Belum Resmi Dirilis, Album Baru Seventeen Sudah Laku 1,1 Juta Keping

Reporter

Antara

Sabtu, 17 Oktober 2020 09:22 WIB

Boyband K-Pop Seventeen di SBS Gayo Daejon. Instagram/@Sbsnow_insta

TEMPO.CO, Jakarta -Grup K-pop Seventeen bakal merilis album terbaru mereka yang berjudul Semicolon. Agensi mereka, Pledis Entertainment, mengumumkan bahwa pra-penjualan album spesial Seventeen telah mencetak 1,1 juta keping pada Jumat, 16 Oktober 2020.

Agensi berharap album ini menjadi album kedua yang terjual hingga jutaan setelah Heng: garae pada Juni lalu. Pra-penjualan album Heng: garae mencapai 1,06 juta keping dan terjual 1,09 juta keping pada minggu pertama sejak perilisannya.Grup K-pop SEVENTEEN. Twitter - @(SEVENTEEN)

Laman Yonhap mencatat, jika penjualan minggu pertama Semicolon nantinya sama dengan rekor pra-penjualan saat ini, maka SEVENTEEN akan memiliki dua album yang terjual lebih dari 1 juta unit dalam satu tahun.

Album Semicolon milik Seventeen rencananya dirilis pada Senin, 19 Oktober 2020, berbarengan dengan video musik lagu utama HOME; RUN. Selain Woozi, personel grup lainnya yakni Vernon, S.Coups dan The8 juga berpartisipasi dalam pembuatan lirik sejumlah lagu dalam album itu.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Profil Lil Boi, Rapper yang Bergabung dengan H1ghr

2 hari lalu

Profil Lil Boi, Rapper yang Bergabung dengan H1ghr

Oh Seung-taek atau Lil Boi rapper Korea Selatan baru-baru ini bergabung dengan agensi H1ghr

Baca Selengkapnya

Seventeen: Ini Deretan Lagu dalam Album 17 is Right Here

2 hari lalu

Seventeen: Ini Deretan Lagu dalam Album 17 is Right Here

Album baru Seventeen memasang Maestro sebagai lagu utama

Baca Selengkapnya

Lagu MAESTRO SEVENTEEN Versi Orkestra Bakal Dirilis Hari Ini

3 hari lalu

Lagu MAESTRO SEVENTEEN Versi Orkestra Bakal Dirilis Hari Ini

Lagu MAESTRO SEVENTEEN versi aslinya bergenre dance R&B, versi orkestra ini akan lebih megah

Baca Selengkapnya

Diduga Dibuang di Jalanan Shibuya, Album SEVENTEEN Duduki Puncak Tangga Lagu Jepang

3 hari lalu

Diduga Dibuang di Jalanan Shibuya, Album SEVENTEEN Duduki Puncak Tangga Lagu Jepang

Album SEVENTEEN menduduki peringkat pertama tanggal album utama di Jepang, tapi baru-baru ini viral video album itu dibuang

Baca Selengkapnya

Lay Zhang Meluncurkan Video Musik Psychic

4 hari lalu

Lay Zhang Meluncurkan Video Musik Psychic

Lay EXO atau Lay Zhang telah merilis video musik solo terbaru Psychic di saluran YouTube. Video berlatar pemandangan di Dubai

Baca Selengkapnya

Pencapaian Video Musik NewJeans, Bubble Gum Ditonton 14 Juta Kali

5 hari lalu

Pencapaian Video Musik NewJeans, Bubble Gum Ditonton 14 Juta Kali

Video musik single baru grup K-pop NewJeans berjudul Bubble Gum yang disiarkan di saluran YouTube HYBE Labels pada Senin, 29 April 2024

Baca Selengkapnya

SEVENTEEN Comeback, Rilis Best Album, Tampil di Festival Musik Dunia Hingga Tur Baru

6 hari lalu

SEVENTEEN Comeback, Rilis Best Album, Tampil di Festival Musik Dunia Hingga Tur Baru

SEVENTEEN yang akan meryakaan ulang tahun debut ke-10 tahun ini, memiliki beragam aktivitas untuk bertemu penggemarnya

Baca Selengkapnya

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

8 hari lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

9 hari lalu

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

Para penggemar K-Pop akan segera dimanjakan dengan pameran K-Pop D'Festa, di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

9 hari lalu

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya