Ridwan Kamil Joget Tik Tok Bareng Ganjar Pranowo dan Anies

Reporter

Antara

Kamis, 20 Februari 2020 20:25 WIB

Ridwan Kamil, Anies Baswedan, dan Ganjar Pranowo bermain Tik Tok. (Youtube - @Najwa Shihab)

TEMPO.CO, Jakarta -Video Tik Tok Any Song Challenge Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama Gubernur DKI Anies Baswedan, dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadi trending topic di sosial media. Keluwesan Ridwan Kamil berjoget pun mendapat respons dari warganet.

Kepala Bagian Publikasi Humas Setda Jawa Barat (Jabar) Faiz A Rahman mengatakan Ridwan Kamil atau Kang Emil tak melakukan latihan khusus. "Jadi ini lebih ke daya ingat Pak Gubernur, beliau orangnya visual. Karena Tiktok itu visual, beliau lebih cepat menangkap gerakan-gerakannya dibanding yang lain," kata Faiz A Rahman, Kamis, 20 Februari 2020.

Menurut Faiz agenda dan kesibukan Kang Emil yang sangat padat tidak memungkinkan untuk berlatih atau mendapatkan panduan khusus soal bermain tiktok dari pihak Humas Jabar.

Faiz mengakui susunan acara dari pihak penyelenggara baru memastikan materi Tiktok satu hari menjelang acara. "Rundown itu H-2 kami terima, tapi katanya ada beberapa perubahan. Ada kepastian Tik Tok itu H-1," kata dia.Ridwan Kamil, Anies Baswedan, dan Ganjar Pranowo bermain Tik Tok. (Youtube - @Najwa Shihab)

Menurut dia, Kang Emil hanya mengetahui akan bermain Tik Tok bersama Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo. Tidak disebutkan tantangannya apa, berikut gerakan yang akan diperagakan di saat acara. "Narsum diberi tahu saat di balik panggung," katanya.

Saat di panggung, gerakan-gerakan Tik Tok diperlihatkan di layar dan ada latihan dalam waktu singkat yang dilakukan oleh tiga kepala daerah tersebut."Sekali lagi beliau lancar karena daya ingat Pak Gubernur memang mudah memahami yang visual," katanya.

Ridwan Kamil, Anies Baswedan, dan Ganjar Pranowo ditantang presenter Najwa Shihab untuk bermain aplikasi Tik Tok dalam acara Satu Dekade Mata Najwa di Ciputra Artpreneur, Jakarta, Rabu, 19 Februari 2020. Letiganya diminta berjoget Tik Tok dengan judul lagu Any Song milik penyanyi Korea Selatan Zico.

Advertising
Advertising

Berita terkait

4 Wajah Lama Ini Kembali Muncul dalam Bursa Bakal Calon Gubernur Pilkada 2024

48 menit lalu

4 Wajah Lama Ini Kembali Muncul dalam Bursa Bakal Calon Gubernur Pilkada 2024

Sejumlah nama bakal calon gubernur di Pilkada 2024 sudah mulai bermunculan, termasuk 4 wajah lama ini. Siapa saja mereka?

Baca Selengkapnya

Maju-Mundur Istri Ridwan Kamil di Pemilihan Wali Kota Bandung, Ini Profil Atalia Praratya

2 jam lalu

Maju-Mundur Istri Ridwan Kamil di Pemilihan Wali Kota Bandung, Ini Profil Atalia Praratya

Kabar Atalia Praratya mundur dari pemilihan Wali Kota Bandung dibantah Waketum Golkar. Ini profil istri Ridwan Kamil tersebut.

Baca Selengkapnya

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

22 jam lalu

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

Setelah putusan MK yang menolak keputusan kubu Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, akankah mereka kemudian gabung di kabinet Prabowo-Gibran?

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

23 jam lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

PKS Buka Peluang Usung Ahmad Syaikhu di Pilkada Jakarta, Ini Alasannya

1 hari lalu

PKS Buka Peluang Usung Ahmad Syaikhu di Pilkada Jakarta, Ini Alasannya

Partai Golkar DKI menyatakan Ridwan Kamil akan maju di Pilkada Jawa Barat, bukan di Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Rencana Anies Usai MK Tolak Gugatan: Istirahat Sejenak, Lalu Perjalanan Baru

1 hari lalu

Rencana Anies Usai MK Tolak Gugatan: Istirahat Sejenak, Lalu Perjalanan Baru

Anies Baswedan membeberkan rencananya setelah gugatan kubunya ditolak Mahkamah Konstitusi.

Baca Selengkapnya

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

2 hari lalu

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

Anies Baswedan mengomentari peluang bergabung dalam pemerintahan Prabowo-Gibran sebagai menteri.

Baca Selengkapnya

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

2 hari lalu

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

Ketua Umum partai NasDem, Surya Paloh mengatakan, pencalonan Anies Baswedan di Pilkada DKI masih perlu pengkajian.

Baca Selengkapnya

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

2 hari lalu

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

Setelah berakhir Pilpres 2024 dan putusan MK, Anies Baswedan telah melakukan berbagai aktivitas. Ia juga menyampaikan beberapa pesan dan pandangannya

Baca Selengkapnya

5 Hal tentang Ganjar Pranowo Setelah Berakhirnya Pilpres 2024 dan Putusan MK

3 hari lalu

5 Hal tentang Ganjar Pranowo Setelah Berakhirnya Pilpres 2024 dan Putusan MK

Ganjar Pranowo menegaskan sikap politiknya untuk tidak bergabung pemerintahan presiden dan wakil presiden terpilih periode 2024-2029, Prabowo-Gibran

Baca Selengkapnya