Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Profil dan Fakta-fakta Menarik Messi, Nyaris Bela Spanyol dan Tanggapannya Soal Israel

image-gnews
Pemain timnas Argentina, Lionel Messi melakukan selebrasi di Lusail Stadium, Lusail, Qatar, 13 Desember 2022. REUTERS/Carl Recine
Pemain timnas Argentina, Lionel Messi melakukan selebrasi di Lusail Stadium, Lusail, Qatar, 13 Desember 2022. REUTERS/Carl Recine
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBintang dunia Lionel Messi selalu menjadi topik hangat yang menarik diperbincangkan, mulai dari prestasi hingga kehidupan pribadinya. Rekor demi rekor yang ditorehkannya menjadikan La Pulga dijuluki sebagai GOAT. Seperti apa sosok Messi? Simak profil dan fakta menarik Lionel Messi.

Profil Messi

Messi mempunyai nama lengkap Lionel Andres Messi. Lahir pada 24 Juni 1987 di kota Rosario, Argentina. Mengutip Eurosport, striker profesional memiliki tinggi badan sekitar 1,70 m dengan berat badan 72 kg. Dikenal sebagai sosok religius, Messi menganut agama Katolik. Bintang Argentina ini kerap mengunggah foto saat bermain di lapangan dan juga momen manis bersama keluarga tercinta melalui akun Instagram pribadinya @leomessi.

Fakta Menarik Messi

  • Kehidupan Rumah Tangga

Pada 2017 silam, Messi menikah dengan wanita bernama Antonella Roccuzzo yang berasal dari tanah kelahiran yang sama. Dari pernikahannya, sang bintang dikaruniai tiga orang anak bernama Thiago Messi, Mateo Messi Roccuzzo, dan Ciro Messi Roccuzzo.

Foto keluarga pasangan Lionel Messi dan Antonella Rocuzzo/Foto: Instagram/Antonella Rocuzzo

  • Hampir Membela Spanyol

Superstar yang mengenakan jersey putih biru ini bisa saja bermain untuk timnas Spanyol lantaran kakek dan neneknya berasal dari Catalonia, Spanyol. Sebelum kontrak dengan Argentina, Messi muda juga sempat didekati oleh Federasi Sepak Bola Spanyol.

  • GOAT Sepak Bola

Lionel Messi menyandang gelar sebagai GOAT (Greatest of All Time) lantaran segudang prestasi di level klub maupun timnas. Messi mengoleksi 7 penghargaan Ballon d'Or (2009, 2010, 2011, 2012, 2015, 2019, dan 2021). Jumlah ini sementara masih menempati rekor terbanyak sepanjang masa. Di level timnas, La Pulga tercatat menorehkan total 170 caps dan 95 gol untuk Argentina.

  • Duta UNICEF

Pria Rosario ini mengemban tugas sebagai duta UNICEF semenjak Maret 2010. Dua tahun setelahnya, Messi naik tingkat sebagai international ambassador. Kemudian pada 2015, striker PSG ini ikuti program peduli pendidikan di tiga negara yang meliputi Indonesia, Bangladesh dan Nepal.

  • Pernah Dirumorkan Pro Israel
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemain andalan Argentina sempat membuat heboh jagat raya. Pasalnya, di tengah serangan Israel ke Jalur Gaza, Messi justru dikabarkan berdonasi ke Negeri Zionis dengan nominal fantastis. Sehingga, kala itu Messi disebut-sebut sebagai sosok yang pro-Israel.

Selang beberapa waktu, sang GOAT menepis kabar miring tersebut. Ia menerangkan dirinya sama sekali tak menaruh simpati pada negara yang membunuh anak-anak. "Saya seorang ayah dan sepenuhnya paham bagaimana rasanya menjadi orang tua," kata Messi dikutip dari MTV.

  • Pencetak Gol Handal Sejak Belia

Di awal karir profesionalnya, Messi rajin mencetak skor untuk Barcelona. Faktanya, jauh sebelum menginjakkan kaki di tanah Spanyol, penyerang itu sudah membuktikan bakat yang luar biasa. Di klub masa kecilnya Newell's Old Boys, Messi adalah bintang tak terkalahkan. Selama enam tahun di sana, ia mencetak hampir 500 gol.

  • Tandatangani Kontrak Barcelona di Serbet

Fakta unik tentang Lionel Messi selanjutnya adalah dia menandatangani kontrak dengan  pihak Barcelona di atas secarik serbet. Usai uji coba permainan di Barcelona tahun 2000, direktur tim pertama klub, Rexach, sangat terkesan dengan bakat pemain yang berusia 13 tahun itu. Ia ingin segera memboyong Messi, sehingga akhirnya pecah kontrak di atas potongan serbet.  

INTERNATIONAL CHAMPIONS CUP | MTV|  LALA DITA PANGESTU

Baca: Pacar Ronaldo Ogah Gunting Jersey Messi  

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Menlu Iran Anggap Remeh Serangan Drone, Lebih Mirip Mainan Anak-anak

7 jam lalu

Menteri Luar Negeri Iran Hossein Amirabdollahian menghadiri acara sampingan dalam acara memperingati 75 tahun Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di PBB di Jenewa, Swiss, 12 Desember 2023 .REUTERS/Denis Balibouse
Menlu Iran Anggap Remeh Serangan Drone, Lebih Mirip Mainan Anak-anak

Menlu Iran mengatakan Teheran sedang menyelidiki serangan drone, sejauh ini hubungan dengan Israel belum terbukti.


