Titi Qadarsih Meninggal, Ingin Rumahnya Dijadikan Museum

Selasa, 23 Oktober 2018 13:00 WIB

Rumah duka Titi Qadarsih. Tabloidbintang.com

TEMPO.CO, Jakarta - Titi Qadarsih meninggal karena kanker usus pada Senin, 22 Oktober 2018, sekitar pukul 12.00 WIB. Kepergian Titi Qadarsih menyisakan duka mendalam bagi keluarga dan anak-anaknya.

Indra Chandra Setiadi atau Indra Q, putra Titi Qadarsih tampak sudah merelakan kepergian ibunda tercinta. Mantan personel grup band Slank itu mengatakan, semasa hidup ibundanya tak meninggalkan banyak pesan khusus pada dirinya.

Hanya saja, Titi Qadarsih pernah berpesan rumahnya di kawasan Cinangka, Depok, Jawa Barat tidak dijual dan dijadikan museum yang menyimpan semua hasil karyanya semasa hidup.

"Kalau yang saya tahu sih, ya mama pernah ngobrol, Mama kepengennya rumah ini jadi semacam museum, ya dirawat lah untuk mama. Semua artefak seninya mama ada di sini," ujar Indra Q di rumah duka.Indra, putra Titi Qadarsih. Tabloidbintang.com

Indra Qadarsih pun tak menyangka jika semasa hidupnya, sang bunda masih menyimpan rapi semua hasil karya yang pernah ia buat di kediamannya.

Advertising
Advertising

"Lukisan, atau apa. Kaset-kaset mama. Ternyata mama juga ngumpulin kaset yang saya aransemen, saya bikin musiknya. Pas saya bongkar lemari, semuanya ada gitu loh," terang Indra Q yang kini memperkuat BIP.

Sadar akan begitu berartinya keberadaan rumah sang bunda, personel grup BIP itu pun berusaha untuk mengabulkan permintaan sang bunda. Sebagai anak, ia sebisa mungkin akan merawat segala peninggalan sang bunda semasa hidup, sesuai dengan permintaannya.

Baca: Titi Qadarsih Meninggal, Ini Kenangan Indra Eks Slank Putranya

"Jadi banyak sejarahnya lah rumah ini," kata putra sulung Titi Qadarsih ini.

TABLOIDBINTANG.COM

Berita terkait

Mengintip Isi Metropolitan Museum of Art di New York, Tempat Penyelenggaraan Met Gala setiap Tahun

15 jam lalu

Mengintip Isi Metropolitan Museum of Art di New York, Tempat Penyelenggaraan Met Gala setiap Tahun

Metropolitan Museum of Art tidak hanya dikenal karena koleksi seni yang luar biasa, tapi juga perannya dalam dunia mode seperti untuk Met Gala.

Baca Selengkapnya

PBB: Butuh Waktu 80 Tahun untuk Bangun Kembali Rumah-rumah di Gaza yang Dibom

3 hari lalu

PBB: Butuh Waktu 80 Tahun untuk Bangun Kembali Rumah-rumah di Gaza yang Dibom

Laporan terbaru UNDP menemukan bahwa waktu yang dibutuhkan untuk membangun kembali rumah-rumah Gaza yang hancur dibom adalah 80 tahun.

Baca Selengkapnya

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

3 hari lalu

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

Seorang pelapor yang menuduh pemasok Boeing mengabaikan cacat produksi 737 MAX telah meninggal dunia

Baca Selengkapnya

Melihat Sejarah Pendirian Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai

4 hari lalu

Melihat Sejarah Pendirian Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai

Bentuk bangunan Etihad Museum di Dubai ini unik, mirip dengan gulungan kertas yang akan mengingatkan pada Treaty of the UAE

Baca Selengkapnya

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

6 hari lalu

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

Kepala Biro Manajemen Barang Milik Negara dan Pengadaan pada BRIN Arywarti Marganingsih mengatakan perumahan Puspitek, Serpong, tak bisa jadi hak milik.

Baca Selengkapnya

Tutup Sampai Juni 2024, Benteng Vredeburg Yogya Direvitalisasi dan Bakal Ada Wisata Malam

8 hari lalu

Tutup Sampai Juni 2024, Benteng Vredeburg Yogya Direvitalisasi dan Bakal Ada Wisata Malam

Museum Benteng Vredeburg tak hanya dikenal sebagai pusat kajian sejarah perjuangan Indonesia tetapi juga destinasi ikonik di kota Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

Mengintip Sejarah dan Karya Seni Islam di 5 Museum di Qatar

8 hari lalu

Mengintip Sejarah dan Karya Seni Islam di 5 Museum di Qatar

Dalam perjalanan sejarahnya, Qatar berkembang menjadi pusat seni dan budaya yang beragam.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: 40 Pabrik Baja Ilegal hingga 'Karpet Merah' Jokowi untuk Program Makan Siang Gratis

9 hari lalu

Terpopuler Bisnis: 40 Pabrik Baja Ilegal hingga 'Karpet Merah' Jokowi untuk Program Makan Siang Gratis

Zulhas mengatakan ada 40 pabrik yang memproduksi baja ilegal atau tidak memenuhi ketentuan Standar Nasional Indonesia (SNI).

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

9 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, BTN Usulkan Skema Dana Abadi

10 hari lalu

Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, BTN Usulkan Skema Dana Abadi

PT Bank Tabungan Negara (BTN) usulkan skema dana abadi untuk program 3 juta rumah yang digagas Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya