Konser 'As Your Like It' Digelar di Bandung

Reporter

Editor

Rabu, 26 Mei 2010 21:37 WIB

TEMPO Interaktif, Bandung - Konser 'As You Like It' malam ini digelar di Bandung, Jawa Barat. Konser yang digelar maraton di 25 kota ini dikemas dengan konsep menyenangkan.

"Tahun ini memasuki tahun kedua, konser 'As Your Like It'," ujar Miko Aulia Saragih, General Manager Sampoerna Area Bandung, saat konser di The View Bandung. Rabu (26/5).

Ia menyatakan, tahun sebelumnya konser yang digagas perusaha rokok Sampoerna menghadirkan para penggemar J-Rock. Untuk tahun ini, konser di Bandung menghadirkan bintang tamu The Super Insurgent Group Of Intemperance Talent yang oleh anak-anak Bandung dikenal dengan The S.I.G.I.T.

Band yang digawangi Farri (gitar), Acil (drum), Adit (bass), Rekti (vokal/gitar) ini sempat tampil di Australia dan Amerika Serikat. "Terakhir melihat konser mereka setahun, itupun hanya beberapa lagu," ujar Gilda salah seorang penggemar The S.I.G.I.T.

Konser kali ini hanya dibatasi bagi 200 pengunjung. Tahun lalu total pengunjung mencapai 6 ribu orang di 16 kota besar di Indonesia."Tahun ini kota yang dikunjungi bertambah menjadi 25 kota besar, terutama di wilayah Indonesia timur, " ujarnya.

Tahun ini, ada tiga tema konser yang ditawarkan pada anak anak muda di antaranya Think Of More Fun, Rilis The Spirit, Feel The Romance."Kita ingin memberikan konser dengan musik khas pada anak anak bandung, dan penontonpun bisa berinteraksi dengan musisinya secara langsung," katanya.

ALWAN RIDHA RAMDANI

Berita terkait

Mantan Pimpinan KPK Menilai Nurul Ghufron Layak Diberhentikan, Dianggap Insubordinasi Melawan Dewas KPK

1 menit lalu

Mantan Pimpinan KPK Menilai Nurul Ghufron Layak Diberhentikan, Dianggap Insubordinasi Melawan Dewas KPK

Mantan pimpinan KPK Bambang Widjojanto menganggap Nurul Ghufron tak penuhi syarat lagi sebagai pimpinan KPK. Insubordinasi melawan Dewas KPK.

Baca Selengkapnya

Hamas Minta Bantuan Jusuf Kalla untuk Mediasi dengan Israel

4 menit lalu

Hamas Minta Bantuan Jusuf Kalla untuk Mediasi dengan Israel

Hamas meminta bantuan dari Jusuf Kalla agar menjadi mediator guna mengakhiri perang dengan Israel.

Baca Selengkapnya

Pembungkaman Al Jazeera oleh Israel: Pembunuhan Jurnalis hingga Penutupan Kantor

8 menit lalu

Pembungkaman Al Jazeera oleh Israel: Pembunuhan Jurnalis hingga Penutupan Kantor

Setelah berkali-kali diancam akan ditutup, Al Jazeera akhirnya benar-benar ditutup di Israel dengan alasan menyebarkan hasutan.

Baca Selengkapnya

UGM Sediakan Kuota 1.010 Calon Mahasiswa untuk 26 Prodi Jalur International Undergraduate Program

9 menit lalu

UGM Sediakan Kuota 1.010 Calon Mahasiswa untuk 26 Prodi Jalur International Undergraduate Program

UGM menyediakan kuota 1.010 calon mahasiswa baru melalui jalur International Undergraduate Program (IUP) pada 2024.

Baca Selengkapnya

Peugeot Hentikan Penjualan di Indonesia, Sempat Melegenda dengan Sedan Seri 504

10 menit lalu

Peugeot Hentikan Penjualan di Indonesia, Sempat Melegenda dengan Sedan Seri 504

Pabrikan mobil Prancis, Peugeot, memutuskan penghentian penjualannya di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Amazon Prime Gaming Bagi-Bagi Game Gratis, Ada Tomb Raider hingga Fallout 3

13 menit lalu

Amazon Prime Gaming Bagi-Bagi Game Gratis, Ada Tomb Raider hingga Fallout 3

Amazon Prime Gaming menawarkan game gratis Mei ini, seperti Fallout 3 GOTY, Chivalry 2, dan Tomb Raider GOTY.

Baca Selengkapnya

Luhut Pesan ke Prabowo agar Tak Bawa Orang Toxic, Bagaimana Cara Menghadapi Orang Toxic?

20 menit lalu

Luhut Pesan ke Prabowo agar Tak Bawa Orang Toxic, Bagaimana Cara Menghadapi Orang Toxic?

Orang toxic merupakan individu yang secara terus-menerus memberikan dampak negatif terhadap kehidupan dan emosional orang lain.

Baca Selengkapnya

5 Cara Komplain Gangguan IndiHome, Mudah dan Tanpa Biaya

20 menit lalu

5 Cara Komplain Gangguan IndiHome, Mudah dan Tanpa Biaya

Berikut ini beberapa cara komplain gangguan IndiHome yang bisa dilakukan. Anda bisa langsung menelpon CS hingga menghubungi lewat WhatsApp.

Baca Selengkapnya

Gibran Dukung Presidential Club Usulan Prabowo: Satukan Mantan Pemimpin

26 menit lalu

Gibran Dukung Presidential Club Usulan Prabowo: Satukan Mantan Pemimpin

Rencana Prabowo membentuk presidential club didukung oleh Gibran. Ia mengatakan pembentukan klub itu untuk menyatukan para pemimpin negeri ini.

Baca Selengkapnya

5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

27 menit lalu

5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

Mouly Surya adalah seorang sineas Indonesia yang mulai mendunia.

Baca Selengkapnya