Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ramai Qiraah Disawer Saat Sedang Membaca Al-Quran, Nadia Harwasyi: Saya Tidak Merasa Dihargai

image-gnews
Qiroah, Nadia Hawasyi disawer saat sedang mengaji. Foto: Instagram Hilmi Firdausi.
Qiroah, Nadia Hawasyi disawer saat sedang mengaji. Foto: Instagram Hilmi Firdausi.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Qiraah internasional, Nadia Hawasyi mengaku terhina setelah disawer selorang pria saat tengah mengaji di sebuah acara untuk memperingati Maulid Nabi. Pengakuan kemarahannya terungkap kala video dia disawer yang viral sejak Kamis pagi, 5 Januari 2023 itu diunggah oleh pendakwah, Hilmi Firdausi. 

"Mohon Malis Ulama dan juga para asatidz setempat mengingatkan bahwa hal ini sangat niradab. Bukan begitu cara memuliakan para qari/ah. Kalau ingin memberi bisa dengan cara yang berakhlak. Ini tilawatil Qur'an bukan dangdutan," tulis Hilmi pada keterangan unggahan itu. 

Nadia Hawasyi Ungkap Kemarahannya Disawer

Rupanya, Nadia memberikan tanggapan atas unggahan Hilmi. Ia mengatakan sangat marah saat disawer seorang pria di depan panggung dan seorang lainnya justru mengabadikan momen itu. Ia menjawab satu jam setelah Hilmi membuat unggahan itu. 

"Saya juga merasa tidak dihargai karena saya posisinya lagi ngaji tidak mungkin mau marah-marah di atas panggung, karena itu salah satu adab membaca Al-Quran. Saya tidak mungkin langsung marah pada saat saya sedang ngaji. Makanya saya cuma cabut uang yang ada di kerudung saya. Setelah saya turun panggung baru saya tegur panitianya," tulis Nadia. 

Simak: 11 Tahun Zainuddin MZ atau Dai Sejuta Umat Wafat, Berikut Profilnya di Panggung Dakwah dan Politik

Nadia Hawasyi. Foto: IG Nadia Hawasyi.

Nadia kemudian mengunggah ulang pemberitaan tentang dirinya yang disawer bak seorang penyanyi dangdut yang disawer di panggung di akun Instagramnya yang sudah memiliki 128 ribu pengikut ini. Hal berbeda dilakukan suaminya, Firmansyah Abu Yusuf, yang juga seorang Tilawah Quran atau Qira. Firman membuat video khusus untuk mengungkapkan kemarahannya melihat istrinya dilecehkan saat peringatan Maulid Nabi. 

Suami Nadia Hawasyi Beri Klarifikasi

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

 "Ini klarifikasi biar netizen tidak salah paham terkait video yang viral, istri ngaji disawer. Ana baca beberapa komentar, 'Kok mau disawer', kita pun enggak mau disawer. Istri pun tidak tahu menahu bakal disawer," kata dia. 

Ia menuturkan, cara menyawer seorang mengaji itu tidak tepat dilakukan saat qiraah sedang mengaji/ "Apalagi diselipkan di jilbabnya," kata Firmansyah. "Setelah turun, istri marah dan berkata kok disawer," kata dia. 

Firmansyah merasa tersinggung melihat istrinya dilecehkan. Ia menggunggah ulang video yang viral itu. "Bapaknya gak punya adab, nyari perkara. Untung waktu itu saya gak ada di situ. kalau saya di situ lain perkara," tulisnya di atas video itu. 

Baca: 2 Kali Raih Gelar Doktor, Oki Setiana Dewi: Kuliah Itu Selalu Membahagiakan

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenang Ustad Jefri Al Buchori atau Uje, Ini Profil dan Kisah Kematiannya

13 hari lalu

Ustad Jefri al Bukhori, Jakarta, Oktober 2005. Uje semasa hidupnya dikenal dengan  gaya berceramah yang khas. TEMPO/ Ramdani
Mengenang Ustad Jefri Al Buchori atau Uje, Ini Profil dan Kisah Kematiannya

Meskipun telah 11 tahun meninggal, tetapi Ustad Jefri Al Buchori atau Uje akan selalu dikenang. Berikut profil hingga kisah kematiannya.


