Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dari POTUS hingga Emmy Awards, Ini Sederet Prestasi Barack Obama

image-gnews
Gestur mantan Presiden Barack Obama usai menghadiri acara pelantikan Presiden AS terpilih Joe Biden di Capitol AS di Washington, 20 Januari 2021. Patrick Semansky/Pool via REUTERS
Gestur mantan Presiden Barack Obama usai menghadiri acara pelantikan Presiden AS terpilih Joe Biden di Capitol AS di Washington, 20 Januari 2021. Patrick Semansky/Pool via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Washington -Mantan Presiden Amerika Serikat ke-44 Barack Obama dikabarkan meraih salah satu Piala Emmy Awards 2022 pada hari Sabtu, 3 September 2022 waktu setempat. 

Dalam ajang tersebut, Obama menggondol penghargaan untuk nominasi Narator Terbaik melalui dokumenter berjudul Our Great National Parks.

Penghargaan ini diperoleh Obama setelah menyingkirkan beberapa nama besar di industri perfilman, seperti David Attenborough, penyiar kenamaan asal Inggris dan Lupita Nyong’o, aktris penerima penghargaan Academy Awards. 

Selain berhasil menjadi Presiden AS atau the President of the United States alias POTUS selama dua periode mulai tahun 2008 hingga 2016, ternyata Barack Obama juga sering memenangi beberapa ajang penghargaan bergengsi.  

Deretan Prestasi Barack Obama

Presiden AS Kedua Penerima Emmy Awards

Sebelum Obama, Presiden AS ke-34 Dwight D. Eisenhower juga pernah menjuarai Emmy Awards tahun 1956. Dikutip dari laman Deadline, saat pemberian penghargaan tersebut, Eisenhower masih menjabat sebagai presiden dan menjadi Presiden AS pertama yang menjuarai penghargaan kompetitif dalam dunia pertelevisian. 

Dua Kali Gondol Grammy Awards

Mengutip laman resmi Grammy, Obama juga pernah membawa pulang Piala Grammy pada tahun 1995 dan 2006. Pada kedua tahun tersebut, Obama meraih penghargaan Best Spoken World Album untuk dua bukunya berjudul Dreams for My Father dan The Audacity of Hope.  

Penerima Penghargaan Nobel Perdamaian

Dalam situs web resmi Nobel Prize, nama Barack Obama juga terpampang sebagai penerima Penghargaan Nobel untuk Bidang Perdamaian. Dalam laman resminya, Komite Nobel Norwegia memberikan penghargaan ini pada Obama atas upayanya untuk memperkuat diplomasi internasional dan menyuarakan visi dunia tanpa senjata nuklir 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dua Kali Terima Gelar Person of the Year

Penghargaan ini diberikan oleh Majalah Time sejak tahun 1927 kepada individu, kelompok, atau entitas tertentu yang telah memengaruhi dunia dalam periode waktu tertentu.

Sebagai Presiden AS, Obama diketahui meraih penghargaan ini sebanyak dua kali, yaitu pada tahun 2008 dan 2012

Sementara itu, dalam dunia hiburan, publik menciptakan istilah EGOT, yaitu singkatan untuk empat penghargaan showbiz paling bergengsi, seperti Emmy, Grammy, Oscars, dan Tony. Istilah EGOT ini disematkan pada individu yang telah menjuarai keempat penghargaan tersebut, seperti penyanyi John Legend. 

Dengan begitu, melalui capaian Barack Obama dalam menjuarai Emmy Awards dan Grammy Awards, Barack Obama telah mencapai setengah jalan untuk menyandang gelar EGOT. 

ACHMAD HANIF IMADUDDIN
Baca juga : Nenek Tiri Barack Obama di Kenya, Sarah Obama Tutup Usia

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Dunia: 8 Musibah Jembatan Ambruk Paling Mematikan di Dunia

24 hari lalu

Bagian dari jembatan Francis Scott Key yang runtuh setelah ditabrak kapal kontainer Dali di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Insiden ini menyebabkan sebagian besar Jembatan Francis Scott Key runtuh yang menyebabkan beberapa kendaraan yang melintasi terperosok ke Sungai Patapsco. U.S. Army Corps of Engineers/Handout via REUTERS
Top 3 Dunia: 8 Musibah Jembatan Ambruk Paling Mematikan di Dunia

Top 3 Dunia, Jembatan Francis Scott Key di Baltimore yang ambuk, mengingatkan pada kejadian serupa di negara lain yang juga gugurnya korban jiwa.


Sex and the City di Netflix, Ini Profil Pemerannya: Sarah Jessica Parker, Cynthia Nixon, Kim Cattrall, Kristin Davis

29 hari lalu

Film
Sex and the City di Netflix, Ini Profil Pemerannya: Sarah Jessica Parker, Cynthia Nixon, Kim Cattrall, Kristin Davis

Serial Sex and the City akan tayang lagi di Netflix, siapa saja pemerannya? Langsung tayang enam musim.


Siap-siap Nonton Sex and the City di Netflix 6 Musim Sekaligus, Mengenang Ulah Sarah Jessica Parker Cs

29 hari lalu

Sex And The City 2
Siap-siap Nonton Sex and the City di Netflix 6 Musim Sekaligus, Mengenang Ulah Sarah Jessica Parker Cs

Setelah hanya eksklusif di HBO Max, saat ini Sex and the City siap tayang di Netflix. Simak info selengkapnya


Barack Obama Tolak Tawaran Kameo di Serial 3 Body Problem dengan Cara yang Lucu

32 hari lalu

Mantan Presiden AS Barack Obama berbicara selama acara Obama Foundation di Kuala Lumpur, Malaysia, 13 Desember 2019. [REUTERS / Lim Huey Teng / File Foto]
Barack Obama Tolak Tawaran Kameo di Serial 3 Body Problem dengan Cara yang Lucu

Barack Obama menolak tawaran untuk menjadi kameo di serial 3 Body Problem melalui surat dengan kalimat yang lucu.


Billie Eilish Pecahkan Rekor Anak Muda yang Menyabet Piala Oscar, Ini Profilnya

42 hari lalu

Billie Eilish berpose saat menghadiri People's Choice Awards ke-49 di Santa Monica, California, 19 Februari 2024. REUTERS/Mario Anzuoni
Billie Eilish Pecahkan Rekor Anak Muda yang Menyabet Piala Oscar, Ini Profilnya

Billie Eilish kerap menjadi sorotan di Piala Oscar 2024. Dalam usia 22 tahun ia memenangi Piala Oscar, memecahkan rekor Luis Rainer selama 87 tahun.


Christopher Nolan Menangkan Oscar Pertama Kali Lewat Oppenheimer, Ini Profil Sutradara Trilogi Batman

42 hari lalu

Aktor Cillian Murphy dan sutradara Christopher Nolan saat syuting film Oppenheimer. Dok. Universal Pictures
Christopher Nolan Menangkan Oscar Pertama Kali Lewat Oppenheimer, Ini Profil Sutradara Trilogi Batman

Sutradara Terbaik Piala Oscar 2024 berlabuh pada Christopher Nolan melalui film Oppenheimer. Sebelumnya, ia dikenal menyutradarai trilogi Batman.


Cillian Murphy Menang Oscar 2024, Ini Profil Pemeran Scarecrow hingga Joshua Oppenheimer

42 hari lalu

Cillian Murphy berpose dengan piala penghargaan Best Actor atas perannya sebagai J. Robert Oppenheimer dalam film Oppenheimer, saat acara Academy Awards ke-96 di Hollywood, California, AS, 10 Maret 2024. Film Oppenheimer berhasil memenangkan tujuh piala, termasuk untuk kategori prestise seperti Best Picture, Best Director untuk Christopher Nolan, Best Actor untuk Cillian Murphy, dan Best Cinematography. REUTERS/Carlos Barria
Cillian Murphy Menang Oscar 2024, Ini Profil Pemeran Scarecrow hingga Joshua Oppenheimer

Cillian Murphy berhasil meraih penghargaan Oscar untuk pertama kalinya ketika dia juga baru pertama kali masuk nominasi sebagai Best Actor


Daftar Lengkap Pemenang Oscar 2024, Oppenheimer Borong 7 Piala

43 hari lalu

Christopher Nolan, Sutradara film Oppenheimer. Dok. Universal Pictures
Daftar Lengkap Pemenang Oscar 2024, Oppenheimer Borong 7 Piala

Film Oppenheimer mendominasi kemenangan di Oscar 2024, termasuk film terbaik, aktor terbaik, dan sutradara terbaik.


Robert Downey Jr. Raih Piala Oscar Pertama Kali Berkat Film Oppenheimer

43 hari lalu

Robert Downey Jr. menghadiri pemutaran perdana film Oppenheimer di Paris, Prancis. Foto: Instagram/@oppenheimermovie
Robert Downey Jr. Raih Piala Oscar Pertama Kali Berkat Film Oppenheimer

Robert Downey Jr. memenangkan Piala Oscar untuk pertama kali berkat aktingnya di film Oppenheimer.


Akan Ada Stanford University di IKN, Berikut Profil Kampus Berusia 139 Tahun

45 hari lalu

Stanfod University. Stanford.edu
Akan Ada Stanford University di IKN, Berikut Profil Kampus Berusia 139 Tahun

Stanford University akan bangun kampus di IKN mulai Mei 2024. Begini profil kampus yang telah berusia 139 tahun itu.