Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Transformasi Pevita Pearce Jadi Sri Asih: Kemenangan dari Perjuangan 3 Tahun

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Poster film Sri Asih yang dibintangi Pevita Pearce. Dok. Screenplay Bumilangit.
Poster film Sri Asih yang dibintangi Pevita Pearce. Dok. Screenplay Bumilangit.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menjelang penayangan film Sri Asih pada Kamis, 17 November, video behind the scene dirilis memperlihatkan bagaimana perjuangan Pevita Pearce bertransformasi menjadi superhero Indonesia, Sri Asih. Sri Asih yang sebelumnya sempat muncul di film Gundala arahan Joko Anwar pada 2019 akan melanjutkan kisah Jagat Sinema Bumilangit.

Pevita Pearce menceritakan awal perjalanannya dalam video Tantangan, Tekanan, Harapan. -- Sri Asih Journey Part 1 yang dapat ditonton di YouTube pribadinya.

“Setelah masuk ke proses jalannya Sri Asih ini. Karena untuk persiapan ini banyak yang di-sacrifice untuk mulai masuk ke karakternya. Little things kayak jaga makan, olahraga, it makes a very big change in my life dan ngaruh ke states of mind," katanya.

Pevita mengatakan butuh waktu 3 tahun untuk melakukan persiapan terutama menguasai teknik bela diri. Ia berlatih bersama Uwais Team. Bukan hanya harus mengerti dasar tapi juga memahami koreografinya. “Sri Asih adalah film action pertamaku dan aku enggak punya basic fighting, nol sama sekali. Total hampir 3 tahun untuk workshop,” katanya. Semua ia pelajari, dari berantem pakai selendang, tongkat sampai koreografi fighting yang dipelajari di set.

Bumilangit Cinematic Universe merilis trailer film Sri Asih. Foto: Instagram Bumilangit Official.

Di video The Making of Sri Asih yang diunggah di media sosial Sri Asih, Pevita diperlihatkan melewati banyak tantangan. “Setiap hari sulit, selama menjalani setahun kok berat ya, aku bisa enggak sih, muncul rasa takut,” ujarnya. Tapi ia menambahkan, “Aku menjalani semua dengan happy dan semangat. Walaupun sulit, tapi aku selalu menikmati membuat video board, di lokasi syuting justru sangat terbantu.”

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Film kedua Jagat Sinema Bumilangit Sri Asih ini juga dibintangi oleh Jefri Nichol, Christine Hakim, Reza Rahadian, Dimas Anggara, Surya Saputra, Randy Pangalila, Jenny Zhang, Dimas Anggara, Revaldo, Faradina Mufti, Fadly Faisal dan Messi Gusti.

Film Sri Asih adalah bagian dari Jagat Sinema Bumilangit, yang dibuka dengan ‘patriot’ pertamanya, yaitu Gundala (tayang 29 Agustus 2019). Sri Asih kini dihadirkan sebagai ‘patriot’ ke-2. Tak sampai di situ, keluasan Jagat Sinema Bumilangit akan berlanjut pada film-film dan serial-serial lain yang tengah diproduksi oleh pihak studio, Screenplay Bumilangit. Di antaranya Virgo and the Sparklings (dibintangi Adhisty Zara) yang akan tayang di bioskop juga serial Tira (diperankan oleh Chelsea Islan) untuk khusus tayang di kanal Disney+.

Baca juga: Musik Film Sri Asih Gabungkan Orkestra dan Rock, Sesuai Karakter Utama

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kesan Joko Anwar hingga Lutesha Setelah Nonton Film Home Sweet Loan

18 hari lalu

Film Home Sweet Loan. Dok. Visinema Pictures
Kesan Joko Anwar hingga Lutesha Setelah Nonton Film Home Sweet Loan

Film Home Sweet Loan yang bercerita tentang perjuangan sandwich generation mendapat pujian dari Joko Anwar hingga Lutesha.


Sinopsis Film Emilia Perez, Wakil Prancis untuk Oscar 2025

20 hari lalu

Poster film Emilia Perez. Foto: Instagram Selena Gomez.
Sinopsis Film Emilia Perez, Wakil Prancis untuk Oscar 2025

Emilia Perez, terpilih sebagai wakil Prancis untuk bersaing di kategori Best International Feature Film di Oscar 2025


Emilia Perez Masuk Daftar Film Terbaik untuk Oscar 2025, Joko Anwar Menangis

21 hari lalu

Poster film Emilia Perez. Foto: Instagram Selena Gomez.
Emilia Perez Masuk Daftar Film Terbaik untuk Oscar 2025, Joko Anwar Menangis

Emilia Prez, film besutan Jacques Audiard yang dibintangi Selena Gomez, resmi mewakili Prancis di Oscar 2025 setelah meraih dua penghargaan di Cannes.


