Via Vallen Senang Jokowi Goyang Dayung di Pembukaan Asian Games

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Aisha Shaidra

Sabtu, 1 September 2018 20:29 WIB

Layar menampilkan Presiden Jokowi yang berjoget saat menyaksikan penampilan Via Vallen dalam pembukaan Asian Games 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Sabtu, 18 Agustus 2018. Presiden didampingi oleh Ibu Negara Iriana Joko Widodo. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta - Penampilan Via Vallen di pembukaan Asian games 2018 tampak sempurna. Pemilik album Sayang ini berhasil menggoyang seisi stadion, termasuk Presiden Joko Widodo. RI-1 terlihat menikmati performa Via bahkan tidak ragu menggoyangkan kedua tangannya seolah-olah sedang mendayung.

Baca: Tampil di Panggung Jazz, Via Vallen Asyik Menggoyang Penonton

Tidak hanya Presiden Jokowi, Ibu Negara yang duduk di sampingnya ikut bergoyang. Goyang ala Jokowi kemudian viral di medsos. Warganet menyebutnya Goyang Dayung.

Via senang aksinya ditonton Jokowi. Semula, Via tidak memperhatikan reaksi Jokowi mengingat jaraknya dengan mantan Wali Kota Solo itu jauh. Beberapa menit kemudian, penonton riuh lantaran aksi Jokowi itu terekam di layar raksasa, di salah satu sudut stadion.

“Saya penasaran dan cepat-cepat melihat ke layar, ternyata Pak Jokowi sedang berjoget. Tentu saya senang bisa membuat Pak Presiden bergoyang!” seru Via dengan mata berbinar. Di luar aksi lip sync, banyak pihak kagum dengan performa Via di panggung Asian Games. Ia dinilai berhasil membawa musik dangdut naik kelas bahkan mendunia.

Advertising
Advertising

TABLOIDBINTANG.COM

Berita terkait

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

3 jam lalu

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

Beleid itu menyatakan uang pensiun sebagai salah satu hak kepala desa. Namun, besaran tunjangan tersebut tidak ditentukan dalam UU Desa.

Baca Selengkapnya

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

4 jam lalu

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

Panel Barus, mengatakan setelah Ganjar-Mahfud meraih suara paling rendah, PDIP cenderung menyalahkan Jokowi atas hal tersebut.

Baca Selengkapnya

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

7 jam lalu

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

Jokowi mengatakan dia dan pihak lain boleh ikut berpendapat jika dimintai saran soal susunan kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Sorotan Media Asing Soal Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda bagi Diaspora , Apa Alasan dan Syaratnya?

7 jam lalu

Sorotan Media Asing Soal Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda bagi Diaspora , Apa Alasan dan Syaratnya?

Menkomarinves Luhut Pandjaoitan buka kemungkinan kewarganegaraan ganda untuk diaspora. Apa saja alasan dan syaratnya?

Baca Selengkapnya

Ketahui 3 Aturan Baru Tentang Kepala Desa Dalam UU Desa

8 jam lalu

Ketahui 3 Aturan Baru Tentang Kepala Desa Dalam UU Desa

Pemerintah akhirnya mengesahkan UU Desa terbaru yang telah diteken Jokowi dan diwacanakan perubahannya sejak Mei 2022. Apa saja aturan barunya?

Baca Selengkapnya

Prabowo Ingin Buat Presidential Club, Tanggapan Jokowi hingga Pengamat Politik

8 jam lalu

Prabowo Ingin Buat Presidential Club, Tanggapan Jokowi hingga Pengamat Politik

Prabowo Subianto berkeinginan membuat klub kepresidenan atau presidential club

Baca Selengkapnya

Permintaan Tambah Masa Jabatan Kepala Desa Dikabulkan, Kok Bisa?

8 jam lalu

Permintaan Tambah Masa Jabatan Kepala Desa Dikabulkan, Kok Bisa?

Permintaan para kepala desa agar masa jabatannya ditambah akhirnya dikabulkan pemerintah. Samakah hasilnya dengan UU Desa?

Baca Selengkapnya

Perjalanan Ubah Regulasi Masa Jabatan Kepala Desa di UU Desa, Setelah Unjuk Rasa Menjelang Pemilu 2024

11 jam lalu

Perjalanan Ubah Regulasi Masa Jabatan Kepala Desa di UU Desa, Setelah Unjuk Rasa Menjelang Pemilu 2024

Masa jabatan kepala desa akhirnya diperpanjang dari 6 tahun menjadi 8 tahun. Beleid gres itu tertuang dalam UU Desa yang diteken Jokowi.

Baca Selengkapnya

Ragam Tanggapan atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

12 jam lalu

Ragam Tanggapan atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

Prabowo ingin menjaga silaturahmi kebangsaan dan menjadi teladan lewat presidential club.

Baca Selengkapnya

Jokowi Soal Susunan Kabinet Prabowo: Kalau Enggak Diminta Saran tapi Ikut Nimbrung, Enggak Boleh

19 jam lalu

Jokowi Soal Susunan Kabinet Prabowo: Kalau Enggak Diminta Saran tapi Ikut Nimbrung, Enggak Boleh

Menurut Jokowi, berbagai masukan tentang susunan kabinet mendatang itu boleh diberikan jika Prabowo meminta.

Baca Selengkapnya