Diet, Bobot Badai 'Kerispatih' Susut 25 Kg  

Reporter

Editor

Isma Savitri

Senin, 29 September 2014 19:50 WIB

Personil Kerispatih, Badai (kiri) berfoto bersama Sammy Simorangkir usai konferensi pers jelang penampilan Historical Moment Kerispatih With Sammy Simorangkir di Colosseum Club di 1001 Hotel, Jakarta, (14/4). Usai 4 tahun berpisah dari Kerispatih, Sammy Simorangkir akan kembali tampil bersama Kerispatih. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Badai, personel band pop Kerispatih, pernah berbobot 86 kilogram pada 2011. Ketika itu, kadar kolesterolnya tinggi, sampai-sampai ia kurang pede disorot kamera. "Di kamera kayaknya gue 'penuh banget'. Tidak baguslah,” katanya saat ditemui pekan lalu di Jakarta.

Pemilik nama lengkap Doadibadai Hollo itu lantas terpacu hidup sehat. Niat itu membulat saat ia membuat proyek solo karir, tanpa meninggalkan Kerispatih. Selama tiga tahun sejak 2011, Badai berjuang mengubah tampilan fisiknya. Langkah pertamanya adalah dengan berlatih di pusat kebugaran selama minimal dua kali sepekan. (Baca: 5 Selebritas yang Benci Diet).

Badai juga berdiet rendah karbohidrat, serta mengurangi konsumsi nasi putih dan santan. Tiap hari, nasi merah yang disantapnya juga hanya lima sendok setiap. Selain itu, Badai juga memperbanyak konsumi buah serta sayur yang dimasak dengan cara rebus maupun bakar. Saking ketatnya berdiet, Badai bahkan sempat pingsan di pusat kebugaran.

Masalah terjadi saat Badai bersama bandnya melakukan tur di berbagai daerah. Saat berburu makan bareng anggota Kerispatih lainnya, Badai kerap tergoda menyantap ayam pop, menu favoritnya. Namun godaan itu bisa ditepisnya. "Akhirnya, aku pesan ayam gulai. Tapi sebelum makan, gulainya aku siram pakai air panas dulu agar minyaknya hilang," katanya.

Sang istri, kata Badai, biasanya tertawa melihat kehebohannya di meja makan. "Dia biasanya ketawa dan bilang 'Kasihan deh lo. Gue makan enak, elu tersiksa'. Tapi, ya, mau gimana lagi," ujanya. Toh, perjuangan Badai tak sia-sia. Tiga tahun berdiet, beratnya susut 25 kilogram. (baca juga: Waspadai Diet Ekstrem)

MITRA TARIGAN






Terpopuler:

Kemesraan Foto Yuni Shara Bersama Raffi dan Gigi
Jas Pink untuk Pernikahan Raffi Ahmad di Bali
Britney Spears Menikmati Masa Lajangnya
Laudya Cynthia Bella Tak Hadir di Pernikahan Raffi
Di Atas Panggung, Dada Beyonce Terbuka


Advertising
Advertising




Berita terkait

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

12 Desember 2021

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

Sosok artis peran berinisial BJ yang ditangkap polisi karena dugaan penyalahgunaan sabu diketahui adalah Bobby Joseph.

Baca Selengkapnya