Peragaan Busana Surabaya Rasa Halloween

Reporter

Editor

Pruwanto

Minggu, 4 November 2012 13:20 WIB

TEMPO/David Priyasidharta

TEMPO.CO, Jakarta - Semangat tradisi menangkal setan ala Halloween masyaralat Eropa terasa digelorakan di Surabaya, Jawa Timur, kendati dalam wujud berbeda. Sejumlah pusat perbelanjaan ikut merayakan tradisi yang berasal dari Irlandia ini. Salah satunya melalui peragaan busana dalam acara Halloween Week Festival 2012 yang digelar di salah satu pusat perbelanjaan di kawasan Tegalsari, Surabaya.

Sejumlah rancangan busana bertema Halloween diperagakan oleh sejumlah model. Para model mengenakan busana-busana kuno zaman Renaissance, Gothic, dan Byzantine hingga baju yang dikembangkan untuk zaman sekarang dengan Eddy Rizaldy selaku penata riasnya.

Mereka seolah hendak menggambarkan sisi baik dan jahat manusia. Seperti busana rancangan Femmy Natalia. Ia memperoleh inspirasi dari pakaian tradisional Cina, Cheongsam. Karakter baju ini sebenarnya sebuah boneka porselein yang hidup.

Sedangkan Devona Jessica mempunyai konsep creepy doll atau boneka seram pada baju Halloween yang dirancangnya. Dia terinpirasi oleh baju yang dipakai wanita pada akhir abad ke-18 sampai abad ke-19.

Busana Halloween lainya dirancang Shendy Arie. Konsep Gothic Lolita merupakan perpaduan gaya Gothic dan Lolita (fashion subculture dari Jepang).

Alizabeth Njo May Fen, pengajar sekaligus pemilik Pison Art and Fashion Foundation, selaku penyelenggara mengatakan, ia hendak menggambarkan sisi cantik manusia yang tidak hanya diukur dari kecantikan wajah. "Namun kecantikan harus dijaga sampai kedalaman hati," kata Elizabeth yang disapa Afen ini, Sabtu petang, 3 November 2012 kemarin.

Dalam Halloween Week Festival 2012 ini digelar sejumlah acara seperti Make Over Contest atau make up ala Halloween, talent contest atau akting, dan membawakan sebuah karakter tertentu. Festival Halloween ini digelar sejak 29 Oktober 2012 dan akan berakhir pada Ahad, 4 November 2012.

DAVID PRIYASIDHARTA

Berita Terpopuler

Kurang Interaksi, Konser Creed Tetap Seru

Creed, Konser Berbalut Karaoke

Demi Creed, Ribuan Penonton Antre di Gandaria City

Beginilah Jatuh-Bangun Creed di Dunia Musik

Nonton Konser Noah, Ibu-ibu Ini Diprotes Anak




Berita terkait

Kuartal I-2024, KSSK Sebut Stabilitas Sistem Keuangan RI Terjaga meski Ketidakpastian Meningkat

35 detik lalu

Kuartal I-2024, KSSK Sebut Stabilitas Sistem Keuangan RI Terjaga meski Ketidakpastian Meningkat

Menkeu Sri Mulyani mengatakan Stabilitas Sistem Keuangan Indonesia pada kuartal pertama tahun 2024 masih terjaga.

Baca Selengkapnya

10 Anggota Gengster di Tangsel Ditangkap Setelah Serang dan Lukai 2 Orang di Bintaro

2 menit lalu

10 Anggota Gengster di Tangsel Ditangkap Setelah Serang dan Lukai 2 Orang di Bintaro

Polisi menangkap 10 anggota gengster di Tangsel setelah menyerang dan melukai dua orang di Bintaro.

Baca Selengkapnya

Review Film Abigail: Horor Thriller Penculikan Vampir Dibalut Komedi dan Drama

4 menit lalu

Review Film Abigail: Horor Thriller Penculikan Vampir Dibalut Komedi dan Drama

Film Abigail bercerita tentang kawanan penculik menangkap seorang putri balerina, anak seorang tokoh dunia bawah tanah yang kuat

Baca Selengkapnya

Menteri PANRB Pastikan Seleksi CASN Sesuai Jadwal dan Jamin Tak Bisa Dipolitisasi

4 menit lalu

Menteri PANRB Pastikan Seleksi CASN Sesuai Jadwal dan Jamin Tak Bisa Dipolitisasi

Menteri PNRB Abdullah Azwar Anas mengatakan bahwa seleksi CASN tidak bisa karena berdasar amanat Undang-undang 20/2023 harus selesai Desember ini.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Bawa Indonesia Unggul 1-0 atas Korea Selatan

9 menit lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Bawa Indonesia Unggul 1-0 atas Korea Selatan

Anthony Sinisuka Ginting sukses menyudahi perlawanan sengit tunggal putra Korea Selatan Jeon Heyok Jin pada babak perempat final Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Tema World Water Forum ke-10 Sejalan dengan Target UNICEF, Kelangkaan Air jadi Isu Krusial

10 menit lalu

Tema World Water Forum ke-10 Sejalan dengan Target UNICEF, Kelangkaan Air jadi Isu Krusial

Tema World Water Forum ke-10 di Bali berkaitan dengan sejumlah tujuan UNICEF. Salah satunya soal akses air bersih untuk anak-anak di daerah.

Baca Selengkapnya

Demo Dukung Palestina di Kampus AS Diberangus Polisi, PM Bangladesh: Sesuai Demokrasi?

10 menit lalu

Demo Dukung Palestina di Kampus AS Diberangus Polisi, PM Bangladesh: Sesuai Demokrasi?

Perdana Menteri Bangladesh Sheikh Hasina mengkritik pemerintah Amerika Serikat atas penggerebekan terhadap protes mahasiswa pro-Palestina

Baca Selengkapnya

Mufasa: The Lion King Tayang Akhir Tahun Ini, Kilas Balik Kehidupan Ayah Simba

10 menit lalu

Mufasa: The Lion King Tayang Akhir Tahun Ini, Kilas Balik Kehidupan Ayah Simba

Live-action Mufasa: The Lion King mengikuti kisah perjalanan hidup Mufasa sebagai anak singa yatim piatu, tersesat dan sendirian sebelum jadi raja.

Baca Selengkapnya

Tri Rismaharini Sigap Tanggapi Masalah Sosial di Kecamatan Lewa dan Letis

12 menit lalu

Tri Rismaharini Sigap Tanggapi Masalah Sosial di Kecamatan Lewa dan Letis

Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini, lakukan kunjungan kerja ke RSUD Umbu Rara Meha dan Puskesma Lewa, di Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur

Baca Selengkapnya

Luhut Ingatkan Prabowo Jangan Bawa Orang "Toxic" Masuk Pemerintahan

13 menit lalu

Luhut Ingatkan Prabowo Jangan Bawa Orang "Toxic" Masuk Pemerintahan

Pesan Luhut ke Prabowo jangan bawa orang toxic ke pemerintahan

Baca Selengkapnya