Pulang dari Turki, Opick Bawa Helai Rambut Nabi Muhammad

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Aisha Shaidra

Rabu, 8 Mei 2019 10:12 WIB

Bersama Opick dan istrinya, Bebi Silvana, tabloidbintang.com berhasil masuk ke rumah sakit Gleneagles, Pinang, Malaysia pada Rabu (16/01) pagi.

TEMPO.CO, Jakarta - Opick Tombo Ati baru saja kembali dari Turki, Selasa sore, 7 Mei 2019. Kedatangannya di Tanah Air disambut dengan shalawat nabi oleh Ustaz Derry Sulaiman beserta sejumlah orang pengikutnya.

Opick pulang ke Indonesia membawa sehelai rambut Nabi Muhammad SAW. Rambut Rasulullah tersebut didapatnya dari pemerintah dan ulama Turki. Ditemani istrinya Bebi Selvina, Opick Tombo Ati tampak terharu bisa membawa sehelai rambut yang dipercayanya milik Nabi Muhammad SAW.

"Pemerintah Turki mempercayakan saya menyimpan satu helai rambut Nabi Muhammad SAW. Kami dipanggil ke Turki, sehari doang, hingga tahu bagaimana keasliannya," ungkap Opick di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng, Selasa, 7 Mei 2019.

Opick mengaku mendapat sebuah berkah besar karena banyak sekali umat muslim yang ingin dekat dengan rambut peninggalan junjungan Nabi Muhammad SAW.

Baca: Jenguk Ustad Arifin Ilham, Ini Pelajaran yang Didapat Opick

"Ini adalah berkah untuk kita semua. Saya membawa sehelai rambut Nabi Muhammad SAW, orang yang dicintai banyak umat di seluruh dunia," terang Opick Tombo Ati.

Rencananya, rambut Nabi Muhammad SAW bakal disimpan di Rumah Umat Tombo Ati milik Opick di kawasan Pulo Gebang, Jakarta Timur. Rambut berukuran 30 cm itu bakal dijaga dan dibacakan ayat suci Alquran selama 24 jam.

TABLOIDBINTANG.COM

Berita terkait

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

1 hari lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

1 hari lalu

Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 3 Mei 2024 diawali oleh Turki menghentikan semua ekspor impor dari dan ke Israel.

Baca Selengkapnya

Kian Panas, Turki Putuskan Hubungan Dagang dengan Israel

2 hari lalu

Kian Panas, Turki Putuskan Hubungan Dagang dengan Israel

Turki memutuskan hubungan dagang dengan Israel seiring memburuknya situasi kemanusiaan di Palestina.

Baca Selengkapnya

Retno Marsudi Bahas Langkah Perlindungan WNI di Tengah Krisis Timur Tengah

2 hari lalu

Retno Marsudi Bahas Langkah Perlindungan WNI di Tengah Krisis Timur Tengah

Retno Marsudi menilai situasi Timur Tengah telah mendesak Indonesia untuk mempersiapkan diri jika situasi semakin memburuk, termasuk pelindungan WNI

Baca Selengkapnya

Situasi Kemanusiaan Palestina Memburuk, Turki Hentikan Perdagangan dengan Israel

2 hari lalu

Situasi Kemanusiaan Palestina Memburuk, Turki Hentikan Perdagangan dengan Israel

Imbas situasi kemanusiaan di Palestina yang memburuk, Turki menghentikan perdagangan dengan Israel.

Baca Selengkapnya

Turki Tuduh Standar Ganda AS terhadap Gaza dalam Laporan HAM

10 hari lalu

Turki Tuduh Standar Ganda AS terhadap Gaza dalam Laporan HAM

Turki mengatakan bahwa laporan HAM tahunan Washington gagal mencerminkan serangan Israel di Gaza.

Baca Selengkapnya

Mengenal Sembilan Habib dan Penamaan dalam Kepengurusan PBNU

16 hari lalu

Mengenal Sembilan Habib dan Penamaan dalam Kepengurusan PBNU

Ada sembilan orang habib dalam struktur kepengurusan PBNU Periode 2022-2027.

Baca Selengkapnya

Erdogan: Israel Kalahkan Hitler dengan Membantai 14 Ribu Anak-Anak Palestina

17 hari lalu

Erdogan: Israel Kalahkan Hitler dengan Membantai 14 Ribu Anak-Anak Palestina

Recep Tayyip Erdogan kembali menyamakan Israel dengan pemimpin Nazi Adolf Hitler.

Baca Selengkapnya

Italia dan Turki Mulai Menerapkan Visa Digital Nomad Bulan Ini

19 hari lalu

Italia dan Turki Mulai Menerapkan Visa Digital Nomad Bulan Ini

Apa saja persyaratan untuk mendapatkan visa digital nomad di Italia atau Turki?

Baca Selengkapnya

15 Fakta Unik Turki, Negara yang Terletak di Benua Asia dan Eropa

19 hari lalu

15 Fakta Unik Turki, Negara yang Terletak di Benua Asia dan Eropa

Berikut ini daftar fakta unik Turki, mulai dari kebiasaan minum teh, asal-muasal Sinterklas, hingga bunga tulip yang jadi bunga nasional.

Baca Selengkapnya