Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ari Lasso akan Jadi Pembuka Konser Michael Learns To Rock di Yogyakarta

Reporter

Editor

Marvela

Michael Learns to Rock, grup musik asal Denmark. Foto: Instagram/@michaellearnstorock
Michael Learns to Rock, grup musik asal Denmark. Foto: Instagram/@michaellearnstorock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Grup musik, Michael Learns To Rock atau MLTR akan kembali tampil mengunjungi Yogyakarta dengan tajuk tur konsernya Back On The Road Tour 2022. Konser MLTR akan digelar Minggu, 6 November 2022 di Sleman City Hall, Yogyakarta, pukul 20.00 WIB.

Konser MLTR kali ini akan dimeriahkan oleh Ari Lasso yang jadi pembuka pertunjukan dari grup musik rock asal Denmark itu. "Apa yang membuat konser ini begitu istimewa? konser MLTR akan turut serta menampilkan bintang tamu spesial Ari Lasso yang akan menjadi band pembuka konser MLTR di Yogyakarta," demikian pernyataan Otello Asia selaku promotor dalam keterangan resminya pada Jumat, 9 September 2022.

Ari Lassi di penampilan perdana setelah istirahat untuk penyembuhan kankernya selama 10 bulan. Foto: IG Ari Lasso.

Sudah 10 tahun lamanya semenjak tur konsernya terakhir di Yogyakarta pada 2012. Michael Learns To Rock akan kembali menghibur para penggemarnya di Jogja dengan lagu-lagu cinta klasiknya. Lagu-lagu hits yang sangat terkenal akan dibawakan seperti lagu That’s Why (You Go Away), Take Me To Your Heart, 25 Minutes, Sleeping Child, Paint My Love, The Actor, Out of The Blue, Complicated Heart, Nothing To Lose, Breaking My Heart, You Took My Heart Away, dan masih banyak lagi.

Dengan penjualan album fisiknya sejak album perdananya yang dirilis pada 1991 telah mencapai lebih dari 11 juta keping album, lebih dari milyaran lagu yang telah terjual secara online (download), ditonton lebih dari 200 juta pemirsa pada laman YouTube, dan lebih dari 300 juta stream pada platform music Spotify, bahkan cerita sejarah mengenai Michael Learns To Rock adalah menjadi salah satu band yang paling sukses dari Denmark.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di balik kesuksesan Michael Learns To Rock adalah berkat anugrah istimewa yang dimilikinya dalam menciptakan lagu, rekaman, dan tampil membawakan lagu-lagu pop dengan baik hingga terdengar dan membawa mereka terkenal hingga ke seluruh dunia.

Penjualan tiket presale akan mulai dijual pada Minggu, 11 September 2022 dan tiket kelas Normal akan tersedia mulai Senin, 12 September 2022, semua tiket dapat diperoleh secara online. Kisaran harga tiket konser Michael Learns To Rock di Yogyakarta mulai dari Rp 300.000 sampai Rp 1.800.000.

Baca juga: Konser Musik Dunia: Michael Learns To Rock Bakal Manggung di Indonesia di Oktober

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Spektakuler Konser Dewa 19 Berformat Orkestra, Baladewa dan Baladewi Sempat Diajak Membelot Sejenak

1 hari lalu

Penyanyi Ari Lasso saat tampil dalam konser bertajuk Pertamina Presents Dewa 19 - A Night at The Orchestra Chapter 4 di Gedung Edutorium Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), Sabtu malam, 27 Mei 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Spektakuler Konser Dewa 19 Berformat Orkestra, Baladewa dan Baladewi Sempat Diajak Membelot Sejenak

Tampil di konser Dewa 19, Ello membawakan lagu Arjuna Mencari Cinta dan sempat mengajak penonton untuk "membelot" beberapa saat.


Dapat Kejutan Ulang Tahun di Tengah Konser Dewa 19 di Solo, Ahmad Dhani Tetap Cuek

1 hari lalu

Penampilan Ahmad Dhani dan Dewa 19 dalam konser bertajuk Pertamina Presents Dewa 19 - A Night at The Orchestra Chapter 4 di Gedung Edutorium Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), Sabtu malam, 27 Mei 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Dapat Kejutan Ulang Tahun di Tengah Konser Dewa 19 di Solo, Ahmad Dhani Tetap Cuek

Ahmad Dhani hanya tersenyum sedikit dan bersikap biasa-biasa saja saat mendapat kejutan dari Ari Lasso dan Mulan Jameela dalam konser Dewa 19 di Solo.


Konser Solo di Indonesia, Ini Setlist Suga BTS yang Wajib Dihapalkan ARMY

2 hari lalu

Suga BTS. Foto: Instagram @agustd.
Konser Solo di Indonesia, Ini Setlist Suga BTS yang Wajib Dihapalkan ARMY

Apa saja lagu yang akan dibawakan Suga BTS? Berikut rangkuman perkiraan setlist lagu yang akan dibawakan Suga BTS saat konser di ICE BSD, Tangerang.


Rayakan Ulangtahun, Tiga Sahabat Paruh Baya Berburu Tiket Nonton Konser Suga BTS Lewat Calo

2 hari lalu

Momen-emak emak memburu tiket untuk hari ketiga konser Suga BTS. Moment tersebut merupakan momen penting yang merupakan hari ulang tahun. TEMPO| Muhammad Iqbal
Rayakan Ulangtahun, Tiga Sahabat Paruh Baya Berburu Tiket Nonton Konser Suga BTS Lewat Calo

Ketiga perempuan paruh baya berburu tiket untuk menonton konser Suga BTS di hari ketiga sekaligus untuk mempererat persahabatan mereka.


Tidak Dapat Nonton Konser Suga BTS, Siswa SMP Asal Jakarta Rela Jual Aksesori

3 hari lalu

Penjual aksesori BTS di akses pintu masuk Hall 10 ICE BSD. Kedua anak yang masih duduk di bangku kelas 7 SMP ini sengaja menjual aksesori bersama famili. Tempo/Muhammad Iqbal
Tidak Dapat Nonton Konser Suga BTS, Siswa SMP Asal Jakarta Rela Jual Aksesori

Kisah ARMY yang tidak bisa menonton konser Suga BTS, pilih berjualan aksesori di dekat pintu masuk Hall 10, ICE BSD, Tangerang.


3 Tips Sukses Nonton Konser Sang Idola Tanpa Menguras Tabungan

3 hari lalu

Group musik Slank berduet dengan Dira Sugandi membawakan lagu Maafkan saat konser bertajuk
3 Tips Sukses Nonton Konser Sang Idola Tanpa Menguras Tabungan

Menonton konser menjadi salah satu wisata yang semakin digemari masyarakat Indonesia. Ini 3 tips sukses nonton konser idola tanpa menguras tabungan


Konser Dewa 19 di Solo Bertabur Bintang dalam Format Orkestra, Penonton Diminta Kenakan Busana Formal

3 hari lalu

Dewa 19 A Night At The Orchestra Chapter 3 Di Grand City Convention Hall, Surabaya
Konser Dewa 19 di Solo Bertabur Bintang dalam Format Orkestra, Penonton Diminta Kenakan Busana Formal

Helmi menyebut konser orkestra Dewa 19 itu akan dimeriahkan musisi ternama seperti Ari Lasso, Virzha, Ello, Mulan Jameela, dan Ardhito Pramono.


Foo Fighters Umumkan Drummer Baru dan Rencana Konser Usai Taylor Hawkins Meninggal

6 hari lalu

Foo Fighters. (Instagram/@foofighters)
Foo Fighters Umumkan Drummer Baru dan Rencana Konser Usai Taylor Hawkins Meninggal

Foo Fighters akan memulai kembali tur mereka di Amerika Serikat, bersama dengan Josh Freese yang dikenalkan sebagai drummer baru.


Merasa Sendiri dan Tidak Aman, Miley Cyrus Berhenti Gelar Konser untuk Ribuan Penonton

7 hari lalu

Miley Cyrus. Instagram.com/@mileycyrus
Merasa Sendiri dan Tidak Aman, Miley Cyrus Berhenti Gelar Konser untuk Ribuan Penonton

Miley Cyrus mengaku tidak suka bernyanyi di harapan ratusan ribu orang karena beberapa alasan yang membuatnya enggan melakukan tur konser lagi.


Pusakata hingga Soegi Bornea Hibur Anak Indie di Batam dalam Suasana Alam Terbuka

8 hari lalu

Pusakata dan Soegi Bornean di Batam. TEMPO| Yogi Eka Sahputra
Pusakata hingga Soegi Bornea Hibur Anak Indie di Batam dalam Suasana Alam Terbuka

Batam menggelar konser di kawasan terbuka yang menghadirkan Pusakata, Soegi Bornean, dan Sisitipsi.