Lee Jong Suk Siap Bertemu Fans Indonesia pada 3 November 2018

Kamis, 30 Agustus 2018 12:39 WIB

Lee Jong Suk. Dramafever.com

TEMPO.CO, Jakarta -Indonesia kembali kedatangan aktor papan atas Korea Selatan. Lee Jong Suk pun dipastikan hadir di Indonesia dalam fanmeeting yang bertajuk Crank Up.

Aktor utama Pinnochio ini akan menggelar fanmeeting di Indonesia pada 3 November 2018. Hal itu telah dikonfirmasi oleh Yes24.

"2018 Lee Jong Suk Fanmeeting "Tour Crank Up" in Jakarta, Indonesia on Saturday, 3 November 2018. Please stay tune with us for more details," tulis Yes24 dalam akun twitternya, Rabu, 29 Agustus 2018.Pengumuman fanmeeting Lee Jong Suk di Jakarta. Twitter

Harga tiket acara ini akan diumumkan segera oleh Yess24. Seperti diketahui, Lee Jong Suk telah menggelar beberapa fanmeeting di Asia. Fanmeeting pertama di gelar di Tokyo, Jepang pada 17 Agustus dan Osaka pada 19 Agustus.

Fanmeeting kemudian berlanjut di Seoul, Korea Selatan pada 1 September, Taiwan pada 9 September, dan Thailand pada 15 September. Fanmeeting ini dilakukan sebelum Lee Jong Suk mengikuti wajib militer pada 2019.Lee Jong Suk di drama "W". Youtube.com

Advertising
Advertising

Baca: Kim Woo Bin dan Lee Jong Suk Liburan Bersama di Hawaii

Lee Jong Suk merupakan aktor yang sukses berkat drama yang dimainkannya. Di antaranya Pinocchio, While Were You Sleeping dan Secret Garden. Berkat drama tersebut membuatnya mendapatkan popularitas yang tinggi termasuk di Indonesia yang memiliki banyak fans.

TWITTER | WHATTHEKPOP

Berita terkait

Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

5 jam lalu

Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

Serial kriminal Crash akan tayang perdana di Disney+ Hotstar pada 13 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

6 jam lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

1 hari lalu

Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

Dari misteri yang membingungkan hingga aksi yang mendebarkan, drama Korea tema polisi dan detektif ini patut Anda tonton.

Baca Selengkapnya

Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

1 hari lalu

Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

Ada tiga foto yang dibagikan Seo Ye Ji dalam akun Instagram barunya

Baca Selengkapnya

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

1 hari lalu

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

Para penggemar K-Pop akan segera dimanjakan dengan pameran K-Pop D'Festa, di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

1 hari lalu

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

5 Drama Korea yang Akan Tayang Mei-Juni 2024

1 hari lalu

5 Drama Korea yang Akan Tayang Mei-Juni 2024

Berikut adalah 5 drama Korea yang sangat dinantikan yang akan tayang pada periode Mei-Juni 2024:

Baca Selengkapnya

Cerita Byeon Woo Seok Pernah Ditolak Casting 100 Kali Sebelum Sukses Jadi Aktor

2 hari lalu

Cerita Byeon Woo Seok Pernah Ditolak Casting 100 Kali Sebelum Sukses Jadi Aktor

Bagaimana Byeon Woo Seok jatuh bangun membangun kariernya di dunia seni peran?

Baca Selengkapnya

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

2 hari lalu

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

Wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka mengganti gaya rambutnya menjadi curtain haircut. Berikut informasi mengenai curtain haircut.

Baca Selengkapnya

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

3 hari lalu

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

Zico aktif membagikan cuplikan lagu barunya dengan Jennie di media sosial

Baca Selengkapnya