Pernikahan Bella Saphira Adalah yang Terbaik

Reporter

Kamis, 15 Agustus 2013 17:19 WIB

Bella Saphira. ANTARA/Teresia May

TEMPO.CO, Jakarta - Berita tentang pernikahan Bella Saphira yang akan berlangsung pada 17 Agustus 2013 masih menjadi pertanyaan. Bella Saphira yang dikabarkan akan menikah dengan Mayjen Agus Surya Bakti, yang merupakan pejabat militer TNI Angkatan Darat, masih menyimpan misteri.

Ketika Tempo mencoba menelepon Dian Simanjuntak, adik sekaligus manajer Bella Saphira, pada Rabu, 14 Agustus 2013, tidak ada ada jawaban. Kemudian pada Kamis, 15 Agustus 2013, Tempo mengirimkan pesan pendek kepada Dian dan hanya mendapatkan jawaban singkat. "Saya no comment, ya, Mbak," kata Dian seperti tertulis di dalam pesan pendek.

Ketika ditanya apakah keluarganya sudah melakukan persiapan untuk pernikahan Bella, Dian hanya menjawab singkat, "Soal itu saya tidak tahu. Bukan dalam kapasitas saya menjawab pertanyaan tersebut."

Lebih lanjut, Dian juga enggan mengomentari pernikahan kakaknya, Bella Saphira. "Saya no comment. Saya memiliki urusan sendiri dan setiap pribadi punya urusan masing-masing," jawabnya lagi dalam pesan pendek.

Kendati satu keluarga dengan Bella Saphira, namun Dian tampak tidak mau mencampuri urusan sang kakak, dengan dalih dia memiliki keluarga dan sibuk mengurus keluarganya sendiri.

Sementara itu, Anwar Fuadi, sahabat Bella Saphira, mengaku belum mendapatkan kepastian kabar tentang pernikahan sahabatnya itu. "Saya hanya tahu dan mendengar melalui media cetak, online, dan televisi. Tetapi saya yakin dan mendoakan pernikahan Bella semoga yang terbaik," ujarnya.

Anwar, yang beberapa kali sempat bermain sinetron bersama Bella, mengatakan sahabatnya ini tipe orang yang sangat hati-hati dan pemilih. "Saya yakin, seandainya kali ini Bella benar menikah, itu artinya semoga dia mendapat yang terbaik untuk dirinya. Sepengetahuan saya, Bella termasuk tipe yang perfeksionis, dan saya bangga kalau kini ending-nya bahagia dan terbaik buat Bella," ujar Anwar Fuadi tulus.

HADRIANI P

Topik Terhangat

Suap SKK Migas
Sisca Yofie
FPI Bentrok
Arus Balik Lebaran
Konvensi Partai Demokrat

Berita Lain

Felix Siauw Nilai Berdakwah di Twitter Cukup Efektif

Felix Siauw: Islam Tidak Melarang Wanita Mandiri

17 Agustus, Kimberly Ryder Pakai Baju Merah Putih

Berita terkait

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

12 Desember 2021

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

Sosok artis peran berinisial BJ yang ditangkap polisi karena dugaan penyalahgunaan sabu diketahui adalah Bobby Joseph.

Baca Selengkapnya