J-Hope BTS Rilis Lagu Hip Hop Bersama Becky G

Reporter

Antara

Editor

Rini Kustiani

Jumat, 27 September 2019 11:14 WIB

J-Hope, rapper BTS (Allkpop)

TEMPO.CO, Jakarta - J-Hope, anggota grup K-pop BTS, akan meluncurkan single hip hop pada Jumat malam, 27 September 2019. Dalam lagu itu, J-Hope berkolaborasi dengan musikus Amerika Serikat, Becky G.

Lagu berjudul Chicken Noodle Soup ini akan diperdengarkan melalui saluran media sosial resmi BTS. Ini adalah gubahan dari lagu dengan judul sama yang dibawakan oleh musikus Amerika, DJ Webstar dan rapper Young B.

Dalam lagu Chicken Noodle Soup, J-Hope menulis baris rap berbahasa Korea, sementara Becky G menulis dalam bahasa Spanyol dan menambahkan unsur-unsur segar ke lagu hip hop itu.

Menurut manajemen BTS, Big Hit Entertainment, video musik Chicken Noodle Soup juga akan diluncurkan bersamaan dengan lagunya. Video musik tersebut menampilkan J-Hope dan Becky G menari dengan diiringi 50 penari dari seluruh dunia.

J-Hope BTS. BTS bekerja sama dengan Puma/All KPOP

Advertising
Advertising

J-Hope, yang dikenal karena kecakapan dalam koreografi, juga menunjukkan bakat dalam membuat musik. Dia turut memproduksi dan membawakan bagian rap di banyak lagu BTS, termasuk MIC Drop, Blood Sweat & Tears, dan Boy With Luv.

Pada Maret 2018, J-Hope meluncurkan mixtape atau kompilasi musik berjudul Hope World. Mengutip situs Yonhap, kompilasi lagu ini behasil mencapai peringkat 38 di tangga album utama Billboard 200.

Berita terkait

Pencapaian Lagu Seven Jungkook BTS

1 hari lalu

Pencapaian Lagu Seven Jungkook BTS

Lagu Seven dari Jungkook BTS menduduki peringkat teratas dalam daftar The Hottest Hits Outside the US yang dirilis oleh Billboard, pekan ini

Baca Selengkapnya

Berperan Sebagai Anggota Boy Band, Nicholas Galitzine Terinpirasi BTS hingga Backstreet Boys

2 hari lalu

Berperan Sebagai Anggota Boy Band, Nicholas Galitzine Terinpirasi BTS hingga Backstreet Boys

Bagi Nicholas Galitzine tantangan dalam film The Idea of You adalah saat harus tampil di atas panggung

Baca Selengkapnya

Album Solo RM BTS, Wajib Militer hingga Lukisan Yun Hyong-keun

5 hari lalu

Album Solo RM BTS, Wajib Militer hingga Lukisan Yun Hyong-keun

RM BTS akan meluncurkan album solo kedua

Baca Selengkapnya

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

7 hari lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

8 hari lalu

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

Para penggemar K-Pop akan segera dimanjakan dengan pameran K-Pop D'Festa, di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

8 hari lalu

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

10 hari lalu

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

Wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka mengganti gaya rambutnya menjadi curtain haircut. Berikut informasi mengenai curtain haircut.

Baca Selengkapnya

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

10 hari lalu

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

Zico aktif membagikan cuplikan lagu barunya dengan Jennie di media sosial

Baca Selengkapnya

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

11 hari lalu

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

Salah satu anggota TWICE yang berbakat adalah Chaeyoung TWICE, yang dikenal karena bakatnya dalam bernyanyi, menari, dan bahkan memasak.

Baca Selengkapnya

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

15 hari lalu

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

Sebagai anggota B.A.P, Himchan B.A.P di industri K-Pop memegang peran penting sebagai sub-vokalis, rapper, dan visual.

Baca Selengkapnya