Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini Biaya Paket Langganan Disney+ Hotstar untuk Streaming Film

Reporter

image-gnews
Logo Disney+ Hotstar.
Logo Disney+ Hotstar.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Disney+ Hotstar menjadi salah satu aplikasi streaming yang memudahkan Anda menonton serial film, drama, dan sejenisnya. Anda bisa menonton berbagai film seru dan menarik dari penjuru dunia. 

Layanan Disney+ Hotstar juga menawarkan biaya langganan yang cukup terjangkau, serta bebas dari iklan sehingga Anda juga bisa menikmati film tanpa gangguan. Selain itu, aplikasi Disney+ Hotstar ini juga ada di semua platform digital seperti android, android TV, IOS, Apple Tv, website, dan juga Chromecast. Sehingga Anda bisa mengaksesnya dengan mudah.

Lantas, berapa biaya untuk berlangganan paket Disney+ Hotstar? Simak ulasannya berikut!

Apa itu Disney+ Hotstar ?

Disney+ Hotstar merupakan sebuah layanan streaming yang menayangkan berbagai jenis film-film mancanegara dan juga lokal terbesar. Layanan ini juga menayangkan film Hollywood blockbuster dan juga film-film peraih penghargaan dari Disney, National Geographic, Pixar Star Wars, Marvel hingga film-film Indonesia lokal yang lainnya. Selain itu, Disney Hotstar juga menyediakan film-film dari berbagai genre, baik film pendek, dokumenter, dan juga serial seperti Frozen 2.

Aplikasi tersebut juga menyediakan berbagai fitur yang bisa Anda nikmati, seperti:

1. Anda dapat menonton menggunakan dua layar sekaligus, baik di ponsel, Smart TV,  hingga desktop.

2. Film yang ada di layanan streaming tersebut juga bisa diunduh, jadi Anda bisa menonton saat sedang dalam perjalanan.

3. Kemudian layanan ini juga bebas iklan, sehingga Anda bisa menonton film dengan tenang tanpa adanya gangguan iklan.

Biaya Langganan Paket Disney+Hotstar 

Berdasarkan laman Disney Hotstar, biaya berlangganan untuk mengaktifkan layanan streaming ini memiliki dua paket langganan. Adapun fitur pada kedua paket tersebut sama, hanya harganya saja yang berbeda. Biaya langganannya yaitu:

1. Paket pertama adalah paket langganan bulanan, harganya RP 39.000/bulan dan sudah termasuk PPN.
Untuk paket kedua, yaitu paket langganan tahunan, harganya Rp 199.000 (hanya Rp 16.584 per bulannya) dan sudah termasuk biaya PPN.

2. Paket langganan tersebut akan dimulai sejak hari pembayaran diterima, dan berakhir atau bisa juga diperbarui setiap satu bulan atau satu tahun setelahnya sesuai dengan pilihan paket Anda. Pembayaran biaya langganan sendiri, hanya tersedia untuk pembayaran dengan kartu kredit, dan juga Apple iTunes atau tagihan App Store.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jika Anda ingin berlangganan, bisa juga langsung mengunjungi website Disney Hotstar atau juga bisa melalui beberapa layanan seperti Apple Store dan Telkomsel. Berikut ini adalah cara berlangganan Disney Hotstar via website:

1. Kunjungi website www.hotstar.com.

2. Kemudian daftar dengan nomor ponsel Anda.

3. Masukkan kode OTP yang sudah dikirim melalui SMS ke website.

4. Lalu pilih menu “langganan”.

5. Selanjutnya pilih mana paket yang akan Anda gunakan. Paket bulanan atau tahunan.

6. Lanjut dengan memilih metode pembayaran yang ada, baik melalui e-wallet, virtual account, minimarket, atau kartu kredit.

7. Jika sudah dibayar maka langganan streaming Anda sudah bisa digunakan.

VIVIA AGARTHA F | AWALIA RAMADHANI | HOTSTAR

Pilihan Editor: 6 Rekomendasi Serial dan Film Animasi Disney untuk Long Weekend Imlek

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Yoo Seung Ho Tampil dalam Video Musik Day6 Welcome to the Show

1 jam lalu

Yoo Seung Ho. (Instagram/@yg_stage)
Yoo Seung Ho Tampil dalam Video Musik Day6 Welcome to the Show

Aktor Korea Selatan Yoo Seung Ho muncul dalam video musik Day6, Welcome to the Show


Daftar Film dan Drama Korea Terbaru di Vidio, Ada NCT Dream The Movie: In a Dream

18 jam lalu

NCT Dream gelar konser The Dream Show 2: In a Dream di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD pada 4-6 Maret 2023. Foto: Instagram/@dyandraglobal
Daftar Film dan Drama Korea Terbaru di Vidio, Ada NCT Dream The Movie: In a Dream

Sederet drama Korea hingga film dokumenter NCT Dream akan tayang di Vidio.


Film Samsara Karya Garin Nugroho akan Tayang di Singapura

23 jam lalu

Film Samsara karya sutradara Garin Nugroho yang dibintangi Ario Bayu dan Juliet Widyasari Burnett. Dok. thePUBLICIST
Film Samsara Karya Garin Nugroho akan Tayang di Singapura

Film Samsara karya Garin Nugroho akan tayang di Singapura pada 10 Mei 2024


Cuit Percakapan Polisi dan Penjahat di Film India, Mahfud Md: Bukan untuk Menyindir

1 hari lalu

Ekspresi calon wakil presiden nomor urut 3 Mahfud MD usai menghadiri pertemuan dengan koalisi pasangan Ganjar-Mahfud di High End, Menteng, Jakarta, Kamis, 15 Februari 2024. Pertemuan tersebut membahas tentang Pemilu 2024 seperti persoalan dugaan kecurangan dan akan menunggu hasil perhitungan resmi dari KPU RI. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Cuit Percakapan Polisi dan Penjahat di Film India, Mahfud Md: Bukan untuk Menyindir

"Bukan untuk menyindir siapa-siapa. Mungkin cerita film ini bisa menjadi semacam kuliah Ramadhan bagi kita," kata mahfud Md.


5 Rekomendasi Film dan Serial Disney+ Hotstar untuk Akhir Pekan di Bulan Ramadan

2 hari lalu

Jo In Sung dan Han Hyo Joo dalam drama Moving. Dok. Disney+ Hotstar
5 Rekomendasi Film dan Serial Disney+ Hotstar untuk Akhir Pekan di Bulan Ramadan

Daftar film dan serial menarik di Disney+ Hotstar yang cocok untuk menemani akhir pekan selama bulan Ramadan.


75 tahun Hubungan Diplomatik Amerika-Indonesia, Sutradara Razi Jafri Bikin Lokakarya

2 hari lalu

Razi Jafri, pembuat dan produser film dokumenter yang berbasis di Detroit, Amerika Serikat. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta
75 tahun Hubungan Diplomatik Amerika-Indonesia, Sutradara Razi Jafri Bikin Lokakarya

Bagian dari perayaan 75 tahun hubungan diplomatik Amerika-Indonesia, Razi Jafri, seorang sutradara dari Detroit didapuk memberi lokakarya.


Samsara Karya Garin Nugroho Gabungkan Seni Tradisional Bali dan Musik Elektronik

3 hari lalu

Film Samsara karya sutradara Garin Nugroho yang dibintangi Ario Bayu dan Juliet Widyasari Burnett. Dok. thePUBLICIST
Samsara Karya Garin Nugroho Gabungkan Seni Tradisional Bali dan Musik Elektronik

Karya terbaru Garin Nugroho, Samsara adalah film bisu hitam putih yang dibintangi Ario Bayu dan penari keturunan Indonesia-Australia.


Star Wars: Rogue Squadron Proses Penggarapan Dilanjutkan Lagi

3 hari lalu

Patty Jenkins sutradara Star Wars: Rogue Squadron. Ia dan Gal Gadot saat syuting Wonder Woman 1984. (IMDB)
Star Wars: Rogue Squadron Proses Penggarapan Dilanjutkan Lagi

Sutradara Patty Jenkins melanjutkan proses penggarapan proyek film Star Wars: Rogue Squadron yang sempat berhenti pada 2022


Meiska Adinda Isi Soundtrack Film Malaysia Malang Si Puteri, Simak Profilnya

4 hari lalu

Penyanyi asal Bali, Meiska Adinda. Dok. Sony Music
Meiska Adinda Isi Soundtrack Film Malaysia Malang Si Puteri, Simak Profilnya

Penyanyi asal Bali, Meiska Adinda mengisi soundtrack film Malaysia berjudul Malang Si Puteri dengan lagu "Dursila".


Menjelang The Zone: Survival Mission 3 Tayang, Simak Ulasan Variety Show Ini Sebelumnya

5 hari lalu

Lee Kwang Soo, Yu Jae Seok, dan Kwon Yuri membintangi THE ZONE: Survival Mission. Dok. Disney+ Hotstar.
Menjelang The Zone: Survival Mission 3 Tayang, Simak Ulasan Variety Show Ini Sebelumnya

The Zone: Survival Mission Season 3 akan segera tayang pada 2024