Cynthiara Alona Sempat Ingin Bunuh Diri di Penjara  

Reporter

Minggu, 17 Maret 2013 09:33 WIB

Cynthiara Alona. cynthiaralona.com

TEMPO.CO, Jakarta - Artis Cynthiara Alona tidak pernah membayangkan akan berada di dalam tahanan. Makanya, saat pertama kali menginjakkan kaki di Rumah Tahanan Pondok Bambu atas kasus pemakaian paspor palsu, dia sempat ingin bunuh diri.

"Awalnya saya sangat syok. Sempet putus asa, bahkan ingin mengakhiri hidup saja," kata Alona di sela-sela acara syukuran kebebasannya di kawasan Tebet, Jakarta, Sabtu, 16 Maret 2013.

Alona menganggap status narapidana sangat memalukan
buat dirinya saat itu. Dia takut citranya di keluarga dan masyarakat menjadi buruk. "Jadi napi itu enggak enak sekali. Saya hampir putus asa," ujarnya.

Beruntung, niat jeleknya itu urung dilakukan. Soalnya, bekas model Playboy ini kerap mendapat dukungan moril dari sesama narapidana di sana, termasuk Angelina Sondakh dan Wa Ode Nurhayati, dua terpidana kasus suap.

"Dia (Angelina Sondakh) bilang, 'Ujian kamu itu enggak seberapa dengan ujian yang aku alami. Kamu masih muda, jangan putus asa, perjalanan kamu masih panjang'," ujar Alona mengulang perkataan Angie--panggilan akrab Angelina.

Kini, Alona sudah bisa bernapas lega. Dia dibebaskan dari hukumannya pada 10 Maret 2013. Alona menjalani hukuman kurungan tiga bulan penjara; dua bulan di Rutan Pondok Bambu dan sebulan di Lembaga Pemasyarakatan Tangerang.

Alona divonis bersalah atas kasus pemakaian paspor palsu dalam lawatannya ke Singapura Oktober 2012. Dia ditangkap Imigrasi Bandara Soekarno-Hatta pada awal Desember 2012. Setelah ditelusuri, paspor itu dikeluarkan kantor Imigrasi Semarang dan awalnya diterbitkan atas nama Jumar.

YAZIR FAROUK

Berita Lainnya:

Hercules, dari Preman hingga Pemimpin Akademi
Ada Tiga Tingkatan Preman di Jakarta
Ibas Menjawab Tudingan Terima Duit Hambalang
Apindo: Preman Tak Dikasih Uang, Barang Hilang
Polisi Usut Motif Penyerangan Kantor Tempo

Berita terkait

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

12 Desember 2021

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

Sosok artis peran berinisial BJ yang ditangkap polisi karena dugaan penyalahgunaan sabu diketahui adalah Bobby Joseph.

Baca Selengkapnya