Aliando Syarief Juga Bernyanyi untuk Soundtrack Asal Kau Bahagia

Reporter

Tempo.co

Rabu, 28 November 2018 15:33 WIB

Aliando Syarief. TEMPO/Charisma Adristy

TEMPO.CO, Jakarta - Sempat vakum, Aliando Syarief kembali melakoni dunia akting dengan membintangi film Asal Kau Bahagia. Tak hanya menunjukkan kemampuan aktingnya, Aliando Syarief juga mendapat kesempatan untuk membawakan lagu Asal Kau Bahagia yang sebelumnya dipopulerkan oleh grup band Armada.

Single yang sudah diaransemen ulang oleh DJ Mahesa Utara tersebut sekaligus menjadi soundtrack film Asal Kau Bahagia. Di single terbarunya, Aliando berduet dengan lawan mainnya di film Asal Kau Bahagia, Dewa. Proses rekaman dan syuting video klip pun sudah dilakukan.

Aliando merasa senang dengan proses pembuatan single terbarunya. Ia juga merasa puas dengan video klip yang dibuat langsung oleh sutradara film Asal Kau Bahagia, Rako Prijanto.

“ Alhamdulillah, semua proses berjalan lancar. Dari mulai take vocal sampai syuting video klip tidak ada halangan. Saya juga tidak menemukan kesulitan harus berduet dengan Dewa. Kami saling membagi suara dan sudah menyatu. Mudah-mudahan video klip single Asal Kau Bahagia, bisa mendapatkan apresiasi yang baik dari penggemar saya dan pecinta music Indonesia,” kata Aliando, Selasa, 27 November 2018.Dari kiri: Aliando Syarief, Aurora Ribero dan Rako Prijanto dalam sebuah talkshow di coworking space Ruang dan Tempo, di Jakarta, Rabu, 21 November 2018. Fillm Asal Kau Bahagia diproduksi oleh Falcon Pictures. TEMPO/Charisma Adristy

Sebagai sutradara video klip Asal Kau Bahagia, Rako mengaku takut. Pasalnya, video klip ini berkaitan dengan film Asal Kau Bahagia. “ Terus terang, dalam menggarap video klip ini, saya takut spoiler. Karena, memang ada bagian film di klip ini," katanya.

Untuk konsepnya, video klip ini menceritakan tentang cinta yang terpisah ruang dan waktu. "esan yang ingin disampaikan adalah, kita terkadang terpisahkan dalam ruang dan waktu meskipun terkadang harus merelakan dalam kerinduan,” ujar Rako.

Aliando menambahkan, pesan yang disampaikan dalam video klip Asal Kau Bahagia sangatlah kuat, seperti yang disampaikan dalam filmnya. “Mudah-mudahan video klip ini bisa menggambarkan sedikit tentang film Asal Kau Bahagia. Saya juga berharap semua puas dan senang setelah melihat video klip Asal Kau Bahagia,” katanya.

Baca: Gala Premiere Film Asal Kau Bahagia Digelar di Kapal Pesiar Mewah

Advertising
Advertising

Film Asal Kau Bahagia akan tayang serentak diseluruh bioskop di Indonesia pada tanggal 27 Desember 2018. Selain Aliando, film yang diangkat dari lagu milik Armada Band ini juga dibintangi oleh Aurora Ribero, Dewa Dayana, Teuku Rassya, Surya Saputra, Vonny Cornelia, Meisya Siregar, dan Sari Koeswoyo.

Berita terkait

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

26 menit lalu

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

Bukan di Filmapik, berikut ini daftar tempat nonton film legal yang bisa Anda pilih. Umumnya tempat film ini ada biaya langganan dan masih terjangkau.

Baca Selengkapnya

Pemeran Film The Idea of You

1 hari lalu

Pemeran Film The Idea of You

Film The Idea of You tayang di Prime Video pada 2 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

2 hari lalu

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

Film horor Vina: Sebelum 7 Hari disutradarai oleh Anggy Umbara akan rilis pada 8 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

4 hari lalu

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

Sutradara Hanung Bramantyo menyebut film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa awalnya hadir delam dua versi, 21+ dan 17+.

Baca Selengkapnya

Cara Kirim Foto HD WhatsApp agar Kualitasnya Tidak Pecah

5 hari lalu

Cara Kirim Foto HD WhatsApp agar Kualitasnya Tidak Pecah

Berikut ini cara kirim foto HD WhatsApp untuk menjaga kualitas foto yang dikirimkan agar tidak pecah untuk keluarga, teman, hingga kerabat.

Baca Selengkapnya

Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

9 hari lalu

Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

Film drama biopik Glenn Fredly The Movie mulai tayang di seluruh bioskop Indonesia pada Kamis, 25 April 2024

Baca Selengkapnya

Galih Loss Mengaku Buat Konten yang Diduga Menistakan Agama untuk Menghibur

9 hari lalu

Galih Loss Mengaku Buat Konten yang Diduga Menistakan Agama untuk Menghibur

Niat itu kini berujung penahanan Galih Loss di Rumah Tahanan (Rutan) Polda Metro Jaya.

Baca Selengkapnya

Jadi Tersangka Penistaan Agama, Galih Loss Minta Maaf ke Umat Muslim

9 hari lalu

Jadi Tersangka Penistaan Agama, Galih Loss Minta Maaf ke Umat Muslim

Konten kreator TikTok Galih Loss meminta maaf atas konten video tebak-tebakannya dengan seorang anak kecil yang dianggap menistakan agama.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

10 hari lalu

Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

Selain teks dan emoji, pengguna dapat memposting video looping berdurasi dua detik yang hanya akan tayang selama 24 jam di Instagram Notes.

Baca Selengkapnya

Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

10 hari lalu

Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

The Fall Guy film aksi stuntman produksi Universal Pictures yang tayang di bioskop Indonesia, pada Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya