Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hentikan Foto Kate, Kerajaan ke Pengadilan Senin

Editor

Grace gandhi

image-gnews
Skandal foto Kate Middleton
Skandal foto Kate Middleton
Iklan

TEMPO.CO , London: Keluarga Kerajaan Inggris akan ke pengadilan pada Senin, 17 September 2012 waktu setempat untuk menghentikan foto-foto setengah telanjang Kate, kini Catherine, Duchess of Cambridge. Juru bicara Kerajaan Inggris mengatakan hal ini kepada Press Association pada Minggu, 16 September 2012.

Para pengacara keluarga Kerajaan tengah mencari kerugian yang ditimbulkan akibat beredarnya foto-foto setengah telanjang Kate dan meminta pengadilan Paris untuk menyetop diterbitkannya lagi foto-foto itu.

Seperti diketahui, Majalah Closer pekan lalu mempublikasikan foto-foto setengah telanjang istri Pangeran William itu. Salah satu foto yang dimuat itu adalah ketika Kate melepaskan bikini bagian atas saat Pangeran William mengoleskan krim pelindung dari sengatan matahari. Keduanya tengah berlibur di Chateau D’Autet di wilayah Provence, Prancis selatan.

Chi, majalah gosip Italia yang dimiliki oleh perusahaan yang sama, juga mengatakan akan memasang foto-foto Pangeran William dan Chaterine dalam edisi khusus mereka pada Senin.

Kerajaan segera bereaksi keras atas dipublikasikannya foto-foto itu oleh majalah asal Prancis, Closer, pekan lalu. Mungkin Kerajaan tak mau lagi kecolongan seperti yang dialami ibu Pangeran William, Diana, Princess of Wales, yang seringkali mendapat serangan media terhadap kehidupan pribadinya.

William dan Kate dikabarkan sangat sedih dengan apa yang disebut pejabat-pejabat Kerajaan sebagai serangan terhadap kehidupan pribadi mereka di saat mereka sedang berlibur.

The Irish Daily Star juga ikut-ikutan mempublikasikan foto-foto setengah telanjang Kate itu pada Sabtu, 15 September 2012 waktu setempat. Kalangan Istana menyebut penerbitan itu sebagai keputusan yang didorong semata-mata oleh ketamakan belaka.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun, Editor the Irish Daily Star, Mike O’Kane, mengatakan kepada BBC bahwa rebut-ribut pemuatan foto itu hanya dirasakan oleh Inggris. Sedangkan pembaca di Republik Irlandia justru ingin mengetahui foto-foto tersebut.

O’Kane menambahkan, dia memperlakukan Catherine tidak berbeda seperti selebritis lainnya. “Dia bukan calon Ratu Irlandia. Jadi, tampaknya kemarahan itu hanya terjadi di Inggris,” ujar dia. Bahkan dia menuduh media Inggris bersikap munafik.

O’Kane juga menjelaskan bahwa the Irish Daily Star mereproduksi foto-foto yang sudah diterbitkan Majalah Closer pada Jumat, 14 September 2012 daripada membeli foto-foto itu secara langsung. Foto-foto ini tidak dipublikasikan di edisi untuk Irlandia Utara. Irlandia Utara merupakan bagian dari Inggris Raya.

CNN | GRACE S. GANDHI


Berita Lainnya:
''Obat'' Mujarab Justin Bieber Kala Sakit 

Foto Topless Kate Beredar, Pengawal Dinilai Lalai

William Gugat Media Pemuat Foto Telanjang Istrinya 

Led Zeppelin Luncurkan Film Dokumentasi Konser

Taipan George Soros Kuliah Lagi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pangeran William Kembali Menjalankan Tugas Kerajaan Sejak Kate Sakit Kanker

7 hari lalu

Pangeran William dan Kate Middleton hadiri resepsi malam untuk anggota Korps Diplomatik di Istana Buckingham di London, Inggris 5 Desember 2023. Jonathan Brady/Pool via REUTERS
Pangeran William Kembali Menjalankan Tugas Kerajaan Sejak Kate Sakit Kanker

Pangeran William kembali muncul di hadapan publik untuk menjalani tugas kerajaan.


Bak Cinderella, Deretan Wanita ini Bisa Menikahi Pangeran Meski Bukan dari Keluarga Kerajaan

15 hari lalu

Pernikahan Putra Mahkota Yordania Pangeran Hussein dan Rajwa Al Saif di Amman, Yordania, 1 Juni 2023. Royal Hashemite Court (RHC)/Handout via REUTERS
Bak Cinderella, Deretan Wanita ini Bisa Menikahi Pangeran Meski Bukan dari Keluarga Kerajaan

Bak kisah Cinderella, para wanita yang bukan dari keluarga kerajaan ini menikahi pangeran.