Film Siksa Kubur Sudah Bisa Dinikmati di Netflix, Joko Anwar Sarankan Cara Terbaik Menontonnya

29 hari lalu

Poster film Siksa Kubur. Dok. Poplicist
Film Siksa Kubur Sudah Bisa Dinikmati di Netflix, Joko Anwar Sarankan Cara Terbaik Menontonnya

Joko Anwar memberikan saran cara terbaik menonton film Siksa Kubur di Netflix yang sudah bisa dinikmati mulai hari ini.


Pilih Melawan, Alam Ganjar Tawarkan Media Sosialnya untuk Ruang Gerakan

55 hari lalu

Alam Ganjar bersama orang tuanya, Ganjar Pranowo dan Siti Atikoh. Foto: Instagram.
Pilih Melawan, Alam Ganjar Tawarkan Media Sosialnya untuk Ruang Gerakan

Alam Ganjar turut melayangkan perlawanan terhadap DPR yang menganulir putusan MK tentang syarat usia calon kepala daerah.


Joko Anwar: Saya Protes ke PH yang Memakai Tragedi untuk Materi Promosi Film

56 hari lalu

Sutradara Joko Anwar menghadiri konferensi pers serial Nightmares and Daydreams di Jakarta, Kamis, 13 Juni 2024. TEMPO/Marvela
Joko Anwar: Saya Protes ke PH yang Memakai Tragedi untuk Materi Promosi Film

Kritik Joko Anwar diduga merujuk pada unggahan di akun Instagram PH Dee Company yang mempromosikan film 'Dosen Ghaib: Sudah Malam atau Sudah Tahu'.


Selebritas Tanggapi Putusan MK Ubah UU PIlkada, Joko Anwar: Anies-Ahok Berangkat

56 hari lalu

Sutradara Joko Anwar.  TEMPO/Marvela
Selebritas Tanggapi Putusan MK Ubah UU PIlkada, Joko Anwar: Anies-Ahok Berangkat

Sejumlah selebritas antara lain Joko Anwar, Ernest Prakasa, Bintang Emon, dan Jovial da Lopez mengomentari putusan MK terkait perubahan UU Pilkada.


Joko Anwar dan Ernest Prakasa Kecam PH yang Diduga Eksploitasi Tragedi PPDS Undip untuk Promosi Film

57 hari lalu

Sutradara Joko Anwar menghadiri konferensi pers serial Nightmares and Daydreams di Jakarta, Kamis, 13 Juni 2024. TEMPO/Marvela
Joko Anwar dan Ernest Prakasa Kecam PH yang Diduga Eksploitasi Tragedi PPDS Undip untuk Promosi Film

Sutradara Joko Anwar dan Ernest Prakasa mengecam keras rumah produksi yang diduga memanfaatkan tragedi sebagai materi promosi film di media sosial.


Joko Anwar Bocorkan Genre Film Terbarunya: Bukan Superhero, Horor, atau Janji Joni

59 hari lalu

Sutradara Joko Anwar menghadiri konferensi pers serial Nightmares and Daydreams di Jakarta, Kamis, 13 Juni 2024. TEMPO/Marvela
Joko Anwar Bocorkan Genre Film Terbarunya: Bukan Superhero, Horor, atau Janji Joni

Sutradara Joko Anwar membocorkan proyek film terbarunya. Ia mengaku ingin mengeksplorasi gaya bercerita dan keluar dari zona nyaman.


Nightmares and Daydreams karya Joko Anwar Top 10 TV Shows di Netflix Amerika Serikat dan Prancis

22 Juni 2024

Poster serial Joko Anwar's Nightmares and Daydreams episode 6: Hypnotized. Dok. Netflix
Nightmares and Daydreams karya Joko Anwar Top 10 TV Shows di Netflix Amerika Serikat dan Prancis

Serial Netflix terbaru Nightmares And Daydreams karya Joko Anwar sukses masuk 10 besar TV Shows Netflix Amerika Serikat dan 3 besar di Prancis.