendapatkan ucapan terima kasih dari Kantor Kepresidenan Korea Selatan, Moon Jae In.

Selamat kepada BTS yang telah memuncaki Billboard 200 untuk kedua kalinya!” Pesan tersebut juga menyertakan tagar “Eolssu hebat sekali!” dan “Hore hebat sekali”, yang merupakan lirik dari lagu hit terbaru mereka, “IDOL”.

Baca:
Netizen Curiga Jin BTS Kencani Solbin LABOUM
BTS Makin Go International, Gandeng Nicki Minaj di Lagu IDOL

BTS kini tengah bertolak ke Amerika Serikat untuk memulai rangkaian tur dunia “Love Yourself”. Mereka akan menggelar pertunjukan di Staples Center, Los Angeles selama empat malam. Kabarnya, seluruh tiket pertunjukan telah ludes terjual.

Advertising
Advertising

SOOMPI | ALLKPOP

Berita terkait

Berperan Sebagai Anggota Boy Band, Nicholas Galitzine Terinpirasi BTS hingga Backstreet Boys

14 jam lalu

Berperan Sebagai Anggota Boy Band, Nicholas Galitzine Terinpirasi BTS hingga Backstreet Boys

Bagi Nicholas Galitzine tantangan dalam film The Idea of You adalah saat harus tampil di atas panggung

Baca Selengkapnya

Album Solo RM BTS, Wajib Militer hingga Lukisan Yun Hyong-keun

3 hari lalu

Album Solo RM BTS, Wajib Militer hingga Lukisan Yun Hyong-keun

RM BTS akan meluncurkan album solo kedua

Baca Selengkapnya

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

5 hari lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

6 hari lalu

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

Para penggemar K-Pop akan segera dimanjakan dengan pameran K-Pop D'Festa, di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

7 hari lalu

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

8 hari lalu

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

Wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka mengganti gaya rambutnya menjadi curtain haircut. Berikut informasi mengenai curtain haircut.

Baca Selengkapnya

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

9 hari lalu

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

Zico aktif membagikan cuplikan lagu barunya dengan Jennie di media sosial

Baca Selengkapnya

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

9 hari lalu

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

Salah satu anggota TWICE yang berbakat adalah Chaeyoung TWICE, yang dikenal karena bakatnya dalam bernyanyi, menari, dan bahkan memasak.

Baca Selengkapnya

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

13 hari lalu

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

Sebagai anggota B.A.P, Himchan B.A.P di industri K-Pop memegang peran penting sebagai sub-vokalis, rapper, dan visual.

Baca Selengkapnya

Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

14 hari lalu

Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

Anggota grup K-Pop 2PM, Nichkhun akan fan meeting di Jakarta pada 27 April 2024

Baca Selengkapnya