Cerita Pandji Pragiwaksono Kehilangan Sponsor Utama Tur Dunia

Reporter

Aisha Shaidra

Editor

Aisha Shaidra

Senin, 25 September 2017 15:15 WIB

Komika Pandji Pragiwaksono usai konferensi pers Kampanye Lingkungan Hidup Conversation Internasional Indonesia di Restoran Puang Ocha, Senayan, Jakarta, 16 Agustus 2016. TEMPO/Dini Teja

TEMPO.CO, Jakarta -Komedian Pandji Pragiwaksono mengungkapkan kegagalan yang dialaminya saat Juru Bicara World Tour (JBWT) pada 2016 lalu. Kegagalan itu adalah mundurnya sponsor utama JBWT di tengah perjalanan pertunjukan.

"Jadi sebenarnya buku ini mengungkapkan bahwa ada kegagalan besar yaitu mundurnya sponsor," ungkap Pandji Pragiwaksono sembari menjelaskan salah satu kisah di buku terbarunya berjudul Persisten di restoran Le Seminyak, Cilandak, Jakarta Selatan, Sabtu, 23 September 2017.

JBWT merupakan tur dunia kedua yang menampilkan aksi stand up comedy special dari Pandji. Tur ini membawa Pandji dan timnya berangkat ke 24 kota dari lima benua. Sebelumnya, tur dunia pertama Pandji Pragiwaksono diberi nama Messake Bangsaku.

Melihat pengalamannya di JBWT, Pandji Pragiwaksono menginginkan permasalahan dengan pihak sponsor tak terulang lagi. Ia mengakui kelalaiannya karena tidak mencari sponsor lain yang mau membiayai perjalanannya. Ke depannya, ia mau membangun hubungan yang harmonis.

Berangkat dari kegagalan itulah Pandji ingin membuktikan lagi bahwa tur dunia yang menampilkan stand up comedy dapat berjalan sukses dan menghasilkan untung. Karenanya, Pandji berencana kembali menggelar tur dunia tahun depan. Perihal lokasi dan waktunya, Pandji dan tim masih mendiskusikannya.

Advertising
Advertising

"Karena saya pengen ngebuktiin bahwa bisa kok jalanin tur sempurna, sukses, semuanya senang, dan dapat duit. Itu yang pengen saya buktiin, bagian dari keinginan saya bahwa lo bisa dapat duit dari itu," jelas Pandji.

Salah satu cara agar tak mengulang kegagalan di tur selanjutnya adalah tidak berhenti mencari sponsor meski telah digandeng beberapa pihak. Sebab, mundurnya sponsor utama JBWT memaksa Pandji Pragiwaksono harus berutang. Untungnya, utang itu dapat ditutup dari penjualan tiket.

LANI DIANA

Berita terkait

Sebut Jokowi Endorse Capres, Pandji Pragiwaksono: Ngapain Kita Pemilihan?

26 Januari 2024

Sebut Jokowi Endorse Capres, Pandji Pragiwaksono: Ngapain Kita Pemilihan?

Pandji Pragiwaksono merasa paslon yang di-endorse oleh jajaran pemerintahan sudah pasti menang.

Baca Selengkapnya

Pandji Pragiwaksono Ajak Rakyat Jangan Takut: Kita Bayar Pajak, Punya Hak untuk Bersuara

26 Januari 2024

Pandji Pragiwaksono Ajak Rakyat Jangan Takut: Kita Bayar Pajak, Punya Hak untuk Bersuara

Pandji Pragiwaksono mengimbau publik, khususnya lebih dari 1,5 juta subscribers-nya di YouTube agar bersama mengawal kepentingan rakyat.

Baca Selengkapnya

Bikin Video Terbuka untuk Jokowi, Pandji Pragiwaksono: Saya Tunggu Cuti Anda

26 Januari 2024

Bikin Video Terbuka untuk Jokowi, Pandji Pragiwaksono: Saya Tunggu Cuti Anda

Komika Pandji Pragiwaksono menyampaikan keresahannya mewakili suara rakyat Indonesia atas keberpihakan Jokowi dalam pilpres kali ini.

Baca Selengkapnya

103 Tahun ITB: Ini 6 Tokoh Alumnus Mulai Presiden Hingga Komedian

4 Juli 2023

103 Tahun ITB: Ini 6 Tokoh Alumnus Mulai Presiden Hingga Komedian

ITB dikenal sebagai universitas terbaik di bidang teknik dan telah mencetak lebih dari 120.000 alumni. Lantas, siapa saja tokoh di Indonesia lulusan ITB?

Baca Selengkapnya

Tasya Kamila hingga Syahrini Rayakan Idul Fitri di Luar Negeri

22 April 2023

Tasya Kamila hingga Syahrini Rayakan Idul Fitri di Luar Negeri

Sederet artis Indonesia merayakan Idul Fitri di luar negeri, baik bersama pasangan dan keluarga, maupun seorang diri.

Baca Selengkapnya

Chris Giacobbe Juara 3 SUCI X Lakukan Tur Stand Up Comedy: Aku Cincau Kamu, Di Kota Mana Saja?

11 Februari 2023

Chris Giacobbe Juara 3 SUCI X Lakukan Tur Stand Up Comedy: Aku Cincau Kamu, Di Kota Mana Saja?

Chris Giacobbe juara 3 SUCI X , lakukan tur stand up comedy Aku Cincau Kamu di beberapa kota. Ini profil komika asal Italia, pendiri Bali Comedy Club.

Baca Selengkapnya

Komika Ini Gelar Tur Stand-up Comedy untuk Guru Honorer

16 Januari 2023

Komika Ini Gelar Tur Stand-up Comedy untuk Guru Honorer

Komika asal Flores, Abdur Arsyad, bakal menggelar pertunjukan stand-up comedy bertajuk "Pahlawan Perlu Tanda Jasa" untuk guru honorer.

Baca Selengkapnya

Heboh Open Mic Didaftarkan di HAKI, Ini Sejumlah Istilah dalam Panggung Stand Up Comedy

27 Agustus 2022

Heboh Open Mic Didaftarkan di HAKI, Ini Sejumlah Istilah dalam Panggung Stand Up Comedy

Belum lama ini heboh Open Mic karena didaftarkan sebagai merek dagang di HAKI. Beberapa komika pun protes. Apa saja istilah dalam Stand Up Comedi?

Baca Selengkapnya

43 Tahun Pandji Pragiwaksono, Perjalanan Kariernya sampai Open Mic di New York

19 Juni 2022

43 Tahun Pandji Pragiwaksono, Perjalanan Kariernya sampai Open Mic di New York

Banyak profesi Pandji Pragiwaksono mulai penyiar radio, presenter, aktor, komedian, penulis, aktivis, rapper, youtuber dan sutradara.

Baca Selengkapnya

Ade Armando Dianiaya di Tengah Demo, Ini Tanggapan Pandji Pragiwaksono

11 April 2022

Ade Armando Dianiaya di Tengah Demo, Ini Tanggapan Pandji Pragiwaksono

Banyaknya pro dan kontra atas cuitannya itu membuat Pandji Pragiwaksono mencuitkan kembali pendapatnya.

Baca Selengkapnya