Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

X Factor, Anggun Gerah Lihat Penampilan Agus  

Editor

Alia fathiyah

image-gnews
Anggun Cipta Sasmi. Tempo/Dian Triyuli Handoko
Anggun Cipta Sasmi. Tempo/Dian Triyuli Handoko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Anggun begitu terpukau oleh penampilan Agus Hafiluddin, salah satu kontestan X Factor, di galashow ketiga, Jumat, 8 Maret 2013. Sebagai juri, dia punya ungkapan sendiri sebagai pujiannya.

"Aku kipasan karena dari tadi aku lihat kamu gerah," kata Anggun, usai Agus membawakan lagu Cry Me a River milik penyanyi jazz asal Amerika Serikat, Ella Fitzgerald.

Menurut Anggun, aransemen dengan pemakaian unsur orkestra yang dipilih Bebi Romeo, mentor Agus, begitu memukau. Dan Agus berhasil memanfaatkan konsep tersebut di atas panggung.

"Ini pilihan yang tepat dengan orkestra. Suara kamu diapain aja bisa. Kesannya ini James Bond banget, beneran seksi," kata perempuan yang sekarang menetap di Prancis ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hal senada diungkapkan juri lainnya, Rossa. Begitu musik iringan Agus keluar, Rossa merasa seperti akan melihat penampilan Frank Sinatra, penyanyi jazz legendaris asal Amerika Serikat. "Agus berhasil membawakan penuh dengan penjiwaan," katanya.

YAZIR FAROUK

Berita Lain:
X Factor, Yohana Tersingkir
X Factor, Ahmad Dhani Ketinggalan Zaman
Ini yang Bikin Juri Sulit Kritik Fatin
Ahmad Dhani: Almarhumah Ibu Mulan Luar Biasa

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Berlirik Pengalaman Pribadi, Songlistwinne Luncurkan Tembang 'Kisah'

16 jam lalu

Penyanyi dan penulis Songlistwinne meluncurkan single berjudul Kisah, 12 Oktober 2024. (Dok.Songlistwinne)
Berlirik Pengalaman Pribadi, Songlistwinne Luncurkan Tembang 'Kisah'

Lirik lagu 'Kisah' dari Songlistwinne memberikan motivasi kepada para pendengar untuk melawan rasa sakit.


Cara Membuat Playlist Kolaboratif di Spotify

4 hari lalu

Spotify. REUTERS/Dado Ruvic
Cara Membuat Playlist Kolaboratif di Spotify

Spotify kini dapat mengatur playlist mana pun menjadi kolaboratif sehingga orang lain bisa menambahkan, menghapus, dan mengubah urutan track.


4 Cara Menambahkan Musik Ke Status WhatsApp dengan Mudah

10 hari lalu

Cara transfer chat Whatsapp ke HP baru. Foto: Canva
4 Cara Menambahkan Musik Ke Status WhatsApp dengan Mudah

Cara menambahkan musik ke status WA cukup mudah dilakukan. Anda bisa memanfaatkan aplikasi lain seperti video editor.


Chris Martin Ungkap Alasan Coldplay Pensiun Usai Rilis Album ke-12

11 hari lalu

Coldplay. BBC.CO.UK
Chris Martin Ungkap Alasan Coldplay Pensiun Usai Rilis Album ke-12

Coldplay memutuskan untuk berhenti memproduksi musik usai merilis album ke-12.


Tur Anggun di Prancis Jadi Konser Internasional Terbesar Artis Indonesia dalam Sejarah

17 hari lalu

Anggun saat menggelar konser di Prancis. Foto: Instagram.
Tur Anggun di Prancis Jadi Konser Internasional Terbesar Artis Indonesia dalam Sejarah

Konser Anggun Cipta Sasmi di Prancis mencatat rekor pertunjukan internasional artis Indonesia dengan penonton terbanyak dalam sejarah.


Kolabroasi GoFood dan Maliq & D'Essentials Hadirkan Kurasi Makanan Favorit hingga Remake Lagu

19 hari lalu

Head of Marketing Food & Ads Gojek, Ignatius Satrio (tengah) dan perseonel Maliq & D'Essentials saat jumpa pers kolaborasi 'Surganya' makanan, di Jakarta, 24 September 2024.. TEMPO/Yunia Pratiwi
Kolabroasi GoFood dan Maliq & D'Essentials Hadirkan Kurasi Makanan Favorit hingga Remake Lagu

Gandeng Maliq & D'Essentials, GoFood ingin jadi pionir yang berkolaborasi dengan musik


Gratis, Eksperimentasi Musik di Taman Budaya Yogyakarta Bakal Pentaskan Inspirasi Bunyi Angin

21 hari lalu

Concert Hall Taman Budaya Yogyakarta (TBY). Dok.istimewa
Gratis, Eksperimentasi Musik di Taman Budaya Yogyakarta Bakal Pentaskan Inspirasi Bunyi Angin

Melalui Eksperimentasi Seni 2024, Taman Budaya Yogyakarta berupaya kontinu memberikan kesempatan para seniman untuk melahirkan ide dan gagasan mereka.


Perjalanan Karier di Dunia Musik Suami Brooke Sansone: Charlie Puth

22 hari lalu

Potret Charlie Puth menikah dengan Brooke Sansone pada 7 September 2024. Foto: Instagram/@charlieputh
Perjalanan Karier di Dunia Musik Suami Brooke Sansone: Charlie Puth

Baru saja menikah dengan Brooke Sansone, ini profil Charlie Puth musisi sekaligus produser lagu Amerika Serikat


Institut Seni Indonesia dan Seoul National University Kolaborasi Bidang Musik

34 hari lalu

Institut Seni Indonesia dan Seoul National University sepakat berkolaborasi bidang seni, khususnya musik. Sumber: dokumen KBRI Seoul
Institut Seni Indonesia dan Seoul National University Kolaborasi Bidang Musik

Penandatanganan MoU antara ISI dan Seoul National University adalah upaya kedua institusi untuk mengembangkan potensi akademik dan kebudayaan


Profil Bernadya, Solois yang Sedang Digandrungi

38 hari lalu

Bernadya membuka We The Fest 2024 hari kedua di GBK Sport Complex, Jakarta, Sabtu, 19 Juli 2024. Bernadya membawakan sejumlah lagu andalannya diantaranya
Profil Bernadya, Solois yang Sedang Digandrungi

Penyanyi dan penulis lagu Bernadya Ribka Jayakusuma ini merintis kariernya saat menjadi peserta ajang pencarian bakat The Voice Kids Indonesia pada 2016.