Musisi Eropa Akan Meriahkan Ngayogjazz 2013  

Reporter

Senin, 11 November 2013 03:56 WIB

Erik Truffaz. wikipedia.org

TEMPO.CO, Yogyakarta--Musisi negara kawasan Eropa, Amerika Serikat, dan Jepang akan memeriahkan pentas musik jazz Ngayogjazz 2013 pada Sabtu, 16 November 2013 di Desa Wisata Sidoakur, Kecamatan Godean, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Sekretaris Panitia Ngayogjazz, Aji Wartono, mengatakan musisi lintas negara mengisi ngayogjazz karena berjejaring dengan musisi Indonesia. "Mereka datang karena berjejaring lewat lembaga kebudayaan," kata Aji seusai jumpa pers Ngayogjazz di Legend Cafe, Yogyakarta, 10 November 2013.

Menurut dia, musisi jazz itu memiliki nama di tingkat internasional. Dia mencontohkan Erik Truffaz. Dia adalah pemain terompet dari aljazair yang punya nama di tingkat internasional. Musisi jazz Eropa mengkolaborasikan musik rok dan etnis.

Beberapa musisi jazz dari Eropa yang akan mengisi ngayogjazz, yakni Erik Truffaz dari Perancis, dan Brink Man Ship dari Swiss. Selain Eropa, Ngayogjazz juga mendatangkan musisi dari Jepang antara lain Baraka dan D'aqua. Ada juga Jerry Pellegrino dari Amerika Serikat.

Aji mengatakan ngayogjazz kali ini melibatkan tujuh komunitas jazz. Beberapa di antaranya adalah Jes Udu Purwokerto, Jazz Ngisor Ringin Semarang, dan Gubuk Jazz Pekanbaru. Pentas musik jazz tahun ini bertema Rukun Agawe Ngejazz. Tema ini menggambarkan kerukunan kelompok musik jazz. Ini berarti meski setiap bunyi alat musik berbeda, namun jazz menghasilkan musik orkestra yang harmonis.

Musik Jazz, kata dia mengajarkan bagaimana individu mengolah kreativitas. Individu menjadi bagian dari sebuah komunitas yang lebih besar. Musik jazz lambat laun berkembang pesat. "Musisi semakin kreatif dan beragam," katanya.

Ia menyebutkan ngayogjazz terbuka pada musisi nasional dan internasional. Pentas musik ini berusaha mendekatkan jazz dengan kesenian rakyat. "Jazz tidak eksklusif. Tema yang diusung pun soal kondisi sosial," kata dia.

Tahun ini, Ngayogjazz menyediakan lima panggung permainan musik jazz, pasar jazz. Lima panggung disiapkan untuk musisi jazz dan pentas musik tradisional. Meliputi keroncong, gejog lesung, dan jatilan. Ada juga peluncuran album komunitas jazz Yogyakarta dan festival Foto.

Ngayogjazz pertama berlangsung pada 2011. Waktu itu, ngayogjazz mengusung tema Nandoer Jazz ing Pakarti. Tema diambil dari plesetan peribahasa Jawa "nandur woh ing pakarti". Ini berarti jazz menanamkan nilai musik jazz dalam keseharian kehidupan bermusik.

Pada 2012, Ngayogjazz mengambil tema "Dengan Jazz Kita Tingkatkan Swasembada Jazz". Ini mengambil jargon pembangunan. Musisi jazz dari kalangan muda mulai banyak bersemai saat itu. Harapnnya, mereka mandiri dalam mengembangkan kegiatan bermusik. Misalnya kreativitas dan karir musik.

SHINTA MAHARANI

Baca juga:

Joe Taslim Dukung Film Bertema Sejarah

Di Film Tjoet Nya' Dhien, Slamet jadi Teuku Umar

Ini Musik dan Lagu Di Film Bertema Sejarah

Rachmawati Ngotot Inginkan Anjas jadi Soekarno

Berita terkait

Belum Kunjung Mulai CPNS 2024, Kemenpan RB: Screening Dokumen Usulan Belum Selesai

1 menit lalu

Belum Kunjung Mulai CPNS 2024, Kemenpan RB: Screening Dokumen Usulan Belum Selesai

Kemenpan RB menjelaskan ada perbedaan teknis pengumpulan rincian formasi yang menghambat pengumuman CPNS tahun ini.

Baca Selengkapnya

DPR Agendakan Rapat Evaluasi Pemilu 2024 dengan KPU pada 15 Mei

15 menit lalu

DPR Agendakan Rapat Evaluasi Pemilu 2024 dengan KPU pada 15 Mei

KPU sebelumnya tidak menghadiri undangan rapat Komisi II DPR karena bertepatan dengan masa agenda sidang sengketa Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Amnesty International Kecam Polisi Masuk ke dalam Kampus dan Menangkap Mahasiswa di Makassar

22 menit lalu

Amnesty International Kecam Polisi Masuk ke dalam Kampus dan Menangkap Mahasiswa di Makassar

Amnesty International kecam kekerasan polisi di dua kampus di Makassar saat Hari Buruh Internasional dan Hari Pendidikan Nasional.

Baca Selengkapnya

Kenaikan UKT di ITB dan Temuan Senyawa Penghambat Kanker Mengisi Top 3 Tekno Hari Ini

31 menit lalu

Kenaikan UKT di ITB dan Temuan Senyawa Penghambat Kanker Mengisi Top 3 Tekno Hari Ini

Kenaikan UKT bagi mahasiswa angkatan 2024 di ITB memuncaki Top 3 Tekno Tempo hari ini, Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Rencana Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan saat Akhir Pekan Dibayangi Masalah

32 menit lalu

Rencana Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan saat Akhir Pekan Dibayangi Masalah

Pemerintah Kota Bandung ingin menghidupkan kembali Jalan Braga yang menjadi ikon kota sebagai tujuan wisata.

Baca Selengkapnya

LPEM UI Sebut Tiga Sumber Inflasi, Rupiah sampai Konflik Iran-Israel

46 menit lalu

LPEM UI Sebut Tiga Sumber Inflasi, Rupiah sampai Konflik Iran-Israel

Inflasi April 2024 sebesar 3 persen secara year on year.

Baca Selengkapnya

Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

51 menit lalu

Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

Menlu Selandia Baru menggambarkan hubungan negaranya dengan Cina sebagai hubungan yang "rumit".

Baca Selengkapnya

Pihak Kampus Akui Pengemudi HR-V yang Tabrak Bis Kuning Mahasiswa Universitas indonesia

56 menit lalu

Pihak Kampus Akui Pengemudi HR-V yang Tabrak Bis Kuning Mahasiswa Universitas indonesia

Kepala Biro Humas Universitas Indonesia membenarkan pengemudi Honda HR-V yang menabrak bis kuning atau Bikun merupakan mahasiswa UI.

Baca Selengkapnya

Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

1 jam lalu

Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

BMKG mencatat 106 kali gempa di Jawa Barat pada April 2024. Dari 6 guncangan yang terasa, gempa Garut M6,2 jadi yang paling besar.

Baca Selengkapnya

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

1 jam lalu

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

Keluarga korban sempat mendapat perlakuan tidak enak dari pelaku yang seorang polisi berpangkat Bripda. Polres Bogor disebut telah olah TKP.

Baca Selengkapnya