Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Isyana Sarasvati: Merdeka Itu Bebas Berekspresi  

image-gnews
Isyana Sarasvati, penyanyi dan komposer muda berpose di Sony Music, Jakarta, 11 Desember 2014. TEMPO/Frannoto
Isyana Sarasvati, penyanyi dan komposer muda berpose di Sony Music, Jakarta, 11 Desember 2014. TEMPO/Frannoto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bagi para pejuang kemerdekaan pada era kolonialisme, kata merdeka memiliki makna bebas dari penjajahan bangsa asing. Lalu, 70 tahun setelah proklamasi dibacakan, kata merdeka tentu saja memiliki makna berbeda bagi generasi mudanya.

Penyanyi Isyana Sarasvati melihat makna kemerdekaan yang berbeda dengan para pejuang yang telah berkorban nyawa melawan penjajah. Pada era perdamaian ini, pelantun lagu Keep Being You tersebut melihat makna kemerdekaan sebagai bentuk mengekspresikan potensi diri dan menghargai hak sesama individu.

Berita Menarik: Tak Cuma JK, Ahok pun Tak Hormat Bendera: Ini Alasannya

"Kemerdekaan bagi saya bermakna kebebasan dalam berkreasi dan mengemukakan pendapat melalui berbagai media. Kebebasan yang tetap menjaga moralitas dan etika serta tidak mengganggu kebebasan orang lain," ujar Isyana kepada Tempo melalui pesan WhatsApp, Senin, 17 Agustus 2015.

Meskipun bangsa Indonesia telah merdeka dari penjajahan pihak asing, Isyana menuturkan perjuangan kemerdekaan belum berakhir. Saat ini perjuangan masih harus dilanjutkan, terutama agar bangsa Indonesia merdeka dari kemiskinan dan kebodohan. Namun Isyana sadar bahwa kemerdekaan seperti itu butuh proses.

Jangan Lewatkan: Mengintip Fasilitas Rp 18 Triliun di Tambang Rahasia Freeport

"Saya kira kita perlahan-lahan sudah mulai mengatasi masalah kemiskinan dan kebodohan," ucap dara kelahiran Bandung, 2 Mei 1993, tersebut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Isyana tidak lupa berterima kasih kepada para pahlawan yang telah berhasil merebut kemerdekaan. Berkat para Pahlawan, Isyana bisa merasakan nikmatnya kemerdekaan.

"Saya bisa mendapatkan pendidikan yang baik dan kesempatan untuk berkembang secara profesional," ujar dara yang mendapat beasiswa untuk mengenyam pendidikan di Nanyang Academy of Fine Arts, Singapura, dan Royal College of Music, Inggris, tersebut.

Wajib Baca: Baru Jadi Menteri, Rizal Ramli Ditegur Jokowi: Ini Sebabnya

Pada peringatan kemerdekaan RI tahun ini, Isyana berharap karya-karya musikus dapat lebih dihargai. "Harapan saya sebagai musikus, hak kekayaan intelektual negara kita lebih dihargai lagi, salah satunya dengan stop pembajakan," kata adik Rara Sekar, vokalis duo Banda Neira, tersebut.

LUHUR TRI PAMBUDI

Berita Terpopuler
Nanan Soekarna: Kami Konvoi, Wajar Dikawal Polisi
Trigana Air yang Jatuh di Oksibil Bawa Dana Rp 6,5 Miliar
Soeharto Diusulkan Menjadi Pahlawan Perintis Kemerdekaan

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


FORTUNE Indonesia Summit 2024 Membangun Sinergi Bisnis untuk Pertumbuhan Berkelanjutan

20 hari lalu

Kiri ke kanan: William Utomo (COO IDN Media), Najwa Shihab (Founder Narasi), Willson Cuaca (Co-Founder and  Managing Partner at East Ventures).
FORTUNE Indonesia Summit 2024 Membangun Sinergi Bisnis untuk Pertumbuhan Berkelanjutan

FORTUNE Indonesia Summit 2024 mengangkat tema penting yang menjadi sorotan para pemimpin bisnis.


Konser Satu Dekade Berkarier di Industri Musik, Isyana Sarasvati: Doain Ya!

23 hari lalu

Isyana Sarasvati dalam sesi wawancara bersama Tempo usai tampil di Joyland Festival Bali 2024 hari ketiga di Peninsula Island, Nusa Dua, Bali pada Ahad, 3 Maret 2024. TEMPO/Intan Setiawanty.
Konser Satu Dekade Berkarier di Industri Musik, Isyana Sarasvati: Doain Ya!

Kepada Tempo, Isyana Sarasvati ingin konsernya memberikan kesan spesial agar penonton bisa merasakan jadi dirinya.


Perdana Bawakan Lagu dari Album Barunya, Isyana Sarasvati Senang Kembali Hibur Penonton Joyland Festival Bali 2024

25 hari lalu

Penampilan Isyana Sarasvati di panggung utama Joyland Festival Bali 2024 yang berlangsung di Peninsula Island, Nusa Dua, Bali pada Ahad, 3 Maret 2024. TEMPO/Intan Setiawanty
Perdana Bawakan Lagu dari Album Barunya, Isyana Sarasvati Senang Kembali Hibur Penonton Joyland Festival Bali 2024

Dua bulan tak manggung, begini cerita Isyana Sarasvati menggambarkan keseruan penampilannya di Joyland Festival Bali 2024.


Isyana Sarasvati Manggung di Joyland Festival Bali 2024, Umumkan Konser Satu Dekade

25 hari lalu

Penampilan Isyana Sarasvati di panggung utama Joyland Festival Bali 2024 yang berlangsung di Peninsula Island, Nusa Dua, Bali pada Ahad, 3 Maret 2024. TEMPO/Intan Setiawanty
Isyana Sarasvati Manggung di Joyland Festival Bali 2024, Umumkan Konser Satu Dekade

Kembali tampil di panggung Joyland Festival Bali, Isyana Sarasvati umumkan segera gelar konser yang menandai perjalanan kariernya selama satu dekade.


Afgan akan Konser di Bandung, Dimeriahkan Isyana Sarasvati dan Rendy Pandugo

13 Desember 2023

Konser Afgan Evolution Live in Bandung 2023 menghadirkan Special Guest Stars, yaitu Isyana Sarasvati dan Rendy Pandugo. Dok. Istimewa
Afgan akan Konser di Bandung, Dimeriahkan Isyana Sarasvati dan Rendy Pandugo

Afgan tidak sabar menggelar konser Evolution Live in Bandung yang begitu spesial karena menghadirkan 2 sahabatnya, Isyana Sarasvati dan Rendy Pandugo.


Isyana Sarasvati Tampil Futuristik di Lagu Under God's Plan

10 Desember 2023

Isyana Sarasvati hadir dengan tampilan futuristik untuk visualisasikan lagu Under God's Plan. Foto: Istimewa
Isyana Sarasvati Tampil Futuristik di Lagu Under God's Plan

Isyana Sarasvati menunjukkan dirinya seakan sedang berada dalam sebuah dunia di mana kehidupan futuristik yang sangat maju


Isyana Sarasvati Teriakkan Keluhan Hati di Lagu Ada-Ada Aja dengan Gaya Humoris

12 November 2023

Isyana Sarasvati merilis lagu Ada-Ada Aja pada Jumat, 10 November 2023. Dok. Istimewa
Isyana Sarasvati Teriakkan Keluhan Hati di Lagu Ada-Ada Aja dengan Gaya Humoris

Lagu ini sendiri ditulis oleh Isyana Sarasvati tentang naik dan turun kehidupan yang terjadi dalam hidupnya beberapa waktu belakangan ini.


Isyana Sarasvati Keguguran, Berikut Penyebab Ibu Hamil Alami Keguguran

11 Oktober 2023

Penyanyi Isyana Sarasvati saat menghadiri peluncuran video klip single Lembaran Buku di CGV Blitz, Grand Indonesia, Jakarta, 12 Januari 2018. TEMPO/Nurdiansah
Isyana Sarasvati Keguguran, Berikut Penyebab Ibu Hamil Alami Keguguran

Penyanyi Isyana Sarasvati mengalami keguguran. Apa penyebab keguguran yang bisa dialami ibu hamil?


Isyana Sarasvati Keguguran, Sahabat Artis Beri Dukungan

10 Oktober 2023

Isyana Sarasvati dan suaminya, Rayhan Maditra Indrayanto. Foto: Instagram/@isyanasarasvati
Isyana Sarasvati Keguguran, Sahabat Artis Beri Dukungan

Isyana Sarasvati mengalami keguguran di usia kehamilan 8 minggu 5 hari. Sang suami, Rayhan Maditra tulis pesan menyentuh.


VIDI Ungkap Peran Isyana Sarasvati dalam Perilisan Lagu w u at?

7 Oktober 2023

Isyana Sarasvati/Foto: Doc. Pribadi
VIDI Ungkap Peran Isyana Sarasvati dalam Perilisan Lagu w u at?

VIDI mengungkap dukungan yang diberikan Isyana Sarasvati sangat berarti dalam proses pembuatan lagu terbarunya w u at?