Soal Normalisasi Hubungan Diplomatik dengan Israel, Begini Tanggapan Menlu Retno Marsudi

7 jam lalu

Foto kombinasi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi ketika menyampaikan pernyataan Indonesia dalam debat terbuka Dewan Keamanan PBB di New York, AS, pada Rabu, 24 Januari 2024, dan Sosok diduga Menlu Retno Marsudi keluar saat diplomat terutama dari negara negara Arab walk out ketika Dubes Israel untuk PBB berpidato di hadapan DK PBB pada Rabu 24 Januari 2024. ANTARA/Yashinta Difa
Soal Normalisasi Hubungan Diplomatik dengan Israel, Begini Tanggapan Menlu Retno Marsudi

Menlu Retno Marsudi tegas menolak normalisasi hubungan Indonesia dengan Israel. Retno menyatakan Indonesia tetap tak terpengaruh oleh tekanan.


Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

7 jam lalu

Park Gell Barcelona, Spanyol (Pixabay)
Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

Selama bertahun-tahun, penduduk lingkungan La Salut di Barcelona harus berebut bus dengan banyak wisatawan.


Serangan Iran Tak Kendurkan Israel Tetap Gempur Kamp Pengungsi Jabalia di Gaza Palestina

9 jam lalu

Warga Palestina memeriksa lokasi serangan Israel di sebuah rumah, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Jabalia di Jalur Gaza utara, 3 Januari 2024. Lebih dari 22.000 orang meninggal dalam aksi genosida Israel di Palestina sejak Oktober 2023. REUTERS/Emad Gabon
Serangan Iran Tak Kendurkan Israel Tetap Gempur Kamp Pengungsi Jabalia di Gaza Palestina

Israel terus luncurkan serangan ke wilayah Jabalia, Gaza meski dikejutkan serangan Iran pekan lalu.


5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

9 jam lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.


Enam Fakta Dugaan Serangan Israel ke Iran, Warga Isfahan Aman

10 jam lalu

Para pengunjuk rasa membakar bendera AS dan Israel selama protes anti-Israel di Teheran, Iran, 1 April 2024MAJID ASGARIPOUR/WANA VIA REUTERS)
Enam Fakta Dugaan Serangan Israel ke Iran, Warga Isfahan Aman

Sejumlah fakta terbaru soal dugaan serangan Israel ke Iran, mulai dari fasilitas nuklir hingga kondisi warga Isfahan.


Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

11 jam lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona dalam pertandingan final Piala Super Spanyol di Stadion Al-Awwal, Riyadh, Arab Saudi, 14 Januari 2024. REUTERS/Juan Medina
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-32 pada akhir minggu ini akan menampilkan laga besar: El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona.


Top 3 Dunia: Rudal Israel Diklaim Serang Iran hingga Perbandingan Kekuatan Senjata

11 jam lalu

Seorang pengunjuk rasa memegang bendera Palestina saat berkumpul untuk mendukung Yaman di depan kedutaan Inggris di Teheran, Iran, 12 Januari 2024. Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
Top 3 Dunia: Rudal Israel Diklaim Serang Iran hingga Perbandingan Kekuatan Senjata

Top 3 dunia adalah rudal Israel diklaim menyerang Iran, cerita AS bantu Iran kembangkan nuklir hingga perbandingan senjata Iran dan Israel.


10 Tentang Iran, Peradaban Tertua di Dunia Hingga Dikenal Sebagai Persia

20 jam lalu

Puluhan warga mengikuti rangkaian pemakaman Mayjor Jenderal Qassem Soleimani di Baghdad, Irak, 4 Januari 2020. Soleimani, memimpin Pasukan Quds, cabang Garda Revolusi Iran yang bertanggung jawab untuk operasi di luar negeri, mulai dari sabotase dan serangan teror hingga memasok milisi yang beroperasi sebagai pasukan pengganti Iran. REUTERS/Thaier al-Sudani
10 Tentang Iran, Peradaban Tertua di Dunia Hingga Dikenal Sebagai Persia

Diketahui, wilayah Iran sempat dikuasai oleh negara-negara Helenistik, Kekaisaran Parthia, Kekaisaran Sasanian, dan terakhir kaum Muslim Arab.


Iran Bungkam Soal Serangan Israel, Isyaratkan Tak Ada Pembalasan

21 jam lalu

Sistem pertahanan anti-rudal Iron Dome Israel dikerahkan di dekat Yerusalem, 14 April 2024. Menurut IDF, sistem pertahanan Israel, serta sekutu Israel di wilayah tersebut, mencegat 99 persen dari lebih dari
Iran Bungkam Soal Serangan Israel, Isyaratkan Tak Ada Pembalasan

Iran tak berencana membalas ledakan di Isfahan yang diduga dilakukan Israel.