Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tom Holland Hiatus dari Dunia Akting, Merasa Tertekan Setelah Syuting The Crowded Room

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Tom Holland. Instagram/@tomholland2013
Tom Holland. Instagram/@tomholland2013
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aktor pemeran karakter Spiderman, Tom Holland, akan hiatus dari dunia akting selama satu tahun ke depan. Mengutip dari Variety dan PinkVilla, Tom Holland mengakui bahwa Ia merasa tertekan dengan peran ganda yang dilakukan dalam serial The Crowded Room.

Melalui wawancara berbasis video yang dilakukan bersama dengan platform media Extra, Tom Holland mengatakan bahwa Ia baru saja menyelesaikan produksi The Crowded RoomPada produksi The Crowded Room, aktor yang memulai kariernya sejak cilik tersebut mengambil dua peran, yaitu sebagai produser dan aktor.

"Di atas itu semu, menjadi produser, menghadapi masalah tiap harinya yang selalu saja datang di set film apa pun, memberikan tekanan di level yang tinggi," katanya. 

Tom Holland Tertekan karena Karakternya di The Crowded Room Punya Gangguan Kesehatan Mental

Tom Holland mengakui bahwa dirinya terbiasa dengan kerja keras dan selalu berusaha untuk bekerja semaksimal mungkin. Namun, memainkan peran Danny Sullivan di The Crowded Room, yang memiliki gangguan kesehatan mental membuatnya semakin tertekan.

"Aku hidup dengan pemikiran bahwa bekerja keras adalah bekerja baik. Tapi lagi-lagi, film ini menghancurkan (pemikiran) aku. Memang ada waktunya ketika aku membutuhkan waktu istirahat dan mengilang dan pergi ke Mexico selama seminggu lalu memiliki waktu untuk ke pantai dan berbaring," katanya.

Tom Holland dalam serial The Crowded Room. Instagram/@tomholland2013

Kekasih dari Zendaya ini turut mengakui bahwa The Crowded Room merupakan salah satu karya terberat baginya. "Sekarang aku akan mengambil cuti selama satu tahun, dan itu adalah hasil dari bertapa sulitnya film ini. Aku bersemangat untuk melihat bagaimana hasil akhirnya. Aku merasa kerja keras tidak akan mengkhianati hasil," kata Holland.

The Crowded Room Penuh Emosi dan Dari Kisah Nyata

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada kesempatan yang sama, Tom Holland menyampaikan bahwa The Crowded Room memiliki spektrum emosi yang sangat luas yang tidak pernah dirasakan dari proyek-proyek sebelumnya. "Kami menggali sejumlah emosi yang tentunya tidak pernah aku alami sebelumnya," tuturnya.

Sementara itu, The Crowded Room merupakan produksi terbaru Apple TV+ yang memiliki genre kriminal thriller. Serial ini menceritakan soal Danny Sullivan yang dipenjara pada musim panas 1979 karena keterlibatannya dalam insiden penembakan di Rockefeller Center. Cerita ini berasal dari kisah kriminal dunia nyata dri Billy Milligan yang didiagnosa dengan gangguan identitas disosiatif.

GABRIELLA AMANDA | VARIETY | PINKVILLA

Pilihan Editor: 15 Fakta Tom Holland, Penggemar The Rock hingga Penyakit Disleksia

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Premier Fim Dune: Part Two di Korea, Zendaya dan Timothe Chalamet Kompak Pakai Jumpsuit

35 hari lalu

Zendaya dan Timothee Chalamet saat  mempromosikan fim Dune: Part Two di  Korea Selatan, Rabu 21 Februari 2024. Instagram.com/@dunemovie
Premier Fim Dune: Part Two di Korea, Zendaya dan Timothe Chalamet Kompak Pakai Jumpsuit

Jelang penanyangan film Dune: Part Two, Zendaya dan TImothee Chalamet melakukan promosi di berbagai negara, salah satunya Korea Selatan


Deretan Film yang Dibintangi Sydney Sweeney

38 hari lalu

Sydney Sweeney. Foto: Instagram/@sydney_sweeney
Deretan Film yang Dibintangi Sydney Sweeney

Selain Madame Web dan Euphoria, Sydney Sweeney membintangi banyak film. Apa saja?


