"

Tak Terima Betrand Peto Difitnah, Ruben Onsu Ancam Lapor Polisi

Reporter

Editor

Marvela

Ruben Onsu dan Betrand Peto. Foto: Instagram Ruben Onsu.
Ruben Onsu dan Betrand Peto. Foto: Instagram Ruben Onsu.

TEMPO.CO, Jakarta - Presenter, Ruben Onsu memberi peringatan tegas kepada pelaku yang telah memfitnah putranya, Betrand Peto dengan menyebarkan berbagai konten di media sosial. Ruben mengunggah surat peringatan terbuka di Instagram dan akun resmi MOP Channel, perusahan media miliknya, Senin, 30 Januari 2023.

Ruben menggandeng pengacara dari Brauns Law Firm untuk menangani kasus ini. "Kami, selaku Kuasa Hukum dari PT. Media Bens Abadi dengan ini menyampaikan peringatan terbuka sehubungan dengan terdapat banyakya unggahan pada sosial media dan platform video online atas artis di bawah naungan manajemen klien kami PT. Media Bens Abadi, yakni Betrand Putra Onsu," tulis surat tersebut.

Pelaku Terancam Kasus Dugaan Pencemaran Nama Baik

Ruben maupun pengacaranya tidak menjelaskan dengan detail mengenai konten yang dianggap sebagai bentuk pencemaran nama baik Betrand. Namun, menurutnya banyak pihak-pihak yang tidak bertanggungjawab membuat narasi yang tidak sesuai dengan fakta alias hoaks.

"Adapun unggahan sebagaimana dimaksud adalah unggahan yang mengandung informasi yang dibuat dengan narasi tidak sesuai fakta maupun narasi-narasi yang termasuk opini tidak baik yang diduga dapat menyebabkan pencemaran nama baik dari Betrand Putra Onsu," tulisnya. "Lebih lanjut unggahan tersebut juga banyak yang diunggah dengan photo/video yang sudah diedit untuk kemudian disebarluaskan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab."

Pasangan Sarwendah dan Ruben Onsu mengadopsi seorang anak laki-laki bernama Betrand Peto. Kedekatan Sarwendah dan putra angkatnya itu pun sering ditunjukkan lewat akun media sosialnya. instagram.com/sarwendah29

Memang belakangan ini kedekatan Betrand Peto dengan Sarwendah, istri Ruben Onsu kerap menjadi sorotan. Foto-foto kedekatan mereka tersebar dan dilengkapi dengan keterangan yang negatif.

Simak: Ruben Onsu Tak Terima Betrand Peto Dimaki Ibu-ibu di Depan Umum

Ruben Onsu Minta Pelaku Hapus Konten

"Melalui surat peringatan terbuka ini, kami dari pihak kuasa hukum PT. Media Bens Abadi memberikan peringatan terbuka kepada seluruh oknum yang mengunggah dan menyebarluaskan unggahan tersebut agar segera menghapus dan tidak mengunggah kembali informasi yang tidak berdasar dan sesuai fakta tersebut atas artis yang berada di bawah naungan manajemen kami yakni Betrand Putra Onsu dan artis-artis lainnya," tulisnya.

Surat ini sebagai penanda, jika masih ada yang melakukan hal serupa, maka Ruben Onsu dan pengacaranya siap menempuh jalur hukum. "Apabila semenjak surat ini diterbitkan masi kami temukan akun yang melakukan kegiatan ini maka akan kami proses sesuai ketentuan hukum yang berlaku di Indonesia," tulisnya.

Baca juga: Ruben Onsu Ungkap Pembully Betrand Peto, Ternyata Bocah ABG Penggemar BTS

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.








Laporan Wamenkumham soal Pencemaran Nama Baik Tak Ada Kaitan dengan IPW, tapi Ponakan

12 jam lalu

Wamenkumham Edward Omar Sharief Hiariej alias Eddy Hiariej hadir untuk memberikan klarifikasi atas pelaporan dan pengaduan terhadap dirinya, di bagian Pengaduan Masyarakat KPK, Jakarta, Senin, 20 Maret 2023. Dalam laporan oleh Ketua IPW, Sugeng Teguh Santoso pada 14 Maret 2023, Eddy dituding menerima Rp 7 miliar melalui asisten pribadinya. TEMPO/Imam Sukamto
Laporan Wamenkumham soal Pencemaran Nama Baik Tak Ada Kaitan dengan IPW, tapi Ponakan

Wamenkumham Edward Omar Sharif Hiariej membuat laporan pencemaran nama baik ke Bareskrim namun tidak ada kaitan dengan IPW


Tiba di KPK, Sugeng Teguh Santoso Minta Penyidik Dalami Aliran Duit soal Dugaan Gratifikasi Wamenkumham

4 hari lalu

Sugeng Teguh Santoso. antaranews.com
Tiba di KPK, Sugeng Teguh Santoso Minta Penyidik Dalami Aliran Duit soal Dugaan Gratifikasi Wamenkumham

Ketua IPW Sugeng Teguh Santoso tiba di gedung KPK hari ini untuk diperiksa dalam kaitan laporan dugaan aliran dana ke Wamenkumham


Sambut Ramadhan, Pondok Modern Ini Dorong Para Santri Menulis dan Tangkal Hoaks

5 hari lalu

Suasana perkarangan kampus putri Thursina International Islamic Boarding School (IIBS) di Dusun Klandungan, Desa Landungsari, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur, Jumat sore, 10 Maret 2023. TEMPO/Abdi Purmono
Sambut Ramadhan, Pondok Modern Ini Dorong Para Santri Menulis dan Tangkal Hoaks

Pondok Pesantren Modern Thursina menggelar kegiatan literasi buku dan literasi media untuk menangkal hoaks menjelang Ramadhan.


Cegah Penyebaran Hoaks saat Ramadan, Ini yang Dilakukan Kemenkominfo

6 hari lalu

Ilustrasi hoaks atau fake news. Shutterstock
Cegah Penyebaran Hoaks saat Ramadan, Ini yang Dilakukan Kemenkominfo

Kemenkominfo akan terus mencegah penyebaran hoaks, termasuk selama Ramadan. Ini yang akan mereka lakukan.


Kuasa Hukum Mario Dandy Tanggapi Laporan Pencemaran Nama Baik Amanda

7 hari lalu

Anastasia Pretya Amanda alias APA dan pengacaranya, Enita Edyalaksmita, melaporkan Mario Dandy Cs di Polda Metro Jaya, Kamis, 16 Maret 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Kuasa Hukum Mario Dandy Tanggapi Laporan Pencemaran Nama Baik Amanda

Kuasa hukum anak Rafael Alun itu mengatakan apa yang disampaikannya ke media, sesuai dengan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) Mario Dandy.


CekFakta #200 Mengapa Hoaks Merajalela Saat Bencana Alam Melanda?

7 hari lalu

Ilustrasi hoaks atau fake news. Shutterstock
CekFakta #200 Mengapa Hoaks Merajalela Saat Bencana Alam Melanda?

Seperti apa dan mengapa aktor jahat memproduksi hoaks di tengah nestapa korban bencana alam?


Kuasa Hukum Mario Dandy Sebut Ada Potensi Tersangka Baru dalam Kasus Penganiayaan D

7 hari lalu

Anastasia Pretya Amanda alias APA dan pengacaranya, Enita Edyalaksmita, melaporkan Mario Dandy Cs di Polda Metro Jaya, Kamis, 16 Maret 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Kuasa Hukum Mario Dandy Sebut Ada Potensi Tersangka Baru dalam Kasus Penganiayaan D

Beda versi pertemuan di kafe pada 30 Januari 2023 antara Amanda dan Mario Dandy.


Shane Lukas Ikut Dilaporkan Cemarkan Nama Mantan Pacar Mario Dandy, Kuasa Hukum: Dia Gak Kenal APA

7 hari lalu

Shane tersangka kasus penganiayaan yang dilakukan oleh Mario Dandy Satrio diperlihatkan saat rilis di Polres Jakarta Selatan, Jumat, 24 Februari 2023. Shane terbukti bersalah karena telah membiarkan adanya kekerasan dan memprovokasi Mario untuk menganiaya David yang merupakan anak dari petinggi GP Anshor, kini Shane dan Mario mendekam di sel tahanan Polres Metro Jakarta Selatan, sementara David masih menjalani pengobatan. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Shane Lukas Ikut Dilaporkan Cemarkan Nama Mantan Pacar Mario Dandy, Kuasa Hukum: Dia Gak Kenal APA

Kuasa hukum Shane Lukas keberatan kliennya ikut dilaporkan kasus pencemaran nama baik APA, mantan pacar Mario Dandy, dan bakal laporkan balik.


Mario Dandy Kirim Video dan Foto Penganiayaan D ke 3 Orang

7 hari lalu

Tersangka Mario Dandy Satriyo saat melakukan adegan rekonstruksi kasus penganiayaan terhadap David Ozora di Perumahan Green Permata Residences, Pesanggrahan, Jakarta, Jumat, 10 Maret 2023. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Mario Dandy Kirim Video dan Foto Penganiayaan D ke 3 Orang

Kepolisian tengah mendalami apa motivasi Mario Dandy mengirimkan video dan foto penganiayaan itu.


Polda Metro Jaya Proses Laporan Amanda terhadap Mario Dandy Secara Beriringan

8 hari lalu

Anastasia Pretya Amanda alias APA dan pengacaranya, Enita Edyalaksmita, melaporkan Mario Dandy Cs di Polda Metro Jaya, Kamis, 16 Maret 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Polda Metro Jaya Proses Laporan Amanda terhadap Mario Dandy Secara Beriringan

Laporan terhadap Mario Dandy yang dilayangkan Amanda ditangani oleh Subdirektorat Kejahatan dan Kekerasan Polda Metro Jaya.