Demam K-Pop, Seberapa Besar Peran Pemerintah Korea?

Reporter

Jumat, 30 November 2012 20:22 WIB

Girls' Generation. REUTERS/Kham

TEMPO.CO, Jakarta-–Penyebaran budaya kontemporer Korea atau yang dikenal dengan Korean Pop (Hallyu) atau gelombang Korea di Indonesia saat ini sangat intens. Korea tidak pernah tanggung dalam menggelar konser budaya K-Pop di Indonesia. Peminatnya membludak mulai dari anak-anak, remaja hingga orang dewasa.

Meski begitu mereka menyatakan, tidak ada anggaran atau dukungan khusus dari pemerintah Korea yang diberikan kepada para pekerja Hallyu itu untuk berkiprah di Indonesia. Tempo.co akan mengulas fenomena demam Korea akhir pekan ini.

"Soal pergelaran konser Hallyu dan semacamnya di Indonesia merupakan sektor privat," ujar Direktur Pusat Kebudayaan Korea di Indonesia Kim Hyun Ki saat di wawancarai di kantornya, Equity Tower lantai 17, Rabu pekan lalu.

Menurut Kim Hyun Ki, Pusat Kebudayaan Korea hanya bertugas memperkenalkan kebudayaan Korea saja. Bila selama ini Korean Culture Center terlihat ambil bagian di beberapa konser boyband atau girlband, ditegaskan Kim Hyun Ki, hanya sebatas menggambarkan keadaan di daerah tempat para pekerja Hallyu akan menggelar konsernya. “Kami yang memberikan gambaran soal keadaan atau suasana di Indonesia bila mau menggelar konser,” ujarnya.

Kim Hyun Ki juga menyangkal bila pemerintah Korea memerintahkan langsung Korean Culture Center untuk menyebarkan demam Hallyu di beberapa negara. “Mereka terlalu sibuk untuk mengurusi hal-hal seperti ini,” ujar Kim Hyun Ki sambil tersenyum. “Tidak ada tugas langsung apalagi perintah untuk menyebarkan demam Hallyu, tugas kami hanya memperkenalkan kebudayaan,” ucap Kim Hyun Ki.

CHETA NILAWATY

Baca juga:
Wabah Demam Korea

K-Pop Sebagai Pintu Masuk Kebudayaan Asli Korea
Indonesia Negara Penting Penyebaran Budaya Korea
Demam Korea Bertahan Hingga 10 Tahun ke Depan

Mengapa Wabah Demam Korea Mendunia?

Berita terkait

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

7 hari lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

8 hari lalu

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

Para penggemar K-Pop akan segera dimanjakan dengan pameran K-Pop D'Festa, di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

8 hari lalu

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

10 hari lalu

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

Wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka mengganti gaya rambutnya menjadi curtain haircut. Berikut informasi mengenai curtain haircut.

Baca Selengkapnya

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

10 hari lalu

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

Zico aktif membagikan cuplikan lagu barunya dengan Jennie di media sosial

Baca Selengkapnya

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

11 hari lalu

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

Salah satu anggota TWICE yang berbakat adalah Chaeyoung TWICE, yang dikenal karena bakatnya dalam bernyanyi, menari, dan bahkan memasak.

Baca Selengkapnya

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

15 hari lalu

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

Sebagai anggota B.A.P, Himchan B.A.P di industri K-Pop memegang peran penting sebagai sub-vokalis, rapper, dan visual.

Baca Selengkapnya

Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

15 hari lalu

Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

Anggota grup K-Pop 2PM, Nichkhun akan fan meeting di Jakarta pada 27 April 2024

Baca Selengkapnya

Profil Lee Areum Bintang K-Pop Eks Member T-Ara yang Menapaki 30 Tahun Hari Ini

16 hari lalu

Profil Lee Areum Bintang K-Pop Eks Member T-Ara yang Menapaki 30 Tahun Hari Ini

Diketahui bahwa Lee Areum, bintang K-Pop dari T-ARA yang menikah sejak 2019 juga mengalami KDRT sepanjang pernikahannya.

Baca Selengkapnya

Konser TVXQ, 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Menjelang Acara

16 hari lalu

Konser TVXQ, 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Menjelang Acara

Jadwal penukaran tiket konser TVXQ pada Jumat, 19 April (13.00-20.00 WIB) dan Sabtu, 20 April (09.00-14.30 WIB)

Baca Selengkapnya