Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Setelah 60 Tahun, Film Tiga Dara Hadir Kembali di Bioskop  

Editor

Alia fathiyah

image-gnews
Tatjana Akman, Tara Basro, Shanty Peredes membawakan salah satu lagu soundtrack film Inilah Kisah Tiga Dara, di Plaza Indonesia, 20 Juli 2016. TEMPO/Aisha Saidra
Tatjana Akman, Tara Basro, Shanty Peredes membawakan salah satu lagu soundtrack film Inilah Kisah Tiga Dara, di Plaza Indonesia, 20 Juli 2016. TEMPO/Aisha Saidra
Iklan

TEMPO.COJakarta - Film besutan Bapak Perfilman Indonesia, Usmar Ismail, Tiga Dara, siap ditayangkan kembali di bioskop Tanah Air. Film yang sempat dirilis pada 1956 itu telah “dibersihkan” melalui proses restorasi 4K di Italia dan Indonesia.

Pada masanya, film ini tidak hanya sukses secara komersial dengan ditayangkan selama delapan minggu berturut-turut di bioskop seluruh Indonesia. Cerita Tiga Dara juga berhasil menjadi trendsetter sosial dan budaya yang sangat berpengaruh pada kehidupan masyarakat Indonesia saat itu.

Tak cukup hanya dibalut cerita yang menarik dan juga akting yang ciamik, sebagai film musikal, Tiga Dara menyuguhkan lantunan musik dan lagu yang indah, yang ditulis oleh Saiful Bahri, Oetjin Nurhasjim, dan Ismail Marzuki. Karena itu, tak heran jika Tiga Dara mendapat penghargaan Piala Citra dalam kategori Tata Musik Terbaik pada Festival Film Indonesia 1960.

Poin-poin inilah yang selanjutnya menjadi beberapa alasan mengapa film tersebut layak untuk direstorasi serta ditayangkan di bioskop. "Sayang, udah mahal dan lama direstorasi, tapi enggak ditayangkan," kata Nia Dinata, sutradara Ini Kisah Tiga Dara, film yang terinspirasi dari Tiga Dara, Rabu, 3 Agustus 2016.

Nia mengatakan proses restorasi ini memang membutuhkan waktu hingga 17 bulan yang dilakukan di Italia dan Indonesia. Selain itu, biayanya mencapai Rp 3 miliar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tiga Dara menceritakan kisah tiga gadis bersaudara, yakni Nunung (Chitra Dewi), Nana (Mieke Widjaya), dan Neni (Indriati Iskak), yang tinggal bersama ayah dan nenek mereka di Jakarta. Sebagai wanita yang sudah berusia matang, Nunung tak kunjung menikah. Hal inilah yang membuat nenek mereka (Fifi Young) tak henti-hentinya mencarikan jodoh bagi anak perawan tertua di keluarga tersebut. Sampai suatu ketika, ketiganya malah dilanda asmara kepada pria yang sama dalam waktu bersamaan.

Film musikal ini dibalut dengan sentuhan komedi. Meski bahasa, gurauan, serta gerak-gerik berbeda, nyatanya film tersebut masih berhasil membuat para penonton tertawa. Ditambah, cerita yang disuguhkan masih sering terjadi dalam kehidupan sehari-hari. 

DINI TEJA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Film dan Drakor yang Dibintangi Jeon So Nee

1 jam lalu

Jeon So Nee dalam serial Parasyte: The Grey. Dok. Netflix
Film dan Drakor yang Dibintangi Jeon So Nee

Parasyte: The Grey akan tayang pada di Netflix, Jumat, 5 April 2024 di Netflix. Jeon So Nee menjadi pemeran utama serial ini


Profil Pemeran Utama Godzilla x Kong: The New Empire

18 jam lalu

Godzilla x Kong: The New Empire. Foto: Warner Bros.
Profil Pemeran Utama Godzilla x Kong: The New Empire

Film Godzilla x Kong: The New Empire tayang pada 27 Maret 2024


5 Film Disney dengan Lagu Ikonik yang Cocok untuk Nostalgia

1 hari lalu

High School Musical. Dok. Disney+ Hotstar
5 Film Disney dengan Lagu Ikonik yang Cocok untuk Nostalgia

Daftar film Disney yang memiliki lagu ikonik tak terlupakan yang cocok untuk bernostalgia bersama keluarga dan sahabat.


8 Film Bioskop Indonesia Terbaru yang Tayang di Netflix pada 2024

1 hari lalu

Sederet film Indonesia yang tayang di bioskop akan tayang di Netflix pada 2024. Dok. Netflix
8 Film Bioskop Indonesia Terbaru yang Tayang di Netflix pada 2024

Tahun ini, Netflix menargetkan lebih dari 50 film Indonesia yang tayang di bioskop untuk masuk ke dalam platform, berikut 8 di antaranya.


Dibintangi Ma Dong Seok, Ini Sinopsis The Roundup: Punishment

4 hari lalu

Don Lee atau Ma Dong Seok dalam film The Roundup: Punishment. Dok. ABO Entertainment
Dibintangi Ma Dong Seok, Ini Sinopsis The Roundup: Punishment

Cerita film The Roundup: Punishment berpusat detektif Ma Seok do (Ma Dong Seok) yang bergabung dengan Tim Investigasi Siber


Netflix akan Menayangkan The Tearsmith, Simak Sinopsis Film Ini

6 hari lalu

The Tearsmith. Foto : Imdb
Netflix akan Menayangkan The Tearsmith, Simak Sinopsis Film Ini

Netflix mengumumkan tanggal tayang The Tearsmith, pada 4 April 2024


4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

7 hari lalu

Film Road House yang tayang di Prime Video. (dok. Prime Video)
4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

Road House (2024) merupakan konsep ulang dari film klasik tahun 1989 yang berjudul sama


10 Film di Bioskop Terbaru Maret-April 2024 yang Bisa Ditonton

7 hari lalu

Poster Badarawuhi di Desa Penari. Foto: Instagram.
10 Film di Bioskop Terbaru Maret-April 2024 yang Bisa Ditonton

Ada beberapa film di bioskop terbaru yang cocok Anda tonton. Di antaranya ada Godzilla x Kong: The New Empire hingga Badarawuhi.


Metamorfosa Hujan Bulan Juni Karya Sapardi Djoko Damono, Puisi ke Layar Lebar

8 hari lalu

Aktor Koutaro Kakimoto (kiri), Velove Vexia, dan sutradara Hestu Saputra dalam Meet and Greet Film Hujan Bulan Juni di Jakarta, 1 November 2017. Film ini bercerita tentang kisah cinta dosen bernama Pingkan (Velove Vexia), dengan sang kekasih Sarwono (Adipati Dolken). Tempo/ Fakhri Hermansyah
Metamorfosa Hujan Bulan Juni Karya Sapardi Djoko Damono, Puisi ke Layar Lebar

Puisi Hujan Bulan Juni karya Sapardi Djoko Damono telah bermetamorfosa dalam banyak bentuk, mulai dari komik, novel, hingga film.


Selain Dian Sastro - Reza Rahadian, Pasangan di Film Lain Reza Rahadian dan BCL Setidaknya di 5 Film Ini

9 hari lalu

Reza Rahadian dan BCL dalam film My Stupid Boss.  foto: dok. Falcon Pictures
Selain Dian Sastro - Reza Rahadian, Pasangan di Film Lain Reza Rahadian dan BCL Setidaknya di 5 Film Ini

Selain Dian Sastro dan Nicholas Saputra, Indonesia punya pasangan aktor Reza Rahadian dan BCL yang kerap dipasangkan dalam film.