Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ant-Man and The Wasp: Quantumania Sudah Tayang di Disney+ Hotstar

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Ant-Man and the Wasp: Quantumania. Foto: Instagram/@marvelstudios
Ant-Man and the Wasp: Quantumania. Foto: Instagram/@marvelstudios
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Film pembuka fase lima Marvel Cinematic Universe, Ant-Man and The Wasp: Quantumania telah hadir dan bisa kembali dinikmati para penggemar di Disney+ Hotstar. Film ini bercerita tentang Pasangan super hero Scott Lang (Paul Rudd) dan Hope Van Dyne (Evangeline Lilly) yang kembali melanjutkan petualangan mereka sebagai Ant-Man and The Wasp.

Bersama dengan orang tua Hope, Hank Pym (Michael Douglas) dan Janet Van Dyne (Michelle Pfeiffer), serta putri Scott, Cassie, mereka menjelajahi Quantum Realm, berinteraksi dengan makhluk-makhluk aneh dan memulai petualangan yang akan mendorong mereka melampaui batas pikiran mereka. Jonathan Majors juga bergabung dengan petualangan ini sebagai Kang.

Unsur Keluarga Kental di Ant-Man and The Wasp: Quantumania

Selama penayangan Ant-Man and The Wasp: Quantumania di layar lebar, banyak sekali elemen yang mencuri perhatian para penggemar; seperti hubungan Scott dan Cassie yang sedang beranjak dewasa, dan juga dunia Quantum Realm yang belum pernah diungkap sebelumnya. Menurut sutradara Peyton Reed, setiap film Ant-Man selalu memiliki unsur keluarga yang sangat kental. Namun dalam Ant-Man and The Wasp: Quantumania hubungan keluarga semakin diperdalam dan menjadi semakin rumit dikarenakan suasana yang berbeda, yaitu Quantum Realm yang ternyata menyimpan banyak sekali ancaman bagi mereka.

Quantum Realm yang sebelumnya sudah pernah diperkenalkan dalam film Ant-Man (2015), akhirnya dieksplorasi dan dijelaskan lebih lanjut lagi dalam film ini. Suasananya yang berbeda dan makhluk-makhluk Quantum Realm yang unik, mendorong para pembuat film untuk menciptakan dunia yang terasa realistis, seakan Quantum Realm memang tersembunyi diantara dunia yang sebenarnya.

Teknologi yang Digunakan dalam Ant-Man and The Wasp: Quantumania

Sutradara Peyton Reed dan Desainer Produksi Will Htay banyak sekali mengambil inspirasi dari komik-komik tahun 1960-an sampai 1980-an dalam menciptakan dunia ini. Selain itu para pembuat film juga menggunakan teknologi special effects terbaru yang bernama StageCraft LED Volume. Dengan teknologi yang menggunakan panel LED 360 derajat, gambar yang dihasilkan menjadi fotorealistiki dan memiliki transisi yang sangat halus. Salah satu adegan yang diambil menggunakan StageCraft LED Volume adalah momen di mana pesawat Kang jatuh ke Quantum Realm agar lingkungan dan suasana luar angkasa yang diciptakan lebih realistis dan berkelanjutan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain mengeksplorasi dunia yang baru, Ant-Man and The Wasp: Quantumania juga memperkenalkan ancaman baru dalam Phase 5 Marvel Cinematic Universe, yaitu Kang The Conqueror. Muncul pertama kali di dalam MCU sebagai He Who Remains di serial Loki, versi terbaru Kang The Conqueror hadir di Ant-Man and The Wasp: Quantumania sebagai musuh terbesar yang akan mengubah MCU kedepannya. Kang The Conqueror memiliki pemahaman yang unik tentang waktu, yang akan ia gunakan untuk menaklukkan dunia selain Quantum Realm.

