Piyu Merasa Diteror Usai Konpres dengan Adiguna  

Reporter

Kamis, 31 Oktober 2013 18:23 WIB

Gitaris Padi Piyu menggelar konferensi pers di Cafe De Hub, Jakarta, (28/10/2013). Tempo/Dian Triyuli Handoko

TEMPO.CO, Jakarta - Piyu Padi kembali menemui teman-teman wartawan untuk menyatakan perasaan tidak nyamannya. Dua hari setelah mengadakan jumpa pers mengenai kasus penabrakan rumah Adiguna Sutowo, Piyu mengaku diikuti oleh orang-orang tidak dikenal.

"Diinformasikan mobil saya ada yang mengikuti. Ada masalah apa dengan diri saya? Hal itu, ada orang-orang yang membuntuti, membuat saya tidak nyaman," kata Piyu ketika ditemui di Thamrin City, Jakarta, Kamis, 31 Oktober 2013.

Piyu menyatakan hal tersebut berdampak besar untuk keluarganya. Ia merasa harus ekstra memberikan perlindungan untuk keluarganya di rumah. "Kalau untuk saya dampaknya besar, rumah saya disatroni orang yang tak dikenal rasanya seperti apa. Bahwa rumah mertua saya juga disatroni," kata gitaris band Padi tersebut.

"Saya hanya mendapat informasi. Saya tidak bisa menyebutkan siapa. Pastinya mereka adalah orang yang mencari sesuatu untuk keluarga saya, mencari saya atau mencari siapa," ujarnya.

Piyu berharap bisa mendapat kenyamanan dan ketenangan. Ia tidak ingin anak, istri, dan keluarga merasa terancam. "Saya butuh kenyamanan, saya butuh keamanan, saya butuh kenyaman untuk bekerja. Terus itulah saya mau sharing," ungkapnya.

NANDA HADIYANTI

Topik Terhangat
Suap Bea Cukai | Buruh Mogok Nasional | Suap Akil Mochtar | Misteri Bunda Putri | Dinasti Banten |

Berita Terpopuler
Di Film Terbaru, Reza Rahadian Harus Masturbasi
Alasan Lady Gaga Marah Dipanggil 'Stefani'
Aura Kasih Asah Bakat di Dunia Peran
Nicole Kidman Mulai Buka-bukaan soal Tom Cruise
Donna Agnesia: Darius Orangnya Perfeksionis
Inikah Motif Penyiraman Air Keras Barry 'Saint Loco'?
Miss Universe, Whulandary Tutupi Tubuh dengan Bulu
Personel KLA Project Tak Mengira Bertahan 25 Tahun
Rekaman CCTV Penyiram Air Keras Barry Buram













Advertising
Advertising

Berita terkait

Artis Indonesia Bereaksi Usai Timnas U-23 Kalah dari Guinea, Ibnu Jamil: Wasit Kacau

3 hari lalu

Artis Indonesia Bereaksi Usai Timnas U-23 Kalah dari Guinea, Ibnu Jamil: Wasit Kacau

Selebritas Indonesia ramai-ramai mengungkapkan kekesalannya kepada wasit yang menyebabkan kekalahan Timnas U-23.

Baca Selengkapnya

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya