Ayana Moon Mengaku Lebih Sering Tersenyum Usai Jadi Mualaf

Reporter

Antara

Senin, 2 Maret 2020 19:05 WIB

Ayana Moon (Instagram)

TEMPO.CO, Jakarta -Selebgram asal Korea Selatan Ayana Moon mengaku mengalami sejumlah perubahan dalam dirinya usai memeluk agama Islam. Salah satunya adalah ia kini jadi sering tersenyum.

"Dengan memeluk Islam saya berubah. Mulai bersyukur, merasa damai, sering senyum. Saya menemukan diri saya yang mulai mencintai diri sendiri," ujar dia di Jakarta, Minggu, 2 Maret 2020.

Menurut Ayana, dulu waktu masih tinggal di Korea Selatan, ia tergolong sosok yang pintar, populer di kalangan remaja sebayanya. Dia juga bergelimang harta karena orang tuanya tergolong mapan secara ekonomi.

"Saya selalu dapat beasiswa. Saya populer di sekolah. Tapi saya enggak bahagia," kata perempuan yang kini menjadi model berbagai produk fesyen itu.Selebgram Ayana Moon, menjadi mualaf sejak 2012 (Instagram)

Kini, Ayana yang perlahan membangun karir di Indonesia itu mengatakan bersyukur bisa menemukan banyak hal positif setelah menyatakan diri sebagai mualaf, salah satunya teman-teman yang baik.

"Dian Pelangi itu teman saya. Dia ajak saya ikut kajian, bertemu teman yang baik. Alhamdulillah banyak teman. Saya belajar Islam langsung," tutur Ayana.

Ke depannya, Ayana ingin terjun ke politik. Dia berkeinginan bisa membuat kebijakan yang bermanfaat untuk perkembangan Islam di Korea Selatan jika nantinya benar-benar terjun ke politik.

Berita terkait

Ditantang Daud Kim, Ayana Moon: Pengacara Saya akan Jelaskan Hal Ilegal di Korea

13 hari lalu

Ditantang Daud Kim, Ayana Moon: Pengacara Saya akan Jelaskan Hal Ilegal di Korea

Ayana Moon, influencer muslim Korea Selatan menjawab tantangan Daud Kim, Youtuber mualaf yang viral setelah mengumumkan akan membangun masjid.

Baca Selengkapnya

7 Influencer Mualaf Terkenal dari Korea

14 hari lalu

7 Influencer Mualaf Terkenal dari Korea

Kiprah sejumlah influencer mualaf ikut mewarnai penyebaran Islam di Korea

Baca Selengkapnya

Merasa Ayana Moon Sudah Menggiring Kebencian, Daud Kim Tantang Balik

14 hari lalu

Merasa Ayana Moon Sudah Menggiring Kebencian, Daud Kim Tantang Balik

Merasa terusik dengan Ayana Moon, Daud Kim menantang influencer muslim Korea Selatan itu untuk menjawab pertanyaannya.

Baca Selengkapnya

Bukan Hanya Ayana Moon, Lembaga di Korea Ini Ingatkan Tidak Sumbang Daud Kim

15 hari lalu

Bukan Hanya Ayana Moon, Lembaga di Korea Ini Ingatkan Tidak Sumbang Daud Kim

Peringatan Ayana Moon, influencer muslim Korea agar tidak menyumbang dana ke rekening Daud Kim untuk membangun masjid diikuti lembaga lain.

Baca Selengkapnya

Pemilik Tanah Batal Jual ke Youtuber Mualaf Daud Kim untuk Dibuat Masjid

15 hari lalu

Pemilik Tanah Batal Jual ke Youtuber Mualaf Daud Kim untuk Dibuat Masjid

Kesepakatan antara pemilik tanah dan Daud Kim, Youtuber mualaf untuk penjualan lahan yang akan dibangun masjid dibatalkan.

Baca Selengkapnya

8 Golongan Penerima Zakat Fitrah Termasuk Amil dan Ibnu Sabil, Siapa Mereka?

31 hari lalu

8 Golongan Penerima Zakat Fitrah Termasuk Amil dan Ibnu Sabil, Siapa Mereka?

Islam mengatur golongan penerima zakat fitrah. Berikut 8 golongan berhak menerimanya. Siapa saja?

Baca Selengkapnya

8 Golongan yang Berhak Menerima Zakat, Salah Satunya Mualaf

33 hari lalu

8 Golongan yang Berhak Menerima Zakat, Salah Satunya Mualaf

Berikut ini ada golongan yang berhak menerima zakat. Di antaranya ada mualaf, fakir, miskin, hingga fi sabilillah. Ketahui ketentuannya.

Baca Selengkapnya

Jadi Mualaf, Pria Ini Terjemahkan Al Quran dalam Bahasa Jepang

34 hari lalu

Jadi Mualaf, Pria Ini Terjemahkan Al Quran dalam Bahasa Jepang

Seorang pria warga negara Jepang menerjemahkan Al Quran dan menyebarkannya di negeri Sakura ini.

Baca Selengkapnya

Shaun King Aktivis Amerika Serikat Pembela Palestina, Siapa Dia?

54 hari lalu

Shaun King Aktivis Amerika Serikat Pembela Palestina, Siapa Dia?

Siapa sebenarnya sosok Shaun King, Aktivis AS yang belakangan viral menjadi mualaf pada hari pertama Ramadan tahun ini?

Baca Selengkapnya

Tak Perlu Sembunyikan Diri Berhijab di Depan Orang Tuanya, Clara Shinta Bahagia

55 hari lalu

Tak Perlu Sembunyikan Diri Berhijab di Depan Orang Tuanya, Clara Shinta Bahagia

Clara Shinta mengaku berbahagia berkali lipat setelah mengetahui ibu dan ayahnya tetap menerimanya dengan hangat.

Baca Selengkapnya