Tengah Malam, Maliq D'Essential Getarkan Citos  

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Sabtu, 8 Juni 2013 07:42 WIB

Band Maliq & D'essentials tampil di acara Java Jazz Festival di PRJ Kemayoran, Jakarta, (1/3). Java Jazz Festival berlangsung dari 1-3 Maret 2013 dan menampilkan lebih dari 1500 musisi. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo

TEMPO.CO, Jakarta - Jam sudah menunjukkan pukul 00.08 pada Sabtu 8 Juni 2013 dini hari. Namun Mall Cilandak Town Square masih sangat ramai. Malam itu, Band Maliq D'Essentials berhasil menggetarkan gedung yang berisi sekitar seribu penonton itu.


Lantai satu gedung itu penuh dengan ratusan pengunjung yang duduk di kursi yang sengaja tersedia di tengah-tengah hall gedung. Masih ada pula ratusan pengunjung yang selonjoran di lantai satu gedung itu.


Pengunjung yang berdiri masih banyak pula. Mereka berdiri di lorong-lorong jalanan lantai satu dan lorong jalanan lantai dua demi melihat aksi panggung idolanya itu.Semua menatap aksi panggung Angga dan kawan-kawan di atas panggung setinggi 3 meter yang berada di antara dua eskalator.


Tak jarang ratusan muda-mudi ini ikut bernyanyi heboh bersama. Ada pula yang ikut menari kecil atau berteriak. "Keliahatan pada suka nyanyi ya," sapa Angga pada Sabtu dini hari 8 Juni 2013 menyapa para penggemarnya.


Maliq D'Essentials menyanyikan beberapa hits andalannya. Diantaranya adalah 'Dia', 'Terdiam', dan 'Menari'. Maliq menjadi penampil puncak acara Jazzy Nite yang diadakan Citos malam itu. Sebelumnya, ada pula Eva Celia, Indra Lesmana dan Bubu Giri yang juga sempat membuat heboh salah satu pusat perbelanjaan itu.

MITRA TARIGAN / NANDA HADIYANTI


Advertising
Advertising

Topik terhangat:
Tarif Baru KRL | Kisruh Kartu Jakarta Sehat | PKS Membangkang | Ahmad Fathanah


Berita terkait:

Pramugari Sriwijaya Air Dipukul Pejabat Daerah
Pramugari Sriwijaya Air Banjir Dukungan di Twitter
Pemerintah Tegaskan Larangan Ponsel di Pesawat

Berita terkait

Wakil Sri Mulyani Harap Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen Bisa Gaet Investor

2 menit lalu

Wakil Sri Mulyani Harap Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen Bisa Gaet Investor

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara angka pertumbuhan ekonomi kuartal pertama 2024 bisa menjadi basis.

Baca Selengkapnya

Ukraina Berharap Indonesia Hadiri KTT Perdamaian di Swiss Bulan Depan

7 menit lalu

Ukraina Berharap Indonesia Hadiri KTT Perdamaian di Swiss Bulan Depan

Dubes Ukraina mengatakan pemerintah Indonesia belum mengonfirmasi kehadiran di KTT Perdamaian, yang akan berlangsung di Swiss bulan depan.

Baca Selengkapnya

8 Bulan Perang Gaza: 4 Tekanan yang Dihadapi Netanyahu

8 menit lalu

8 Bulan Perang Gaza: 4 Tekanan yang Dihadapi Netanyahu

Media Israel melaporkan bahwa tingkat tekanan dari Amerika Serikat akan menentukan tanggapan Netanyahu terhadap upaya pemerintahan Biden.

Baca Selengkapnya

Prabowo Hadiri Halalbihalal Bersama Pegawai Kemenhan, Ini Pesannya

9 menit lalu

Prabowo Hadiri Halalbihalal Bersama Pegawai Kemenhan, Ini Pesannya

Prabowo mengatakan misi pertahanan adalah misi yang sangat menentukan.

Baca Selengkapnya

5 Negara Terkecil di Asia Tenggara Berdasarkan Luas Wilayah

9 menit lalu

5 Negara Terkecil di Asia Tenggara Berdasarkan Luas Wilayah

ASEAN terdiri dari 11 negara yang berlokasi di Asia Tenggara. Ini dia negara terkecil di Asia Tenggara berdasarkan luas wilayahnya.

Baca Selengkapnya

Mendag Zulhas Jamin Permendag Pengaturan Impor untuk Selesaikan Barang Kiriman PMI yang Masih Tertahan

11 menit lalu

Mendag Zulhas Jamin Permendag Pengaturan Impor untuk Selesaikan Barang Kiriman PMI yang Masih Tertahan

Menteri Perdagangan Zulkfili Hasan alias Zulhas memastikan Permendag Nomor 7 Tahun 2024 yang mulai berlaku hari ini, bisa dipakai untuk penyelesaian kasus-kasus penyitaan barang kiriman dari pekerja migran Indonesia atau PMI yang masih tertahan.

Baca Selengkapnya

Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenperin akan Panggil Manajemen Perusahaan

14 menit lalu

Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenperin akan Panggil Manajemen Perusahaan

Kementerian Perindustrian merekomendasikan pembukaan kembali pabrik sepatu Bata karena banyak pekerja yang terdampak.

Baca Selengkapnya

Kata Ahok soal Namanya Muncul di Bursa Pilgub DKI Jakarta

15 menit lalu

Kata Ahok soal Namanya Muncul di Bursa Pilgub DKI Jakarta

Politikus PDIP menyebut empat nama yang berpotensi maju di cagub DKI Jakarta. Ada nama Ahok.

Baca Selengkapnya

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

23 menit lalu

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

Distributor film Korea Selatan menghadapi dilema atas karya-karya mendiang Lee Sun Kyun yang sampai saat ini belum dirilis.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Asia Putri U-17: Korea Utara Pesta Gol Lawan Korea Selatan 7-0

35 menit lalu

Hasil Piala Asia Putri U-17: Korea Utara Pesta Gol Lawan Korea Selatan 7-0

Laga timnas putri Korea Utara U-17 lawan Korea Selatan menjadi laga pembuka Piala Asia Putri U-17, Senin, 6 Mei 2024.

Baca Selengkapnya