Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Fakta Menarik tentang NCT Dream

image-gnews
NCT Dream gelar konser The Dream Show 2: In a Dream di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD pada 4-6 Maret 2023. Foto: Instagram/@dyandraglobal
NCT Dream gelar konser The Dream Show 2: In a Dream di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD pada 4-6 Maret 2023. Foto: Instagram/@dyandraglobal
Iklan

TEMPO.CO, JakartaNCT Dream konser The Dream Show 2: In A Dream, di Indonesia Convention Exhibition atau ICE BSD, Tangerang pada 4 Maret hingga 6 Maret 2023. NCT Dream datang dengan formasi lengkap, yaitu Mark, Jeno, Jaemin, Haechan, Renjun, Chenle, dan Jisung.

Mengutip Fandom, NCT Dream memulai debut resmi pada 25 Agustus 2016. Itu setelah merilis single Chewing Gum. Grup ini memiliki konsep yang ceria dan enerjik. Lagu mereka banyak bercerita tentang masa remaja, persahabatan, dan cinta.

Fakta unik tentang NCT Dream

1. Mulanya subunit

Mengutip KProfiles, NCT Dream mulanya dibuat sebagai subunit yang terdiri atas anggota di bawah usia 20 tahun. Pada 2020, SM Entertainment mengumumkan, anggota tetap akan terus berubah sesuai dengan usia maksimal 23 tahun.

Chenle anggota termuda di NCT Dream, lahir pada 22 November 2001. Mark anggota tertua, lahir pada 2 Agustus 1999.

2. Dear Dream

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

NCT Dream merilis lagu Dear Dream pada 2017. Lagu itu ditulis dan diproduksi oleh Mark, Jeno, dan Renjun. Lagu pertama yang ditulis dan diproduksi oleh anggota NCT Dream.

3. Penghargaan

NCT Dream  telah memenangi beberapa penghargaan musik, termasuk Best New Male Artist di Mnet Asian Music Awards 2016 dan Rookie of the Year di Seoul Music Awards 2017.  Pada 2020, NCT Dream merilis album studio pertama, Reload.

4. Aggota NCT Dream

Jaemin sebagai lead dancer dan lead vocalist dari NCT Dream. Ia juga terkenal sebagai penari yang berbakat. Mark anggota yang pernah keluar dari NCT Dream pada 2018, karena usianya sudah melebihi batas maksimal untuk bergabung di grup,. Pada 14 April 2020, diumumkan Mark dibawa kembali setelah perilisan Reload.

5. Bagian dari SM Rookies

Mengutip KPopping, semua anggota NCT, kecuali Renjun dan Chenle sebelumnya bagian dari SM Rookies, grup pradebut dari trainee SM Entertainment. Renjun satu-satunya anggota NCT Dream yang bukan warga negara Korea Selatan. Ia dari Cina. Sedangkan Haechan, dia merupakan anggota NCT 127, subunit lain dari NCT. Dia satu-satunya anggota yang aktif di dua subunit sekaligus.

Pilihan Editor: Mula NCT Dream Terbentuk, Bagaimana Inisiatif Awal SM Entertainment?

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Apa Itu Penyakit Pneumotoraks yang Diderita Winter Aespa?

3 hari lalu

Winter Aespa. Instagram
Apa Itu Penyakit Pneumotoraks yang Diderita Winter Aespa?

SM Entertainment secara resmi mengkonfirmasi laporan bahwa Winter Aespa telah menjalani operasi untuk pneumotoraks. Penyakit apa itu?


Penyebab Pneumothorax yang Dialami Winter aespa

4 hari lalu

Winter Aespa. Foto: Kpop Wiki
Penyebab Pneumothorax yang Dialami Winter aespa

Winter aespa menjalani masa pemulihan untuk penyakit pneumothorax, apa saja penyebab dan gejalanya?


Selain Doyoung, Ini Anggota NCT yang sambil Berkarier Solo

12 hari lalu

NCT Dream. Foto: Instagram/@nct_dream
Selain Doyoung, Ini Anggota NCT yang sambil Berkarier Solo

SM Entertainment telah mengumumkan bahwa anggota NCT, Doyoung, akan merilis album solo pertamanya


Fakta Menarik NCT Dream The Movie: In a Dream yang Sudah Tayang di Vidio

12 hari lalu

NCT Dream gelar konser The Dream Show 2: In a Dream di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD pada 4-6 Maret 2023. Foto: Instagram/@dyandraglobal
Fakta Menarik NCT Dream The Movie: In a Dream yang Sudah Tayang di Vidio

Film dokumenter NCT Dream The Movie: In a Dream tayang mulai 5 April 2024 di Vidio dengan durasi 3,5 jam.


Lee Jae Wook Putus dengan Karina aespa karena Ingin Fokus Syuting

15 hari lalu

Lee Jae Wook dan Karina aespa. (Foto: Instagram)
Lee Jae Wook Putus dengan Karina aespa karena Ingin Fokus Syuting

Agensi mengungkapkan Lee Jae Wook putus dengan Karina aespa supaya sang aktor bisa fokus syuting.


Taemin SHINee Gabung Big Planet Made Entertainment Usai Keluar dari SM Entertainment

16 hari lalu

Taemin SHINee. Foto: Instagram/@bpm_ent_official
Taemin SHINee Gabung Big Planet Made Entertainment Usai Keluar dari SM Entertainment

Taemin SHINee menandatangani kontrak eksklusif dengan Big Planet Made Entertainment, agensi barunya setelah 16 tahun bersama SM Entertainment.


Serba-Serbi Film Konser Aespa, Tayang April 2024

19 hari lalu

Grup idola K-pop, aespa. Foto: Instagram/@aespa_official
Serba-Serbi Film Konser Aespa, Tayang April 2024

Aespa akan merilis film konser berjudul Aespa: World Tour in Cinemas pada April 2024


Harga Tiket dan Benefit Konser NCT Dream di GBK, Presale Mulai 4 April 2024

20 hari lalu

NCT Dream. Foto: Instagram/@nct_dream
Harga Tiket dan Benefit Konser NCT Dream di GBK, Presale Mulai 4 April 2024

Penjualan tiket konser NCT Dream di GBK akan terbagi menjadi dua periode, Presale dan General Sale. Harganya mulai dari 1 jutaan.


Rilis Album DREAM( )SCAPE, NCT Dream Ingin Jadi Sumber Kekuatan dan Harapan

23 hari lalu

NCT Dream. Foto: Instagram/@nct_dream
Rilis Album DREAM( )SCAPE, NCT Dream Ingin Jadi Sumber Kekuatan dan Harapan

NCT Dream comeback dengan mini album DREAM( )SCAPE dengan Smoothie sebagai lagu utamanya.


Daftar Film dan Drama Korea Terbaru di Vidio, Ada NCT Dream The Movie: In a Dream

30 hari lalu

NCT Dream gelar konser The Dream Show 2: In a Dream di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD pada 4-6 Maret 2023. Foto: Instagram/@dyandraglobal
Daftar Film dan Drama Korea Terbaru di Vidio, Ada NCT Dream The Movie: In a Dream

Sederet drama Korea hingga film dokumenter NCT Dream akan tayang di Vidio.