Salwan Momika, Ditangkap di Norwegia hingga Diblokir TikTok

18 hari lalu

Salwan Momika. Wikipedia
Salwan Momika, Ditangkap di Norwegia hingga Diblokir TikTok

Salwan Momika yang memicu kemarahan internasional dengan berulang kali merusak Al-Quran tahun lalu, kini telah ditangkap di Norwegia


Seputar Malam Lailatul Qadar pada 7 Malam Terakhir Ramadan, Ini Tanda-tandanya

19 hari lalu

Malam lailatul qadar adalah malam yang penuh kemuliaan. Berikut ini ciri-ciri malam lailatul qadar yang perlu umat muslim ketahui. Foto: Canva
Seputar Malam Lailatul Qadar pada 7 Malam Terakhir Ramadan, Ini Tanda-tandanya

Malam lailatul qadar sangat dinanti umat muslim seluruh dunia, tepatnya di tujuh malam terakhir Ramadan. Apa tanda-tandanya?


Sempat Diisukan Tewas, Pembakar Al Quran Salwan Momika Ditangkap di Norwegia

20 hari lalu

Salwan Momika. Wikipedia
Sempat Diisukan Tewas, Pembakar Al Quran Salwan Momika Ditangkap di Norwegia

Imigran asal Irak Salwan Momika ditangkap di Norwegia. Ia membakar Al Quran sehhingga membuat umat Muslim marah.


Presiden Tetapkan Tunjangan Fungsional Pentashih Al Quran, Ini Besarannya

22 hari lalu

Sejumlah santri hafalan Al-Quran sedang menghafal di tepi gang sebelum setoran ke guru Pondok Pesantren Roudlotul Qur'an, Kampung Book, Kauman, Semarang Rabu, 27 Maret 2024. Banyaknya pondok hafalan Al-Qur'an membuat Kampung Kauman, Semarang disebut sebagai kampung Qur'an. Tempo/Budi Purwanto
Presiden Tetapkan Tunjangan Fungsional Pentashih Al Quran, Ini Besarannya

Pentashih Mushaf Al Quran ditetapkan sebagai jabatan fungsional tertentu di Kementerian Agama sejak 2019.


Jadi Mualaf, Pria Ini Terjemahkan Al Quran dalam Bahasa Jepang

23 hari lalu

Ustaz Kyoichiro Sugimoto memaparkan tentang ilmu tauhid sambil menunjukkan terjemahan Al Quran
Jadi Mualaf, Pria Ini Terjemahkan Al Quran dalam Bahasa Jepang

Seorang pria warga negara Jepang menerjemahkan Al Quran dan menyebarkannya di negeri Sakura ini.


Ramadan 2024: Dari Mana Asal Kurma Anda?

25 hari lalu

Ilustrasi kurma. TEMPO/Dian Triyuli Handoko
Ramadan 2024: Dari Mana Asal Kurma Anda?

Saat perang Gaza berlangsung hingga Ramadan ini, beberapa kelompok menganjurkan untuk memboikot kurma dari Israel.


Film Kiblat Dirujak Publik dan MUI, Rumah Produksi Minta Maaf Janji Ganti Judul dan Poster

25 hari lalu

Film Kiblat. Instagram
Film Kiblat Dirujak Publik dan MUI, Rumah Produksi Minta Maaf Janji Ganti Judul dan Poster

Film Kiblat munculkan kontroversi ramai dikritik publik. Rumah produksi meminta maaf dan berjanji mengganti judul dan poster


Tim Mahasiswa Program Bangkit Luncurkan HaQu, Aplikasi Berbasis AI untuk Belajar Membaca Al Quran

29 hari lalu

Halaman pengunduhan Habibul Qur'an (HaQu), aplikasi belajar membaca Al Quran, di Google Play Store.
Tim Mahasiswa Program Bangkit Luncurkan HaQu, Aplikasi Berbasis AI untuk Belajar Membaca Al Quran

Tim mahasiswa lintas perguruan tinggi meluncurkan Habibul Qur'an (HaQu). Aplikasi berbasis AI ini diklaim memudahkan proses belajar membaca Al Quran.


3 Tips Khatam Al Quran di Bulan Ramadan, Baca per 2 Lembar

29 hari lalu

Di bulan Ramadan, salah satu amalan yang dianjurkan adalah membaca Al Quran. Berikut rekomendasi aplikasi Al Quran online yang bisa Anda gunakan. Foto: Canva
3 Tips Khatam Al Quran di Bulan Ramadan, Baca per 2 Lembar

Agar bisa khatam Al Quran dalam 1 bulan, Anda bisa melakukan beberapa tips berikut ini. Salah satu caranya adalah dengan membaca per 2 lembar.