Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

The Little Mermaid Rajai Box Office, Tembus Rp 1,7 Triliun di Akhir Pekan Pertama

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Poster film live action The Little Mermaid. Dok. Disney
Poster film live action The Little Mermaid. Dok. Disney
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Film live action The Little Mermaid menduduki peringkat pertama box office Amerika Utara setelah rilis di bioskop beberapa hari lalu. The Little Mermaid memperoleh pendapatan kotor 96 juta dolar AS atau sekitar Rp 1,43 triliun selama periode Jumat, 26 Mei 2023 hingga Minggu, 28 Mei 2023.

Jika digabungkan sejak Kamis, 25 Mei 2023, The Little Mermaid mengumpulkan pendapatan 118 juta dolar AS atau Rp 1,76 triliun. Di box office luar Amerika Utara, film yang dibintangi Halle Bailey sebagai Ariel ini meraup 68,3 juta dolar AS atau Rp 1,02 triliun dari 51 pasar termasuk Prancis hingga Italia.

Penonton The Little Mermaid Didominasi Perempuan

Menurut laporan Variety, Minggu, 28 Mei 2023 waktu setempat, secara keseluruhan penonton The Little Mermaid didominasi oleh perempuan di bioskop Amerika Serikat, dengan 68 persen menyumbang total penjualan tiket akhir pekan. Di sisi lain, anggaran yang dikeluarkan untuk produksi film The Little Mermaid adalah 250 juta dolar AS atau sekitar Rp 3,74 triliun.

The Little Mermaid Unggul dari Fast X dan Guardians of the Galaxy Vol. 3

Film Fast X menempati peringkat kedua box office dengan menambahkan pendapatan lagi sebesar 23 juta dolar AS atau sekitar Rp 344 miliar pada Jumat hingga Minggu. Angsuran ke-10 dari warabala Fast and Furious total menghasilkan 113,6 juta dolar AS atau Rp 1,70 triliun di box office Amerika sejak debutnya. Di pasar luar Amerika, penerimaan film ini cukup mengesankan dengan total 339 juta dolar AS atau Rp 5,97 triliun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara, Guardians of the Galaxy Vol. 3 menempati posisi ketiga box office dengan 20 juta dolar AS atau Rp 299,7 miliar pada periode yang sama sehingga totalnya menjadi 300 juta dolar AS atau Rp 4,49 triliun di box office Amerika.

Posisi keempat dan kelima box office ditempati oleh The Super Mario Bros. Movie dan The Machine. Kedua film tersebut menambahkan lagi pendapatan kotor di box office Amerika pada periode yang sama masing-masing 6,3 juta dolar AS dan 4,9 juta dolar AS.

Pilihan Editor: Sinopsis Film The Little Mermaid, Live Action Terbaru Disney

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


The Expendables 4 Diperkirakan akan Rugi Besar di Box Office

7 hari lalu

The Expendables 4. Foto: Instagram/@expendables
The Expendables 4 Diperkirakan akan Rugi Besar di Box Office

The Expendables 4 hanya meraup Rp 128 miliar di pekan perdana penayangannya di bioskop, masih jauh dari biaya produksi yang mencapai Rp 1,5 triliun.


Film Sleep Raih Rekor di Puncak Box Office Setelah 12 Hari Tayang di Bioskop, Ini Sinopsisnya

15 hari lalu

Film Sleep dibintangi Jung Yu Mi dan Lee Sun Kyun. (Instagram/@lotteent.movie)
Film Sleep Raih Rekor di Puncak Box Office Setelah 12 Hari Tayang di Bioskop, Ini Sinopsisnya

Film Sleep menghadirkan Jung Yu Mi dan Lee Sun Kyun yang rumah tangganya terganggu karena sang suami mengalami gangguan tidur misterius.


Ulang Tahun Mendiang Paul Walker ke-50, Putrinya: Merindukanmu Setiap Hari

21 hari lalu

Aktor Paul Walker meninggal dunia dalam sebuah kecelakaan mobil di Santa Clarita, California, Amerika Serikat, Sabtu (30/11). Walker berusia 40 tahun. REUTERS/Filipe Carvalho
Ulang Tahun Mendiang Paul Walker ke-50, Putrinya: Merindukanmu Setiap Hari

Meadow Walker mengenang mendiang ayahnya, Paul Walker yang hari ini merayakan ulang tahun ke-50.


The Nun 2 Rajai Box Office dengan Pendapatan Rp 500 Miliar di Pekan Pertama

22 hari lalu

Film The Nun 2. Dok. Warner Bros.
The Nun 2 Rajai Box Office dengan Pendapatan Rp 500 Miliar di Pekan Pertama

Belum sepekan tayang di bioskop, The Nun 2 langsung melejit ke posisi pertama box office, melampaui The Equalizer 3.


6 Animasi Menjadi Film Live Action, Termasuk One Piece

29 hari lalu

Serial live action One Piece. Dok. Netflix
6 Animasi Menjadi Film Live Action, Termasuk One Piece

Belakangan ini, banyak animasi yang digarap ulang untuk dijadikan film live action. Termasuk the Little Mermaid dan One Piece.


Blue Beetle Geser Barbie Setelah Kuasai Puncak Box Office Selama 4 Minggu

43 hari lalu

Film Blue Beetle. IMDB
Blue Beetle Geser Barbie Setelah Kuasai Puncak Box Office Selama 4 Minggu

Setelah beberapa hari tayang, film Blue Beetle akhirnya membuat Barbie turun peringkat di box office Amerika Serikat dan Kanada.


Oppenheimer Jadi Film Terlaris ke-4 Tahun 2023, Raup Rp 11 Triliun

43 hari lalu

Poster film Oppenheimer. Dok. Universal Pictures
Oppenheimer Jadi Film Terlaris ke-4 Tahun 2023, Raup Rp 11 Triliun


Bayaran dan Bonus Margot Robbie untuk Film Barbie Tembus Rp 767 Miliar

49 hari lalu

Margot Robbie berpose saat menghadiri pemutaran perdana Eropa film Barbie di London, 13 Juli 2023. Margot Robbie berpakaian seperti Barbie Enchanted Evening 1960 untuk pemutaran perdana di London. REUTERS/Maja Smiejkowska
Bayaran dan Bonus Margot Robbie untuk Film Barbie Tembus Rp 767 Miliar

Selain jadi pemain, Margot Robbie juga sebagai salah satu produser film Barbie yang sudah meraup lebih dari Rp 15 triliun.


Film Barbie Lampaui Rp 15 Triliun di Box Office Global, Lebih Cepat dari Harry Potter

57 hari lalu

Margot Robbie dalam film Barbie. Foto: Instagram/@barbiethemovie
Film Barbie Lampaui Rp 15 Triliun di Box Office Global, Lebih Cepat dari Harry Potter

Barbie juga menjadi film kedua sepanjang 2023 yang mencapai penjualan 1 milliar dolar atau Rp 15 triliun kurang dari tiga minggu.


Guardians of the Galaxy Vol. 3 Sudah Tayang di Disney+ Hotstar

4 Agustus 2023

Guardians of the Galaxy Vol. 3. Dok. Disney+ Hotstar.
Guardians of the Galaxy Vol. 3 Sudah Tayang di Disney+ Hotstar

Selama penayangan film Guardians of the Galaxy Vol. 3 di bioskop, banyak sekali aspek-aspek yang menjadi favorit para penggemar.