Profil Sydney Sweeney, Pemeran dalam Madame Web

42 hari lalu

Sydney Sweeney. Foto: Instagram/@sydney_sweeney
Profil Sydney Sweeney, Pemeran dalam Madame Web

Sydney Sweeney memerankan Julia Carpenter, salah satu dari tiga remaja


Tom Holland akan Main Teater Romeo and Juliet sebagai Pemeran Utama

51 hari lalu

Tom Holland memerankan karakter Romeo dalam pementasan teater Romeo and Juliet karya sutradara Jamie Lloyd produksi West End. Foto: Instagram/@tomholland2013
Tom Holland akan Main Teater Romeo and Juliet sebagai Pemeran Utama

Tom Holland akan memerankan karakter Romeo dalam pementasan Romeo and Juliet produksi West End, karya sutradara Jamie Lloyd.


Alasan Netflix Belum Memakai Apple Vision Pro untuk Tontonan Streaming

58 hari lalu

Logo Netflix. Sumber: Reuters UK
Alasan Netflix Belum Memakai Apple Vision Pro untuk Tontonan Streaming

Netflix belum melihat peluang keuntungan dari perangkat Apple Vision Pro. Netflix dan Apple masih membahas celah kerjasama untuk layanan lainnya.


Dikabarkan Putus dengan Zendaya, Ini Jawaban Tom Holland

13 Januari 2024

Zendaya bersama Tom Holland berpose saat menghadiri pemutaran perdana film Spider-Man: No Way Home di Los Angeles, California, 13 Desember 2021. REUTERS/Mario Anzuoni
Dikabarkan Putus dengan Zendaya, Ini Jawaban Tom Holland

Usai dirumorkan putus, Tom Holland mengaku bahwa kabar tersebut tidak benar.


Awal Tahun Zendaya Unfollow Semua Orang Termasuk Tom Holland

5 Januari 2024

Zendaya. Instagram Story/@zendaya
Awal Tahun Zendaya Unfollow Semua Orang Termasuk Tom Holland

Zendaya termasuk selebritas yang terbuka dengan caranya menggunakan media sosial


Pencuri ala Spiderman Keluar Masuk Penjara Sejak 2011, Mencuri untuk Beli Sabu dan Hidup Sehari-hari

6 Oktober 2023

Pencurian di rumah tinggal di Tambora, Jakarta Barat, yang terekam kamera CCTV pada dinihari, 30 September 2023. Polisi berhasil meringkus pelaku dan mengungkap kalau pelaku masuk lewat lantai 4 rumah itu. Dok Polsek Tambora
Pencuri ala Spiderman Keluar Masuk Penjara Sejak 2011, Mencuri untuk Beli Sabu dan Hidup Sehari-hari

Lana si pencuri ala Spiderman di Tambora Jakarta Barat tercatat masuk penjara 2011. Setelah itu ia keluar-masuk bui.


Pencurian bak Spiderman Gondol Harta Senilai Rp 200 Juta, Pelaku Residivis

4 Oktober 2023

Pencurian di rumah tinggal di Tambora, Jakarta Barat, yang terekam kamera CCTV pada dinihari, 30 September 2023. Polisi berhasil meringkus pelaku dan mengungkap kalau pelaku masuk lewat lantai 4 rumah itu. Dok Polsek Tambora
Pencurian bak Spiderman Gondol Harta Senilai Rp 200 Juta, Pelaku Residivis

Pencurian diawali dengan pelaku panjat tembok dan lewati 4 rumah. Mengendap leluasa di antara penghuni rumah yang sedang tidur.


Spider-Man: Lotus jadi Kontroversi karena Masa Lalu Sutradara dan Bintang Utama

14 Agustus 2023

Spider-Man: Lotus (imdb)
Spider-Man: Lotus jadi Kontroversi karena Masa Lalu Sutradara dan Bintang Utama

Pertama kali diumumkan pada Agustus 2021, Spider-Man: Lotus adalah film gagasan penggemar, diproduksi sebagai proyek nirlaba.