Dua Orang Dekat Pangeran William Mengidap Kanker, Ini 7 Jenis Kanker Mematikan di Dunia

29 hari lalu

Pangeran William dan Kate Middleton terlihat bersama pada Senin, 11 Maret 2024 usai operasi perut yang dilakukan Putri Wales , Januari lalu. Foto: Bruce Bennet via Daily Mail.
Dua Orang Dekat Pangeran William Mengidap Kanker, Ini 7 Jenis Kanker Mematikan di Dunia

Kanker jadi penyebab kematian paling tinggi di dunia setelah jantung dan stroke, dua orang dekat Pangeran William terkena penyakit itu.


5 Pesohor Yang Mengidap Kanker Seperti Kate Middleton

29 hari lalu

Kylie Minogue. AP/Shizuo Kambayashi
5 Pesohor Yang Mengidap Kanker Seperti Kate Middleton

Kate Middleton menambah jumlah pesohor yang mengalami kanker.


Raja Charles III Disebut Frustrasi Berjuang Melawan Kanker

31 hari lalu

Pada Senin (5/2), Istana Buckingham mengumumkan bahwa Raja Charles III didiagnosis menderita kanker. Istana juga mengatakan bahwa sang Raja telah mulai menjalani perawatan. REUTERS/Toby Melville
Raja Charles III Disebut Frustrasi Berjuang Melawan Kanker

Peter Phillips, keponakan Raja Charles III menjelaskan, pamannya merasa frustrasi menjalani perawatan melawan kanker.


Kate Middleton Tersentuh Dapat Banyak Dukungan Usai Umumkan Sakit Kanker

31 hari lalu

Pangeran William dan istrinya, Kate Middleton bersama ketiga anak mereka dan Mia Tindall tiba di Gereja St. Mary Magdalene, Sandringham, Inggris, 25 Desember 2023. Mereka hadir untuk mengikuti kebaktian Hari Natal Keluarga Kerajaan Inggris di gereja St. Mary Magdalene. REUTERS/Chris Radburn
Kate Middleton Tersentuh Dapat Banyak Dukungan Usai Umumkan Sakit Kanker

Putri Wales dari Inggris Kate Middleton dibanjiri pesan dukungan oleh publik setelah ia didiagnosis kanker.


Pangeran William Jadi Penguat Ketiga Anak dan Istrinya

32 hari lalu

Pangeran William dan Kate Middleton bersama ketiga anak mereka. Instagram
Pangeran William Jadi Penguat Ketiga Anak dan Istrinya

Pangeran William akan menjadi penguat bagi anak-anaknya selama sang istri, Kate Middleton, menjalani pengobatan setelah didiagnosis terserang kanker.


Kabar Kanker Kate Middleton Bikin Kita Cemas Kesehatan Sendiri, Lakukan Hal Ini

32 hari lalu

Kate Middleton muncul dalam video yang mengatakan dirinya tengah menjalani perawatan kemoterapi. Foto: Instagram.
Kabar Kanker Kate Middleton Bikin Kita Cemas Kesehatan Sendiri, Lakukan Hal Ini

Orang dengan kecemasan soal kesehatan dapat terpicu dan menjadi khawatir ketika mendengar masalah kesehatan orang lain, seperti Kate Middleton.


Kate Middleton Umumkan Idap Kanker, Blake Lively Minta Maaf dan Merasa Malu

32 hari lalu

Blake Lively menelusuri perjalanan fashion-nya dalam vlog Life in Looks Vogue. Youtube.com/Vogue
Kate Middleton Umumkan Idap Kanker, Blake Lively Minta Maaf dan Merasa Malu

Blake Lively mengaku malu telah ikut-ikutan membuat lelucon saat menanggapi foto editan Kate Middleton bersama tiga anaknya yang viral itu.


Kate Middleton Didiagnosis Kanker, Psikolog Ingatkan Lagi soal Hormati Privasi

33 hari lalu

Pangeran William dan Kate Middleton bersama ketiga anak mereka. Instagram
Kate Middleton Didiagnosis Kanker, Psikolog Ingatkan Lagi soal Hormati Privasi

Psikolog kembali mengingatkan publik untuk menghormati privasi Kate Middleton setelah Putri Wales itu mengumumkan mengidap kanker.