Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Michelle Obama dan Perang Melawan Obesitas

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ibu Negara Amerika Serikat Michelle Obama. REUTERS/Jason Reed
Ibu Negara Amerika Serikat Michelle Obama. REUTERS/Jason Reed
Iklan

TEMPO.CO, Washington - Michelle LaVaughn Robinson Obama, yang lahir pada 17 Januari 1964 adalah pengacara yang cukup sukses sebelum menjadi istri politikus.

Setelah aktif menjadi pengacara papan atas, Ibu negara Amerika Serikat ini terpanggil untuk bergabung dengan AmeriCorps, yang membantu kaum muda Amerika dan juga mengajar di Universitas Chicago.

Hubungan erat dengan kaum muda membuat Michelle tak mengabaikan persoalan mereka, termasuk masalah obesitas yang belakangan ini menghantui Amerika.

Michelle menyemangati anak-anak Amerika untuk memerangi obesitas dengan gerakan nasional menanam dan makan sayur. Istri Presiden Amerika Serikat, Barack Obama ini juga menginvasi kantin sekolah dan mengganti menu dengan pola makan yang lebih sehat.

Mengutip majalah Travelounge edisi November 2012, Michelle memulai gerakan 'Let's Move' untuk memerangi obesitas pada anak dengan paduan olahraga ringan dan pola makan sehat sejak tiga tahun lalu. Sebagai panutan, ia juga rutin berolahraga.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dengan tubuh yang proporsional dan sehat, penampilan Michelle Obama selalu prima dan fashionable.

TRAVELOUNGE | RINI K

Berita terpopuler lainnya:
Sungha Jung Akan Main Ukulele di Konser Malam Ini

Sungha Jung, Gitaris Asal Korea yang Mempesona

Pembuat Film Dokumenter ASEAN Berkumpul di Ubud

Paduan Suara Undip Juara di Ajang Internasional

Konser Sungha Jung, Sederhana Nan Mengena

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Selebritas yang akan Hadiri Penobatan Raja Charles III hingga Tolak Undangan Kerajaan

3 Mei 2023

Raja Inggris Charles III berbicara selama Dewan Aksesi di Istana St James, di mana ia secara resmi menyatakan raja baru Inggris, setelah kematian Ratu Elizabeth II, di London, Inggris 10 September 2022. Raja Charles III secara resmi akan dinobatkan sebagai pengganti Ratu Elizabeth III. Victoria Jones/Pool via REUTERS
Selebritas yang akan Hadiri Penobatan Raja Charles III hingga Tolak Undangan Kerajaan

Banyak selebritas yang akan hadir dalam acara penobatan Raja Charles III, namun tidak sedikit juga yang dikabarkan menolak undangan kerajaan tersebut.


Crop Top yang Tetap Digandrungi: Awal dan Perkembangannya

9 Juli 2022

Penyanyi Kim Petras berpose di karpet merah MTV EMA, di Budapest, Hongaria, Ahad, 14 November 2021. Kim mengenakan gaun tartan kuning dipadukan dengan jaket crop top. REUTERS/Marton Monus
Crop Top yang Tetap Digandrungi: Awal dan Perkembangannya

Gaya crop top sudah dikenal sejak lama. Terlebih lagi, pengaruh selebritas membawa crop top ke puncak kepopulran dan diterima masyarakat.


Nyaris 3.000 Jejak Nama Selebritas Dunia di Hollywood Walk of Fame

18 April 2022

Para penggemar menaru bunga di bintang Hollywood Walk of Fame milik Michael Jackson saat memperingati 10 tahun kematiannya di Los Angeles, California, 26 Juni 2019. REUTERS/Mike Blake
Nyaris 3.000 Jejak Nama Selebritas Dunia di Hollywood Walk of Fame

Berikut sejarah pendirian Hollywood Walk of Fame. Sampai saat ini hampir 3.000 nama menghiasi jalan paling ternama di Hollywood ini.