Pilihan Editor: 6 Fakta Menarik Film Ant-Man and The Wasp: Quantumania

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


3 Serba-serbi Drama Han River Police

7 hari lalu

Poster drama Korea, Han River Police. Foto: Asianwiki.
3 Serba-serbi Drama Han River Police

Han River Police drama Korea atau drakor terbaru Disney+ Hotstar sejak 13 September 2023


14 Rekomendasi Film dan Serial yang Tayang di Disney+ Hotstar September 2023

9 hari lalu

Elemental: Forces of Nature. Dok. Disney
14 Rekomendasi Film dan Serial yang Tayang di Disney+ Hotstar September 2023

Daftar film dan serial berbagai genre tayang di Disney+ Hotstar pada September 2023.


Profil Alba Baptista, Aktris Portugal yang Kini Jadi Istri Chris Evans

11 hari lalu

Alba Baptista dan Chris Evans. Instagram
Profil Alba Baptista, Aktris Portugal yang Kini Jadi Istri Chris Evans

Alba Baptista menjadi istri Chris Evan dan telah melangsungkan pernikahan pada 9 September 2023.


Sinopsis Han River Police, Terinspirasi dari Kisah Nyata Sang Sutradara

11 hari lalu

Poster drama Korea, Han River Police. Foto: Asianwiki.
Sinopsis Han River Police, Terinspirasi dari Kisah Nyata Sang Sutradara

Han River Police mengangkat garis besar cerita tentang kehidupan pekerjaan dari polisi yang berjaga di sekitar Sungai Han


Sinopsis Anime Phoenix: Eden17, Petualangan Luar Angkasa dengan Realita yang Kejam

16 hari lalu

Phoenix: Eden17. Dok. Disney+ Hotstar
Sinopsis Anime Phoenix: Eden17, Petualangan Luar Angkasa dengan Realita yang Kejam

Phoenix: Eden17 tayang perdana 13 September 2023, diadaptasi dari karya legendaris dari Osamu Tezuka yang dikenal sebagai God of Manga.


6 Daftar Serial Terbaru yang akan Tayang di Disney+ Hotstar Setelah Moving

17 hari lalu

Ji Chang Wook dan Wi Ha Joon dalam drama Korea The Worst of Evil. Dok. Disney+ Hotstar
6 Daftar Serial Terbaru yang akan Tayang di Disney+ Hotstar Setelah Moving

Setelah Moving, Disney+ Hotstar menambah banyak koleksi serial terbaru dan terfavorit yang akan segera tayang.


Moving: Mengenal 5 Pemeran Drakor Itu

31 hari lalu

Jo In Sung dan Han Hyo Joo dalam drama Moving. Dok. Disney+ Hotstar
Moving: Mengenal 5 Pemeran Drakor Itu

Drama Korea Moving diadaptasi dari webtoon dengan judul yang sama


Pesan Pemain hingga Kreator sebelum Nonton Star Wars: Ahsoka

35 hari lalu

Ahsoka Tano dalam serial Star Wars: Ahsoka yang diperankan oleh Rosario Dawson. Dok. Disney+ Hotstar
Pesan Pemain hingga Kreator sebelum Nonton Star Wars: Ahsoka

Showrunner dan kreator mengungkapkan tema besar dalam serial Star Wars: Ahsoka, penonton tidak perlu khawatir jika belum familiar dengan Ahsoka.


Sinopsis The First Responders Season 2, Perjuangan Detektif, Pemadam Kebakaran, dan Paramedis

36 hari lalu

The First Responders. Foto: Wikipedia.
Sinopsis The First Responders Season 2, Perjuangan Detektif, Pemadam Kebakaran, dan Paramedis

Sinopsis The First Responders Season 2 tentang detektif, pemadam kebakaran, dan paramedis yang bekerja sama untuk menyelamatkan kota.


Ini Sinopsis Ahsoka, Mini Seri Disney+ Hotstar yang Tayang Perdana Hari Ini

37 hari lalu

Ahsoka. Dok. Disney+ Hotstar
Ini Sinopsis Ahsoka, Mini Seri Disney+ Hotstar yang Tayang Perdana Hari Ini

Dalam mini seri Disney+ Hotstar ini, Ahsoka berlatar lima tahun setelah Return of the Jedi dan setelah The Mandalorian Season 2.