The Changcuters Merasa Seperti Anak Kelas Dua SD

Reporter

Editor

Senin, 19 September 2011 20:48 WIB

The changcuters band/Tempo

TEMPO Interaktif, Jakarta - Grup band asal Bandung, The Changcuters, merayakan ulang tahun yang ke tujuh bersama ratusan penggemarnya, Changcut Rangers. Acara ini diselenggarakan dalam rangka perpisahan dengan Sony Music yang merilis album terakhir bertajuk 'Tugas Akhir.

"Jadi ke depan kami minta restu kalau banyak yang masih support kita akan berjuang melanjutkan karya,"kata Tria sang vokalis, di Jakarta, Senin, 19 September 2011. The Cangcuters, kata Tria, akan berusaha eksis di dunia hiburan.


Tria dan kawan-kawan tidak lupa mengucapkan rasa terima kasihnya kepada para penggemar yang telah mendukung selama tujuh tahun. "Buat yang merasa kenal, sadar dan nggak sadar telah bantuin, kami ucapkan terima kasih," kata Tria.

Meski telah berumur tujuh tahun The Changcuters merasa seperti anak kecil. "Tujuh tahun sama aja kelas dua SD. Baru bisa belajar berhitung sama bahasa Inggris. Maksudnya tujuh tahun ini, kami masih anggap anak-anak, masih anget-angetnya," tutur Tria.


Mereka pun tidak takut akan adanya persaingan di dunia musik. Misalnya dengan kehadiran Boyband yang digandrungi remaja kini. "Mereka boyband kami boys in the band. Mereka boleh nyanyi, ngedance tapi mereka nggak bisa megang alat musik. Jadi ya buat kami itu warna. Kita anggap temen aja semua," kata Tria.


Band yang dilahirkan tanggal 19 September 2005 ini beranggotakan Mohammad Tria Ramadhani alias Tria (vokalis), Muhammad Iqbal atau Qibil (gitaris), Arlanda Ghazali Langitan atau Alda (gitaris), Dipa Nandastyra Hasibuan atau Dipa (bassis), dan Erick Nindyoastomo alias Erick (drummer). Berharap tetap eksis berlima tanpa adanya penggantian personil.


SYIFA JUNITA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

12 Desember 2021

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

Sosok artis peran berinisial BJ yang ditangkap polisi karena dugaan penyalahgunaan sabu diketahui adalah Bobby Joseph.

Baca Selengkapnya