Virgin Galactic Jual Tiket ke Luar Angkasa Rp 3,6 Miliar, Seleb Dunia juga Minat

13 Juli 2021

Pesawat roket penumpang Virgin Galactic VSS Unity, membawa Richard Branson dan kru, memulai penerbangan ke tepi ruang angkasa di atas Spaceport America dekat Truth or Consequences, New Mexico, AS 11 Juli 2021. Pesawat memberi kesempatan penumpangnya menikmati pemandangan luar angkasa sebelum meluncur mendarat kembali di Spaceport America. Virgin Galactic/Handout via REUTERS.
Virgin Galactic Jual Tiket ke Luar Angkasa Rp 3,6 Miliar, Seleb Dunia juga Minat

Meski baru akan resmi menjual tiket pada 2022, sebanyak 600 orang telah mendaftar ikut wisata bersama Virgin Galactic.


Perolehan Suara Joe Biden Lewati Rekor Obama

5 November 2020

Mantan Presiden AS Barack Obama berkampanye untuk calon presiden dari Partai Demokrat Joe Biden di Philadelphia, Pennsylvania, AS, Rabu, 21 Oktober 2020. Biden merupakan mantan Wakil Presiden di masa kepresidenan Obama. REUTERS/Kevin Lamarque
Perolehan Suara Joe Biden Lewati Rekor Obama

Meski penghitungan suara Pemilu AS masih berlangsung, Joe Biden telah mengantongi lebih dari 70 juta suara.


Donald Trump Tolak Saran Obama Soal Rasisme dan Keikusertaan Pemilu

6 Agustus 2020

Presiden AS Donald Trump berbicara selama konferensi pers di Rose Garden di Gedung Putih di Washington, AS, 14 Juli 2020. [REUTERS / Jonathan Ernst]
Donald Trump Tolak Saran Obama Soal Rasisme dan Keikusertaan Pemilu

Presiden AS Donald Trump menolak saran mantan Presiden Barack Obama untuk meningkatkan keikutsertaan warga di Pilpres Amerika.


Remaja Inggris Peretas Akun Twitter Tokoh Dunia Bobol Rp 1,45 Miliar

3 Agustus 2020

Mason Sheppard, remaja Inggris yang meretas akun Twitter dan membobol ribuan dollar dengan bisnis bitcoin tipuan terancam diekstradisi ke AS. [CNN]
Remaja Inggris Peretas Akun Twitter Tokoh Dunia Bobol Rp 1,45 Miliar

Mason Sheppard, remaja Inggris yang dituduh peretas akun Twitter tokoh dunia telah membobol dana mereka sebesar Rp 1,45 miliar


Kisah Gli, Kucing Penghuni Hagia Sophia 16 Tahun

25 Juli 2020

Kisah Gli, Kucing Penghuni Hagia Sophia 16 Tahun

Gli, kucing penghuni Hagia Sophia lebih dari 16 tahun menjadi sorotan setelah bangunan warisan kerajaan Bizantium itu berubah status menjadi masjid.


Chris Evans - Lily James Kepergok Nginap Bareng di Hotel

8 Juli 2020

Aktris cantik Lily James berpose saat menghadiri penayangan perdana film terbarunya,
Chris Evans - Lily James Kepergok Nginap Bareng di Hotel

Chris Evans tertangkap kamera menginap bersama pemeran Cinderella, Lily James, di sebuah hotel di London, Inggris. Resmi pacaran?


Obama Kutuk Kekerasan Terhadap Pendemo Kematian George Floyd

2 Juni 2020

Mantan Presiden AS Barack Obama berbicara selama acara Obama Foundation di Kuala Lumpur, Malaysia, 13 Desember 2019. [REUTERS / Lim Huey Teng / File Foto]
Obama Kutuk Kekerasan Terhadap Pendemo Kematian George Floyd

Mantan Presiden AS Barack Obama mengecam penggunaan kekerasan berlebihan terhadap protes damai kematian George Floyd.