Disebut Jokowi Kawal Dia, Kaesang Tak Terima

Reporter

Tempo.co

Kamis, 26 Desember 2019 08:44 WIB

Presiden Jokowi menunggang motor memanfaatkan libur Natal dengan kawalan putranya sendiri, Kaesang.

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Jokowi menyebut dikawal putra bungsunya, Kaesang Pangarep saat naik sepeda motor melewatkan libur Natal pada Rabu, 25 Maret 2019. Rupanya, pernyataan Jokowi pada cuitan di akun Twitternya itu membuat Kaesang tak terima. Ia pun menyanggah cuitan ayahnya.

"Mohon ijin pak, biasanya yang ngawal itu di depan," cuitnya pada Rabu malam, 25 Desember 2019 disertai emotikon empat tanda menangkupkan dua telapak tangan.

Cuitan ini mendapatkan tanggapan dari follower Kaesang yang sekarang mencapai 1,3 juta itu. Kebanyakan meledek Kaesang yang pernah mengeluh kalah terkenal dari keponokannya sendiri, Jan Ethes.

"Gak sopan sudah enak disuruh ngawal presiden...ente kira to presiden bapakmu, mas pisang wkwkwk maap," ucap @WidiyaRiviera.

"Ketika foto saya Jan Ethes ada kata cucu, ketika sama Gibran ada anak presiden, ketika sama Bobby sang menantu presiden. Kenapa dengan Anda hanya dipanggilnama, hey Mas Pisang," balas @Rakharuan69.

Advertising
Advertising

Dari semua tanggapan yang meledek Kaesang, barangkali cuitan @ulak_aling ini yang paling lucu. "Tukang pisang goreng aja ga ada sopan-sopannya sama presiden kami. Anda kebanyakan gaul sama save Arnold sih." Pengguna Twitter ini sengaja mengganti kata chef Arnold menjadi save Arnold karena terdengar sama.

Adapun Kaesang sendiri membalas semua ledekan dengan unggahan video saat ia berhasil di depan Jokowi tapi disalip lagi. "Lagi balapa," cuitnya disertai promosi jaket yang ia punya.

Berita terkait

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

48 menit lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

4 jam lalu

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

Microsoft siap investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, bagaimana dengan rencana investasinya di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

7 jam lalu

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis, 9 Mei mendatang.

Baca Selengkapnya

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

17 jam lalu

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

Justru, kata Muzani, Presiden Jokowi lah yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Prabowo dan Megawati.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

17 jam lalu

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

Pengamat Politik Adi Prayitno menilai pembentukan presidential club memiliki dua tujuan.

Baca Selengkapnya

Pemerintahan Jokowi Manjakan Kepala Desa, Apa Saja Keuntungan Finansialnya?

18 jam lalu

Pemerintahan Jokowi Manjakan Kepala Desa, Apa Saja Keuntungan Finansialnya?

Salah satu langkah yang dilakukan adalah dengan mengesahkan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2024 tentang Desa atau UU Desa, yang mencakup Kepala Desa.

Baca Selengkapnya

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

19 jam lalu

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

Salah satu poin penting dalam UU Desa tersebut adalah soal masa jabatan kepala desa selama 8 tahun dan dapat dipilih lagi untuk periode kedua,

Baca Selengkapnya

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

23 jam lalu

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

Beleid itu menyatakan uang pensiun sebagai salah satu hak kepala desa. Namun, besaran tunjangan tersebut tidak ditentukan dalam UU Desa.

Baca Selengkapnya

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

1 hari lalu

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

Panel Barus, mengatakan setelah Ganjar-Mahfud meraih suara paling rendah, PDIP cenderung menyalahkan Jokowi atas hal tersebut.

Baca Selengkapnya

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

1 hari lalu

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

Jokowi mengatakan dia dan pihak lain boleh ikut berpendapat jika dimintai saran soal susunan kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya