Dorce: Presiden Ada Wakilnya, Jojon Tak Ada

Reporter

Kamis, 6 Maret 2014 23:02 WIB

Pelawak Ginanjar saat berdoa disamping makam Djuhri Masdjan atau lebih dikenal sebagai Jojon di TPU Blender, Bogor(6/3). TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Komedian Dorce Gamalama mengaku banyak belajar dari sosok Jojon alias Djuhri Masdjan. Gaya melawak Jojon saat di panggung tak akan tergantikan oleh siapapun. Dari soal mimik muka, hingga keseriusannya dalam berakting. Padahal, Jojon tergolong jarang bercanda saat di panggung.


Gaya melawak Jojon juga banyak yang meniru. Namun tetap saja tak ada yang mampu menggantikannya. "Banyak yang niru Jojon, tapi tidak eksis. Jojon enggak ada gantinya. Presiden ada wakilnya, Jojon tidak punya wakil," ujar Dorce di Bogor, Kamis 6 Februari 2014.(baca: Jojon Dikenal Mudah Beradaptasi)

Jojon yang bernama asli Djuhri Masdjan meninggal dunia hari ini sekitar pukul 06.00 WIB. Jenazahnya dimakamkan di TPU Blender, Kebon Pedes, Bogor, Jawa Barat setelah disolatkan di masjid Al-Munawaroh.

Selama melawak, Jojon terkenal dengan kumis persegi empat ala Hitler dan celana tigaperempatnya. Ia pun kerap menampilkan mimik wajah yang terkesan "bloon" saat tampil melawak.



AW | ANT



Advertising
Advertising

Berita Terpopuler
Pelawak Jojon Tutup Usia
Jojon Meninggal, Dorce Datangi RS Premier
Jojon Meninggal, Ini Kesan Pelawak Doyok
Jojon Pernah Jadi 'Direktur' PT Rejeki Nomplok
Nasihat Penting Jojon Kepada Eko Patrio

Berita terkait

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Hari Ini Tahun 2014 Komedian Jojon Meninggal, Begini Karir Lawaknya

6 Maret 2022

Hari Ini Tahun 2014 Komedian Jojon Meninggal, Begini Karir Lawaknya

Komedian legendaris Jojon, yang kerap memakai kumis palsu khas mirip Adolf Hitler, tutup usia pada 6 Maret delapan tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya